'EarthBound USA', Film Dokumenter tentang Kekesalan Gamer Terhadap Game Nintendo

P Suryo RP Suryo R - Sabtu, 02 Desember 2023
'EarthBound USA', Film Dokumenter tentang Kekesalan Gamer Terhadap Game Nintendo

'Mother 3' yang seharusnya rilis di Nintendo 64, ternyata hilang dari peradaban. (EarthBound USA)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

GIM 'EarthBound' garapan Nintendo adalah gim Role-Playing Game (RPG) terbaik yang pernah rilis di Super Nintendo. Gamer era awal 90an di dunia sempat menikmati petualangan terbaik nan mindblowing.

Bahkan kesuksesan EarthBound dijadikan satu rubrik di majalah Nintendo Power. Gim ini sayangnya tidak mendapatkan sekuel dan perlakuan baik dari Nintendo. Terkesan produsen itu mencampakkan penggarapan EarthBound untuk dapat fokus ke gim Nintendo lainnya.

Baca Juga:

Resmi Dimulai Playoff Liga Esports Nasional 2023

Karena permasalahan trilogi yang seharusnya mendapatkan seri keempatnya, dan bahkan tidak ada terjemahan yang lebih baik ke Bahasa Inggris, gim ini hanya mendapatkan eksposur karena viral di internet terkait hilangnya seri Mother 4 yang seharusnya rilis di Nintendo 64.

Dokumentasi tentang kekesalan penggemarnya ini dirangkum dalam film dokumenter EarthBound USA yang rilis pada 28 November 2023. Mengutip laman Gaming Trend, fim ini merupakan dokumentasi kekesalan gamer dan pencintanya, terkait hilangnya sekuel gim itu yang harusnya berada di konsol 64-bit Nintendo.

Kamu bisa melihat beberapa komentar terkait hal yang berbau EarthBound seperti founder dari Starmen.net, Reid Young dan Clyde 'Tomato' Mandelin. Kemudian berbagai dokumentasi tentang forum yang berisikan terjemahan Mother 3 dalam Bahasa Inggris yang hingga 2023 ini masih digarap.

Baca Juga:

Bandai Namco belum Punya Rencana Bikin Gim Naruto

earthbound
Film dokumenter tentang kekacauan forum terhadap game EarthBound yang tak kunjung datang di Nintendo. (EarthBound USA)

Semua aspek dokumentasi tersebut digarap dengan suasana cringey yang menjadi daya tarik gamer-nya memainkan trilogi itu. Bahkan kreator EarthBound, Shigesato Itoi, kemudian angkat bicara pada penggarapan Mother 4 yang hilang tanpa adanya informasi dari Nintendo.

Bila kamu pencinta gim RPG dengan esensi nyentrik nan aneh, maka gim ini paling banyak dimainkan oleh gamer Nintendo di era 16-bit. Bahkan, banyak penggemar yang tertarik untuk menggarap gim yang sama nyelenehnya dengan EarthBound. Seperti Toby Fox dengan gim Undertale yang dinobatkan sebagai Best Indie Game Soundtrack sepanjang masa oleh The Game Awards.

Selain itu untuk mengenang cerita seru perjalanan Ness dan kawan-kawan, Nintendo tetap memberikan eksposur untuk beberapa karakter EarthBound di gim teranyar yang rilis di Nintendo Switch, Super Smash Bros. dan gim ini di-porting ke Nintendo Switch Online. Kamu bisa temukan gim ini di pustaka Nintendo Entertainment System dan Super Nintendo.

Kamu bisa menonton EarthBound USA secara penuh di YouTube dalam sulih suara Bahasa Inggris. (dnz)

Baca Juga:

