Games

Gamora Siap Beraksi di 'Fortnite'

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Selasa, 10 Agustus 2021
Gamora Siap Beraksi di 'Fortnite'

Satu anggota Guardians of the Galaxy hadir di Fortnite. (Foto: Epic Games)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

EPIC GAMES umumkan kolaborasi terbaru lagi dengan Marvel. Kali ini giliran petarung cantik dari tim Guardians of the Galaxy. Gamora akan hadir sebagai skin terbaru untuk kamu para pencinta Marvel dan game Fortnite. Pada kolaborasi ini, kamu juga bisa mendapatkan skin Gamora secara gratis dan lebih awal melalui event terbaru yang Epic Games adakan.

Melansir dari laman Gamespo, Gamora akan hadir pada laman store dari game Fortnite pada 15 Agustus 2021. Seperti biasanya, bundle skin kolaborasi di Fortnite akan ditetapkan harganya menjadi 2.400 V-Bucks, atau sekedar Rp250 ribu bila dikonversikan ke dalam rupiah.

Penjualan skin Gamora juga akan kembalikan bundle skin Star-Lord pada laman store, dan dengan demikian tiga karakter Guardians of the Galaxy sudah hadir pada game battle royale ini.

Baca juga:

Dari Naruto hingga Dwayne Johnson, ini Rencana Kolaborasi Fortnite di 2021

Gamora Siap Beraksi di 'Fortnite'
Bundle berisikan skin, glider, pickaxe, dan tas eksklusif. (Foto: Epic Games)

Bundle Gamora ini akan hadir dengan glider, pickaxe berbentuk pedang, dan tas yang digantikan dengan jubah untuk membuat si Gamora ini menjadi lebih kece nan anggun dalam permainan.

Gamora sudah diumumkan sebelumnya melalui bocoran pada season ini, disaat Doctor Slone dari game Fortnite melawan alien penyusup, Gamora pun hadir dalam membantunya bersama dengan Imagined Order, sindikat anti-villain dalam game.

Tentu kamu ingin mendapatkan skin ini secara gratis dan lebih dulu agar lebih eksklusif. Epic memberikan bundle skin ini secara gratis melalui event Gamora Cup pada laman kompetitif Fortnite Agustus 2021 ini.

Baca juga:

Fortnite Hadirkan Skin Loki

Gamora Siap Beraksi di 'Fortnite'
Dapatkan lebih awal dan gratis lewat Gamora Cup. (Foto: Epic Games)

Gamora Cup hadir dalam permainan battle royale dengan tim berisikan sepasang pemain. Tingkatkan akumulasi poin dalam sepuluh ronde permainan mode battle royale, dan pemenang di tiap region akan dihadiahkan skin Gamora dan tas yang akan diperkenalkan pada bundle. Selain itu, bila pemain telah mengumpulkan delapan poin atau lebih akan mendapatkan spray Daughter of Thanos.

Gamora hadir pada Agustus 2021, bersamaan dengan Superman dari DC yang akan rilis tiga hari sebelum Gamora rilis, serta Ariana Grande yang akan konser dalam event Ariana Grande Rift Tour di bulan yang sama. (dnz)

Baca juga:

Arena 'Fortnite' akan Dimeriahkan Konser Virtual Ariana Grande

#Game #Fortnite #Guardians Of The Galaxy #Marvel #Epic Games
Bagikan
Ditulis Oleh

