GoodFolks Hadir dengan Wajah Baru

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Rabu, 14 Februari 2024
GoodFolks Hadir dengan Wajah Baru

GoodFolks jadi wadah bagi para pelaku seni musik. (Foto: Dok/GoodFolks)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com – Sempat dikenal sebagai hidden coffee shop sebelum pindah tempat, kini, GoodFolks kembali hadir dengan konsep terbaru dan lebih luas, untuk menjadi salah satu tempat berkumpul dan hangout para musisi dan komunitas dari segala sisi yang ada di Jakarta dan sekitarnya.

Didirikan oleh penyanyi, pencipta lagu, sekaligus produser, Uap Widya bersama beberapa teman-teman baiknya, GoodFolks bisa menjadi salah satu tempat sebagai rumah bagi musisi-musisi yang membutuhkan wadah untuk tampil dan membuat berbagai macam event di dalamnya.

Baca juga:

Sudestada Sajikan 'Menu Fresco' Sepanjang Februari, Kelezatannya Menggoyang Lidah

“Aku percaya bahwa setiap musisi pasti membutuhkan tempat yang mereka anggap sebagai rumah untuk memperkenalkan karya mereka,” ucap Uap Widya dalam keterangan resmi yang diterima MerahPutih.com, Senin (12/2).

Bertempat di Kawasan Menteng, Jakarta Pusat, ke depannya, GoodFolks akan membuat banyak program untuk mendukung musisi, diantaranya: program bulanan yang menampilkan musisi baru yang fresh. Ini ditargetkan menjadi salah satu program unggulan dan sekaligus menjadi salah satu ciri khas dari GoodFolks.

View this post on Instagram

A post shared by Wanda (@awandaditia)

Baca juga:

Intip Signature Menu di Gyu-Shige Tokyo Yakiniku

“Inilah yang kami dukung penuh lewat GoodFolks untuk akhirnya mereka dapat memperkenalkan diri mereka ke industri musik Indonesia,” lanjut Uap.

Tidak hanya sampai disitu saja, kedepannya, GoodFolks akan membuat program-program lain untuk komunitas dari berbagai macam bidang berupa pameran, gathering, kompetisi, atau bahkan event regular.

“Para musisi, pelaku seni, dan para komunitas lainnya kami harapkan bisa berkumpul dan akhirnya berkolaborasi bersama untuk menciptakan kesempatan baru bagi mereka agar tetap bisa dikenal karya-karyanya,” harap Uap Widya. (far)

Baca juga:

Menikmati Sajian Dandan Noodle dan Shanghai Wonton Soup ala Chef Yvonne Yuen

#Coffee Shop #Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Ameena Hadirkan Lagu Baru 'Cipak Cipuk', Gandeng BaLiTa dan Tampilkan Azura
Ameena, putri Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah, merilis lagu anak 'Cipak Cipuk' bersama BaLiTa. Lagu ini juga menandai debut Azura.
Ananda Dimas Prasetya - 2 jam, 19 menit lalu
Ameena Hadirkan Lagu Baru 'Cipak Cipuk', Gandeng BaLiTa dan Tampilkan Azura
ShowBiz
Arvian Dwi Tuangkan Kisah Cinta Tak Terbalas lewat 'Hatimu Milik Dia', Simak Lirik Lagunya
Lagu 'Hatimu Milik Dia' dari Arvian Dwi, menghadirkan kisah cinta tak terbalas dengan nuansa melankolis.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Arvian Dwi Tuangkan Kisah Cinta Tak Terbalas lewat 'Hatimu Milik Dia', Simak Lirik Lagunya
ShowBiz
Febinda Tito Rilis Album 'Terbentur, Terbentur, Terbentur', Kisah Bertahan dari Kegagalan
Febinda Tito resmi meluncurkan album terbaru Terbentur, Terbentur, Terbentur. Sebuah karya emosional tentang kegagalan, bertahan, dan berdamai.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Febinda Tito Rilis Album 'Terbentur, Terbentur, Terbentur', Kisah Bertahan dari Kegagalan
ShowBiz
Lewat Album 'taste', PYC Hadirkan Perjalanan tentang Cinta dan Ketergantungan Emosi
Musisi pendatang baru PYC resmi meluncurkan album debut taste, sebuah karya yang memaknai cinta sebagai pengalaman emosional.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Lewat Album 'taste', PYC Hadirkan Perjalanan tentang Cinta dan Ketergantungan Emosi
ShowBiz
Single Baru no na 'work' Padukan Energi Pop Global dan Ritme Indonesia
no na membuka awal tahun dengan merilis single 'work' di bawah 88rising. Lagu ini menonjolkan hentakan drum, ritme terinspirasi gamelan, dan koreografi intens.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Single Baru no na 'work' Padukan Energi Pop Global dan Ritme Indonesia
Fun
Lirik "Big Girls Don’t Cry” dari Fergie, Lagu Kritik Sosial Dibalut Kisah Patah Hati
Tak hanya berbicara tentang patah hati, lagu Big Girls Don’t Cry menyuarakan kritik terhadap stereotip gender.
Wisnu Cipto - Sabtu, 24 Januari 2026
Lirik
ShowBiz
Primitive Monkey Noose Hadirkan Single 'Panen Raya', Suarakan Identitas Agraris dan Maritim Indonesia
Primitive Monkey Noose mengawali 2026 dengan merilis single 'Panen Raya', lagu yang menyoroti kehidupan agraris dan maritim Indonesia dalam balutan punk rock.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Primitive Monkey Noose Hadirkan Single 'Panen Raya', Suarakan Identitas Agraris dan Maritim Indonesia
ShowBiz
Vadesta Rilis 'Aku Tetep Bali', Kisah Keteguhan Hati untuk Bertahan demi Cinta
Melalui lirik yang jujur serta sarat emosi, Vadesta menggambarkan sudut pandang seseorang yang memilih bertahan bukan karena tak merasakan luka.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
Vadesta Rilis 'Aku Tetep Bali', Kisah Keteguhan Hati untuk Bertahan demi Cinta
ShowBiz
Kolaborasi Bareng Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel, Silet Open Up Hadirkan Single 'Taguling Guling'
Silet Open Up kembali merilis single terbaru 'Taguling Guling' bersama Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel. Tentang pria yang terbuai pesona cinta.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Kolaborasi Bareng Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel, Silet Open Up Hadirkan Single 'Taguling Guling'
Lifestyle
Kisah di Balik Lagu Daerah 'Ampar Ampar Pisang' dari Kalimantan Selatan
Pada awalnya, lagu ini dinyanyikan sebagai iringan aktivitas masyarakat saat mengolah pisang menjadi makanan tradisional.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
Kisah di Balik Lagu Daerah 'Ampar Ampar Pisang' dari Kalimantan Selatan
Bagikan