Frenkie De Jong Pulih, Siap Bermain di Euro 2024

Dwi AstariniDwi Astarini - Selasa, 11 Juni 2024
Frenkie De Jong Pulih, Siap Bermain di Euro 2024

Frenkie De Jong siap bermain di Euro 2024. (Foto: FC Barcelona)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MERAHPUTIH.COM - TIMNAS Belanda mendapat kabar baik tentang kondisi Frenkie de Jong. Bintang Barcelona itu telah pulih dan mulai mengikuti sesi latihan tim nasional. Pelatih Belanda Ronald Koeman mengonfirmasi bahwa De Jong sudah berlatih, tapi masih diawasi tim medis.

"Dia sudah ikut latihan, tetapi kami menjaga agar tidak ada kontak fisik. Frenkie mungkin tidak akan tampil di pertandingan pertama," kata Koeman, dikutip The Athletic.

frenkie de jong
De Jong sudah mulai berlatih bersama Timnas Belanda. (Foto: FC Barcelona)

Meski begitu, Koeman mengatakan ia bisa menunggunya hingga pertandingan kedua atau ketiga. "Itu sebuah kemungkinan," tambahnya.

"Bahkan jika dia tidak bisa bermain di dua pertandingan pertama, kami tetap akan menunggunya. Tetapi, jika terlihat dia akan absen di seluruh babak penyisihan grup, saya mungkin harus memikirkan kembali pilihannya," lanjutnya.

Baca juga:

Euro 2024: Ungkapan Frenkie de Jong Setelah Dipastikan Gagal Bela Timnas Belanda

Selama musim 2023/24 ini, pemain berusia 27 tahun tersebut sering terganggu oleh cedera. Ia mengalami cedera pergelangan kaki tiga kali musim ini. Cedera terakhir pada April yang membuatnya absen di sisa musim.

De Jong tampil 20 kali di La Liga musim ini dengan mencetak dua gol. De Jong sangat berharap bisa pulih sepenuhnya agar dapat membela Belanda di Euro 2024.

Tim nasional Belanda berada di Grup D bersama Polandia, Austria, dan Prancis, dengan Polandia sebagai lawan pertama mereka.(waf)

Baca juga:

Manchester United Harus Siapkan Rp 1,2 Triliun untuk Rekrut Frenkie de Jong

#Olahraga #Sepakbola
Bagikan
Ditulis Oleh

Andrew Francois

I write everything about cars, bikes, MotoGP, Formula 1, tech, games, and lifestyle.

Berita Terkait

Olahraga
Singa Atlas Mengaum di Rabat! Brahim Diaz dan El Kaabi Jinakkan Komoro, Maroko Resmi Puncaki Grup A Piala Afrika
Komoro berusaha memberikan perlawanan di sisa waktu, namun pertahanan disiplin Maroko memastikan gawang mereka tetap perawan hingga peluit panjang dibunyikan
Angga Yudha Pratama - Senin, 22 Desember 2025
Singa Atlas Mengaum di Rabat! Brahim Diaz dan El Kaabi Jinakkan Komoro, Maroko Resmi Puncaki Grup A Piala Afrika
Olahraga
Hasil Serie A: Juventus Bungkam AS Roma di Allianz, Conceicao dan Openda Jadi Bintang Lapangan
Pertandingan berlangsung dalam tensi tinggi sejak peluit awal dibunyikan
Angga Yudha Pratama - Minggu, 21 Desember 2025
Hasil Serie A: Juventus Bungkam AS Roma di Allianz, Conceicao dan Openda Jadi Bintang Lapangan
Indonesia
Indonesia Sukses Raih 91 Emas di SEA Games 2025, CdM Puji Dedikasi dan Semangat Juang para Atlet
Bayu menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya kepada seluruh atlet dan ofisial yang telah berjuang sepanjang SEA Games Thailand 2025.
Dwi Astarini - Minggu, 21 Desember 2025
Indonesia Sukses Raih 91 Emas di SEA Games 2025, CdM Puji Dedikasi dan Semangat Juang para Atlet
Olahraga
Indonesia Raih 91 Emas, Lampaui Target di SEA Games 2025
Kemenpora RI sebelumnya hanya menargetkan kontingen Indonesia mampu mengamankan sekitar 80 medali emas.
Dwi Astarini - Sabtu, 20 Desember 2025
Indonesia Raih 91 Emas, Lampaui Target di SEA Games 2025
Olahraga
Tim Indonesia Raih Posisi Kedua SEA Games Thailand 2025, Ukir Sejarah 30 Tahun
Tim Indonesia mengoleksi 91 medali emas, 112 perak dan 130 perunggu dan total 333 medali.
Dwi Astarini - Sabtu, 20 Desember 2025
Tim Indonesia Raih Posisi Kedua SEA Games Thailand 2025, Ukir Sejarah 30 Tahun
Olahraga
Berjaya di SEA Games 2025, Tim Indonesia Pertegas Posisi 'Raja' Panahan Asia Tenggara
Prestasi ini merupakan hasil kerja keras, disiplin, dan kepercayaan para atlet, pelatih, ofisial dan semua pihak yang mendukung kami.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Berjaya di SEA Games 2025, Tim Indonesia Pertegas Posisi 'Raja' Panahan Asia Tenggara
Olahraga
Tim Cycling Indonesia Andalkan Mental Juara dan Dukungan Penuh Federasi, Kunci Kesuksesan Capai Target Medali SEA Games 2025
Ditambah latihan konsisten dan penguasaan medan pertandingan yang dilakukan sejak lama.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Tim Cycling Indonesia Andalkan Mental Juara dan Dukungan Penuh Federasi, Kunci Kesuksesan Capai Target Medali SEA Games 2025
Olahraga
Aksi Basral saat Pulang Bawa Medali Emas SEA Games 2025, Tunjukkan Trik Skateboard Loncati Motor
saat bertarung di SEA Games, Basral sebenarnya tidak dalam kondisi baik-baik saja karena punya cedera pergelangan kaki yang dialaminya sejak lama.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Aksi Basral saat Pulang Bawa Medali Emas SEA Games 2025, Tunjukkan Trik Skateboard Loncati Motor
Indonesia
Martina Ayu Tercepat di Triathlon Putri, Raihan Emas Tim Indonesia di SEA Games 2025 Thailand Tembus 81
Emas hari ini menjadi sumbangan emas yang kelima di SEA Games 2025.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Martina Ayu Tercepat di Triathlon Putri, Raihan Emas Tim Indonesia di SEA Games 2025 Thailand Tembus 81
Olahraga
FIFA Rilis Tiket Lebih Murah untuk Piala Dunia 2026, hanya Rp 1 Jutaan
FIFA mengatakan harga tiket baru ini akan tersedia bagi sejumlah suporter setia dari negara-negara yang lolos ke Piala Dunia.
Dwi Astarini - Rabu, 17 Desember 2025
 FIFA Rilis Tiket Lebih Murah untuk Piala Dunia 2026, hanya Rp 1 Jutaan
Bagikan