Aldonov Danoza

The love we take is equal to the love we make

Berita Terkait

Fun
10 Tips Penting Game TheoTown agar Kota Cepat Maju, 100 Persen Efektif!
Panduan TheoTown pemula untuk membangun kota stabil dan cepat berkembang, mulai dari jalan, listrik, pajak, hingga dense zone.
ImanK - Minggu, 11 Januari 2026
10 Tips Penting Game TheoTown agar Kota Cepat Maju, 100 Persen Efektif!
Indonesia
Interaksi Sosial di Platform Gim Daring Jadi Wadah Sebarkan Paham Radikalisme
BNPT mencatat sepanjang tahun 2025 terdapat sekitar 112 anak di 26 provinsi yang teridentifikasi terpapar paham radikalisme melalui ruang digital, baik melalui media sosial maupun gim daring.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 08 Januari 2026
Interaksi Sosial di Platform Gim Daring Jadi Wadah Sebarkan Paham Radikalisme
Lainnya
'Avengers: Doomsday!': Intip Momen Haru Sang Dewa Petir Berdoa Sebelum Duel Lawan 'Doctor Doom' Robert Downey Jr
Cuplikan yang sempat bocor di internet ini juga memperlihatkan kejutan lain, yakni munculnya sosok Captain America (Steve Rogers) bersama seorang bayi
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 03 Januari 2026
'Avengers: Doomsday!': Intip Momen Haru Sang Dewa Petir Berdoa Sebelum Duel Lawan 'Doctor Doom' Robert Downey Jr
ShowBiz
Simu Liu Jadi Bintang Utama Film Adaptasi Game 'Sleeping Dogs', Disutradarai Timo Tjahjanto
Simu Liu resmi membintangi film adaptasi game 'Sleeping Dogs' yang disutradarai Timo Tjahjanto. Kisah polisi undercover lawan Triad siap ke layar lebar.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
Simu Liu Jadi Bintang Utama Film Adaptasi Game 'Sleeping Dogs', Disutradarai Timo Tjahjanto
Indonesia
BNPT Pantau Roblox, Takut Jadi Media Penyebaran Radikalisasi Pada Anak
Pemilik platform permainan daring dituntut untuk memberikan verifikasi dan keamanan terhadap siapa yang mengakses.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 31 Desember 2025
BNPT Pantau Roblox, Takut Jadi Media Penyebaran Radikalisasi Pada Anak
Lifestyle
Film Adaptasi Gim Sleeping Dogs, Bakal Disutradarai Timo Tjahjanto
Gim ini menarik karena adegan pertarungan tangan kosong dan juga senjata apinya.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 30 Desember 2025
Film Adaptasi Gim Sleeping Dogs, Bakal Disutradarai Timo Tjahjanto
Fun
Trailer Film Live-Action 'Street Fighter' Rilis, Ini Deretan Aktor-Aktris Pemeran Ryu Dkk
Film Live-Action terbaru “Street Fighter” akan tayang di bioskop pada 16 Oktober 2026
Wisnu Cipto - Minggu, 14 Desember 2025
Trailer Film Live-Action 'Street Fighter' Rilis, Ini Deretan Aktor-Aktris Pemeran Ryu Dkk
ShowBiz
Trailer Perdana Film Live-Action 'Street Fighter' Dirilis, Siap Suguhkan Aksi Laga Intens
Trailer perdana film Street Fighter dirilis di The Game Awards, menampilkan aksi Ryu dan Ken menuju Turnamen World Warrior. Tayang 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 13 Desember 2025
Trailer Perdana Film Live-Action 'Street Fighter' Dirilis, Siap Suguhkan Aksi Laga Intens
Fun
Urutan Film Marvel Sesuai Timeline MCU: Wajib Tahu Sebelum Maraton!
Inilah urutan film Marvel sesuai timeline cerita MCU. Cocok untuk penonton baru yang ingin maraton dan memahami alur sejak awal hingga fase multiverse terbaru.
ImanK - Kamis, 11 Desember 2025
Urutan Film Marvel Sesuai Timeline MCU: Wajib Tahu Sebelum Maraton!
Lifestyle
Timnas MLBB Indonesia Ukir Sejarah Peringkat 4 Dunia IESF WEC 2025, Langsung Fokus SEA Games Thailand
Ajang IESF WEC 2025 ini dinilai sangat strategis untuk mematangkan tim
Angga Yudha Pratama - Senin, 08 Desember 2025
Timnas MLBB Indonesia Ukir Sejarah Peringkat 4 Dunia IESF WEC 2025, Langsung Fokus SEA Games Thailand
Bagikan