Film

Dokumenter Terbaik FFI ‘You and I’ Tayang di Bioskop Online

Andreas PranataltaAndreas Pranatalta - Rabu, 14 April 2021
Dokumenter Terbaik FFI ‘You and I’ Tayang di Bioskop Online

Kaminah dan Kusdalini. (Foto: YouTube/KawanKawan Media)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

PARA pencinta film dokumenter merapat, platform streaming Bioskop Online baru saja merilis dokumenter You and I. Film yang digarap sutradara Fanny Chotimah itu menyabet sederet prestasi baik di dalam maupun luar negeri. Film You and I digarap dalam waktu empat tahun sampai akhirnya dirilis.

Mengutip ANTARA, You and I pernah menang Citra Award, Maya Award, hingga memenangi penghargaan internasional seperti di DMZ International Film Festival. Kini, film dokumenter berdurasi 72 menit itu akan ditayangkan perdana di festival film di daratan Eropa bertajuk CPH:DOX (Copenhagen International Documentary Film Festival).

Film Dokumenter Panjang Terbaik di Festival Film Indonesia 2020 ini menceritakan tentang Kaminah dan Kusdalini, dua sahabat yang bertemu di jeruji besi pada 1965. Kedua eks tahanan politik itu menghabiskan sepanjang hidup mereka dengan menjaga satu sama lain.

Baca juga:

Netflix Hadirkan Film Dokumenter Kisah Pembunuhan Paling Terkenal di Kanada


Film ini memberikan rasa hangat bagi para penonton dengan melihat interaksi dua sahabat yang menghabiskan hidupnya hingga usia yang sangat sepuh.

“Mereka tinggal bersama lebih dari 50 tahun. Lewat pertemuan itu, mereka saling menjaga dan merawat di masa lanjut usia. Saya berfokus kepada interaksi kehidupan mereka sehari-hari dalam film ini. Buatku itu menginspirasi, sosok mereka harus dibagikan ke dunia ini,” kata Fanny dikutip ANTARA.

Lewat trailernya, kamu bisa melihat keduanya menjalani keseharian sambil bercakap, bergurau, dan merawat satu sama lain. Kisah ini bukan kisah persahabatan biasa. Kesamaan nasib suram di masa lalu membuat dua jiwa memutuskan bersama dan tidak terpisah lagi.

Ada pun pesan yang disampaikan lewat trailer tersebut lewat dialog yang disampaikan Kaminah, 'Jasmerah, jangan sekali-kali melupakan sejarah'.

Baca juga:

3 Film Korea yang Mengandung Pelajaran Hidup Berharga

Dokumenter Terbaik FFI ‘You and I’ Tayang di Bioskop Online
Fanny Chotimah. (Foto: Instagram/dewicandraningrum)

Produksi film You and I membutuhkan waktu yang cukup panjang, Awalnya, Fanny bertemu Kaminah dan Kusdalini pada 2016 dan memulai proses pengambilan gambar untuk membiasakan dan mengenalkan mereka dengan kamera.

Di 2017 sampai 2018, mereka melakukan syuting lebih intens, dilanjutkan proses editing di 2019.

Buat kamu yang mau nonton, bisa membeli tiket seharga Rp10 ribu untuk satu kali sesi menonton di laman bioskoponline.com. (and)

Baca juga:

Film Dokumenter Pertama Indonesia Menggunakan Snapchat Spectacles

#Film
Bagikan
Ditulis Oleh

Andreas Pranatalta

Stop rushing things and take a moment to appreciate how far you've come.

