Musik

Dua Dekade Persahabatan, RAN Persembahkan Video Musik 'Memori' di Usia ke-19

Dwi AstariniDwi Astarini - Rabu, 10 Desember 2025
Dua Dekade Persahabatan, RAN Persembahkan Video Musik 'Memori' di Usia ke-19

RAN lepas video musik terbaru. (Foto: dok/ran)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MERAHPUTIH.COM - RAN, salah satu grup pop paling berpengaruh di Indonesia, baru saja menandai perjalanan musik mereka yang hampir dua dekade dengan perayaan 19 tahun berkarya pada 18 November lalu. Selama hampir 20 tahun, trio ini menghadirkan lagu-lagu yang menjadi latar berbagai kenangan pendengarnya, sekaligus tumbuh bersama para penggemar yang setia mengikuti perjalanan mereka.

19 Tahun RAN: bukan hanya Musik, melainkan Perjalanan Panjang Persahabatan

Bertahan hampir dua dekade di industri musik tentu bukan hal mudah. Namun bagi Rayi, Asta, dan Nino, kekuatan terbesar RAN ada pada persaudaraan yang mereka bangun sejak awal dan komunikasi yang selalu terjaga.

“Perjalanan 19 tahun ini jadi kenangan besar untuk kami. Ini bukan hanya tentang merilis lagu, tapi juga tentang bagaimana kami melewati berbagai rintangan dan pencapaian bersama. Kami bersyukur bisa tumbuh tidak hanya sebagai musisi, tapi juga sebagai sahabat,” kata Rayi.

Baca juga:

Rayi RAN Koleksi 150 Pasang Sepatu


'Memori', Penutup Babak dari Album 'Teater Nestapa'


Bersamaan dengan perayaan perjalanan mereka, RAN juga menghadirkan karya terbaru sebagai kejutan untuk para pendengar.

Video musik Memori dirancang sebagai refleksi atas kehilangan, pertemuan, dan kebersamaan, tiga unsur yang membentuk esensi sebuah kenangan. Lagu ini menggarisbawahi bahwa memori bukan sekadar kilas balik ke masa lalu, melainkan proses yang terus berjalan dan membentuk masa depan.

Melalui visual sinematik yang memperlihatkan gestur sederhana, tapi sarat emosi, seperti genggaman tangan, pelukan, hingga tatapan penuh makna, video ini menggambarkan setiap memori merupakan perjalanan utuh. Memori merangkum perpisahan yang mengajarkan lapang hati, pertemuan yang membawa harapan baru, dan kebersamaan yang mempererat hubungan.(far)

BACA JUGA:

RAN Lepas Video Musik 'Masih Takut Mencinta', Proses Pemulihan Emosional dalam Balutan Nada Ceria

#Musik #Selebritas #Lagu Baru #RAN
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Ameena Hadirkan Lagu Baru 'Cipak Cipuk', Gandeng BaLiTa dan Tampilkan Azura
Ameena, putri Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah, merilis lagu anak 'Cipak Cipuk' bersama BaLiTa. Lagu ini juga menandai debut Azura.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Ameena Hadirkan Lagu Baru 'Cipak Cipuk', Gandeng BaLiTa dan Tampilkan Azura
ShowBiz
Arvian Dwi Tuangkan Kisah Cinta Tak Terbalas lewat 'Hatimu Milik Dia', Simak Lirik Lagunya
Lagu 'Hatimu Milik Dia' dari Arvian Dwi, menghadirkan kisah cinta tak terbalas dengan nuansa melankolis.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Arvian Dwi Tuangkan Kisah Cinta Tak Terbalas lewat 'Hatimu Milik Dia', Simak Lirik Lagunya
ShowBiz
Febinda Tito Rilis Album 'Terbentur, Terbentur, Terbentur', Kisah Bertahan dari Kegagalan
Febinda Tito resmi meluncurkan album terbaru Terbentur, Terbentur, Terbentur. Sebuah karya emosional tentang kegagalan, bertahan, dan berdamai.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Febinda Tito Rilis Album 'Terbentur, Terbentur, Terbentur', Kisah Bertahan dari Kegagalan
ShowBiz
Lewat Album 'taste', PYC Hadirkan Perjalanan tentang Cinta dan Ketergantungan Emosi
Musisi pendatang baru PYC resmi meluncurkan album debut taste, sebuah karya yang memaknai cinta sebagai pengalaman emosional.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Lewat Album 'taste', PYC Hadirkan Perjalanan tentang Cinta dan Ketergantungan Emosi
ShowBiz
Single Baru no na 'work' Padukan Energi Pop Global dan Ritme Indonesia
no na membuka awal tahun dengan merilis single 'work' di bawah 88rising. Lagu ini menonjolkan hentakan drum, ritme terinspirasi gamelan, dan koreografi intens.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Single Baru no na 'work' Padukan Energi Pop Global dan Ritme Indonesia
Fun
Lirik "Big Girls Don’t Cry” dari Fergie, Lagu Kritik Sosial Dibalut Kisah Patah Hati
Tak hanya berbicara tentang patah hati, lagu Big Girls Don’t Cry menyuarakan kritik terhadap stereotip gender.
Wisnu Cipto - Sabtu, 24 Januari 2026
Lirik
ShowBiz
Primitive Monkey Noose Hadirkan Single 'Panen Raya', Suarakan Identitas Agraris dan Maritim Indonesia
Primitive Monkey Noose mengawali 2026 dengan merilis single 'Panen Raya', lagu yang menyoroti kehidupan agraris dan maritim Indonesia dalam balutan punk rock.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Primitive Monkey Noose Hadirkan Single 'Panen Raya', Suarakan Identitas Agraris dan Maritim Indonesia
ShowBiz
Vadesta Rilis 'Aku Tetep Bali', Kisah Keteguhan Hati untuk Bertahan demi Cinta
Melalui lirik yang jujur serta sarat emosi, Vadesta menggambarkan sudut pandang seseorang yang memilih bertahan bukan karena tak merasakan luka.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
Vadesta Rilis 'Aku Tetep Bali', Kisah Keteguhan Hati untuk Bertahan demi Cinta
ShowBiz
Kolaborasi Bareng Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel, Silet Open Up Hadirkan Single 'Taguling Guling'
Silet Open Up kembali merilis single terbaru 'Taguling Guling' bersama Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel. Tentang pria yang terbuai pesona cinta.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Kolaborasi Bareng Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel, Silet Open Up Hadirkan Single 'Taguling Guling'
Lifestyle
Kisah di Balik Lagu Daerah 'Ampar Ampar Pisang' dari Kalimantan Selatan
Pada awalnya, lagu ini dinyanyikan sebagai iringan aktivitas masyarakat saat mengolah pisang menjadi makanan tradisional.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
Kisah di Balik Lagu Daerah 'Ampar Ampar Pisang' dari Kalimantan Selatan
Bagikan