'Lies of P' Menangi Penghargaan Mac Game of the Year 2023

#Game #Teknologi
Bagikan
Ditulis Oleh

Aldonov Danoza

The love we take is equal to the love we make

Berita Terkait

Indonesia
Presiden Prabowo Gelar Rapat Terbatas di Kertanegara, Bahas Pengembangan STEM dan Swasembada Energi-Pangan
Mensesneg hingga Mendkiti Saintek turuh hadir dalam rapat terbatas di Kertanegara.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 19 Oktober 2025
Presiden Prabowo Gelar Rapat Terbatas di Kertanegara, Bahas Pengembangan STEM dan Swasembada Energi-Pangan
Fun
iPhone 18 Pro Bakal Dilengkapi Kamera Aperture Variabel, Kerja Sama dengan 2 Perusahaan Tiongkok
iPhone 18 Pro akan dilengkapi kamera aperture variabel. Apple bekerja sama dengan dua perusahaan Tiongkok untuk mengembangkan fitur ini.
Soffi Amira - Sabtu, 18 Oktober 2025
iPhone 18 Pro Bakal Dilengkapi Kamera Aperture Variabel, Kerja Sama dengan 2 Perusahaan Tiongkok
Lifestyle
ChatGPT bakal Izinkan Konten Erotis untuk Pengguna Dewasa
Sebagai upaya memperlakukan pengguna dewasa sebagai orang dewasa.
Dwi Astarini - Jumat, 17 Oktober 2025
ChatGPT bakal Izinkan Konten Erotis untuk Pengguna Dewasa
Lifestyle
Engsel iPhone Fold yang Bakal Meluncur Tahun Depan Cuma Rp 1 Juta, Harga HP-nya DIperkirakan Tembus Rp 30 Juta
Potensi masuknya Luxshare-ICT sebagai pemasok engsel mengindikasikan bahwa biaya masih memiliki ruang untuk terus menurun
Angga Yudha Pratama - Jumat, 17 Oktober 2025
Engsel iPhone Fold yang Bakal Meluncur Tahun Depan Cuma Rp 1 Juta, Harga HP-nya DIperkirakan Tembus Rp 30 Juta
Fun
OPPO Find X9 Series Meluncur Global 28 Oktober, ini Spesifikasi Lengkapnya
OPPO Find X9 Series akan dirilis global pada 28 Oktober 2025. Berikut ini adalah spesifikasi lengkapnya.
Soffi Amira - Jumat, 17 Oktober 2025
OPPO Find X9 Series Meluncur Global 28 Oktober, ini Spesifikasi Lengkapnya
Fun
Samsung Bakal Hentikan Seri Edge, Bagaimana Nasib Galaxy S26?
Samsung akan menghentikan seri Edge. Namun, Samsung Galaxy S26 Edge bisa jadi model terakhir yang bakal dirilis.
Soffi Amira - Jumat, 17 Oktober 2025
Samsung Bakal Hentikan Seri Edge, Bagaimana Nasib Galaxy S26?
Fun
OPPO Find X9 dan Find X9 Pro Meluncur, Bawa Dimensity 9500 hingga Baterai 7.500mAh
OPPO Find X9 dan Find X9 Pro resmi meluncur di Tiongkok. HP ini akan dijual secara resmi pada 22 Oktober 2025.
Soffi Amira - Kamis, 16 Oktober 2025
OPPO Find X9 dan Find X9 Pro Meluncur, Bawa Dimensity 9500 hingga Baterai 7.500mAh
Fun
Xiaomi 18 Mulai Digarap, Tetap Bawa 'Magic Back Screen' dan Rilis Tahun Depan
Xiaomi 18 kini mulai masuk penggarapan. HP tersebut akan kembali membawa Magic Back Screen.
Soffi Amira - Kamis, 16 Oktober 2025
Xiaomi 18 Mulai Digarap, Tetap Bawa 'Magic Back Screen' dan Rilis Tahun Depan
Fun
OPPO Find X9 Bakal Jadi HP eSIM Pertama yang Meluncur di Tiongkok
OPPO Find X9 Series akan menjadi HP eSIM pertama yang meluncur di Tiongkok. HP ini segera rilis Kamis (16/10) waktu setempat.
Soffi Amira - Kamis, 16 Oktober 2025
OPPO Find X9 Bakal Jadi HP eSIM Pertama yang Meluncur di Tiongkok
Fun
Xiaomi Konfirmasi Tetap Bawa 'Magic Back Screen' di HP Flagship Berikutnya
Xiaomi mengonfirmasi bahwa tetap membawa Magic Back Screen di HP flagship berikutnya.
Soffi Amira - Kamis, 16 Oktober 2025
Xiaomi Konfirmasi Tetap Bawa 'Magic Back Screen' di HP Flagship Berikutnya
Bagikan