Berita Terkait

ShowBiz
‘The Super Mario Galaxy Movie’ Umumkan Tanggal Rilis Baru, Hadirkan Yoshi dan Birdo
Trailer terbaru The Super Mario Galaxy Movie memperlihatkan Yoshi dan Birdo bergabung dalam petualangan luar angkasa Mario.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 26 Januari 2026
‘The Super Mario Galaxy Movie’ Umumkan Tanggal Rilis Baru, Hadirkan Yoshi dan Birdo
ShowBiz
Netflix Garap Film 'Tygo': Debut Lisa BLACKPINK dan Aksi Brutal Ma Dong Seok
Netflix menyiapkan film thriller 'Tygo', menandai debut Lisa BLACKPINK. Dibintangi Ma Dong Seok dan Lee Jin Uk, dengan aksi brutal dan kisah balas dendam.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 26 Januari 2026
Netflix Garap Film 'Tygo': Debut Lisa BLACKPINK dan Aksi Brutal Ma Dong Seok
ShowBiz
Dibintangi Timothée Chalamet, Film 'Marty Supreme' Raup Rp 1,7 Triliun secara Global
Film A24 Marty Supreme yang dibintangi Timothée Chalamet mencetak pendapatan global Rp 1,7 triliun dan jadi salah satu film independen tersukses 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 26 Januari 2026
Dibintangi Timothée Chalamet, Film 'Marty Supreme' Raup Rp 1,7 Triliun secara Global
Indonesia
Trap House Film Teranyar Memburu Kartel di Texas
Film ini mengikuti Ray Seale (Bautista), seorang agen DEA yang menyamar dan bekerja di El Paso, Texas.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 26 Januari 2026
Trap House Film Teranyar Memburu Kartel di Texas
Lifestyle
Serial Sandokan Segera Tayang di Netflix, Perjalanan Bajak Laut Lindungi Suku Dayak
Sandokan dibintangi Can Yaman, yang beradu akting dengan beberapa talenta top Inggris seperti Alanah Bloor, Ed Westwick, dan John Hannah.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 25 Januari 2026
Serial Sandokan Segera Tayang di  Netflix, Perjalanan Bajak Laut Lindungi Suku Dayak
ShowBiz
'Monster House' Live-Action Segera Digarap, Sutradara hingga Jajaran Pemeran Terungkap
Rumor adaptasi live action film animasi Monster House dikonfirmasi. Film horor ini akan disutradarai André Øvredal dan ditulis Barrymore A. Moton.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
'Monster House' Live-Action Segera Digarap, Sutradara hingga Jajaran Pemeran Terungkap
Fun
Sinner Pecahkan Rekor Oscar, Michael B Jordan Tantang DiCaprio di Kategori Best Actor
Michael B. Jordan bersaing dengan Timothée Chalamet (Marty Supreme), Leonardo DiCaprio (One Battle After Another), Ethan Hawke (Blue Moon), dan Wagner Moura (The Secret Agent).
Wisnu Cipto - Sabtu, 24 Januari 2026
Sinner Pecahkan Rekor Oscar, Michael B Jordan Tantang DiCaprio di Kategori Best Actor
ShowBiz
Netflix Siapkan 'Enola Holmes 3', Suguhkan Petualangan Lebih Gelap dan Menegangkan
Netflix menyiapkan Enola Holmes 3 dengan cerita lebih gelap dan menegangkan. Millie Bobby Brown kembali, berlatar Malta, diprediksi tayang 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Netflix Siapkan 'Enola Holmes 3', Suguhkan Petualangan Lebih Gelap dan Menegangkan
ShowBiz
Daftar Lengkap Nomine Oscar 2026: 'Sinners' Mendominasi dengan 16 Nominasi
Daftar lengkap nomine Oscar ke-98 resmi diumumkan. Film Sinners mendominasi dengan 16 nominasi dan memecahkan rekor sepanjang sejarah.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Daftar Lengkap Nomine Oscar 2026: 'Sinners' Mendominasi dengan 16 Nominasi
ShowBiz
Film Animasi Keluarga 'Swapped' Siap Tayang di Netflix, Suguhkan Petualangan Lucu Penuh Makna
Film animasi keluarga Swapped siap tayang di Netflix. Kisah lucu tukar tubuh satwa hutan garapan Skydance Animation, cocok untuk quality time bersama keluarga.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Film Animasi Keluarga 'Swapped' Siap Tayang di Netflix, Suguhkan Petualangan Lucu Penuh Makna
Bagikan