Di Mata Trapattoni, Conte Menjelma Jadi Pelatih Hebat

Yohannes AbimanyuYohannes Abimanyu - Jumat, 28 April 2017
Di Mata Trapattoni, Conte Menjelma Jadi Pelatih Hebat

Pelatih Legendaris Giovanni Trapattoni. (FOTO: twitter/@lelanglawas)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Pelatih legendaris Giovanni Trapattoni bangga karena mantan muridnya Antonio Conte menjelma menjadi pelatih hebat. Padahal, ia sempat meragukan kemampuan Conte saat masih menjadi pemain.

"Saya sempat meragukan kemampuan Conte saat masih bermain. Tapi dia sekarang menjelma menjadi pelatih hebat," kata Trapattoni seperti dilansir Daily Mail, Jumat (28/4).

Trapattoni masih ingat ketika Conte baru pertama kali bergabung dengan Juventus. Dia bergabung dengan para pemain bintang seperti Roberto Baggio dan Toto Schillaci.

Pada pertandingan debutnya, Conte melakukan kesalahan saat memberi umpan sehingga Juventus menelan kekalahan dari Bayern Munchen. Dia dihujat oleh seluruh tim.

"Saya menilai itu kesalahan yang harus diterima olehnya," jelasnya.

Namun, sambungnya, setelah 40 tahun melatih di lima negara, ternyata Conte mengalami kemajuan pesat.

"Sebagai pelatih, Anda tidak bisa melihat dari kesalahan personal. Anda harus melihat lebih mendalam kualitas pemain tersebut. Saya melihat Conte memiliki mental juara," ucap mantan pelatih timnas Italia.

#Antonio Conte #Giovanni Trapattoni
Bagikan
Ditulis Oleh

Yohannes Abimanyu

Wonderful Indonesia, Pesona Indonesia dan pesona gw adalah satu

Berita Terkait

Olahraga
Antonio Conte Masih Ragu Napoli Akan Dominasi Sepak Bola Italia Setelah Kawinkan Scudetto dengan Piala Super Italia
Pelatih Napoli, Antonio Conte ragu untuk mengatakan bahwa tim asuhan akan mendominasi sepak bola Italia.
Frengky Aruan - Selasa, 23 Desember 2025
Antonio Conte Masih Ragu Napoli Akan Dominasi Sepak Bola Italia Setelah Kawinkan Scudetto dengan Piala Super Italia
Olahraga
Napoli Sukses Kawinkan Gelar, Conte Tetap Rendah Hati Ogah Disebut Raja Serie A
Napoli masih dalam tahap transisi setelah melakukan perombakan besar pada musim panas lalu dengan mendatangkan banyak pemain baru
Angga Yudha Pratama - Selasa, 23 Desember 2025
Napoli Sukses Kawinkan Gelar, Conte Tetap Rendah Hati Ogah Disebut Raja Serie A
Olahraga
Curhat Antonio Conte Setelah Napoli Keok 0-1 dari Udinese
Antonio Conte berkeluh kesah terkait kondisi timnya saat ini.
Frengky Aruan - Senin, 15 Desember 2025
Curhat Antonio Conte Setelah Napoli Keok 0-1 dari Udinese
Olahraga
Badai Cedera Tak Gentarkan Skuad Partenopei Saat Hajar Juventus 2-1, Conte Puji Hojlund
Conte sangat mengapresiasi kinerja timnya
Angga Yudha Pratama - Senin, 08 Desember 2025
Badai Cedera Tak Gentarkan Skuad Partenopei Saat Hajar Juventus 2-1, Conte Puji Hojlund
Olahraga
Napoli Kalahkan AS Roma, Tampak Hasrat Kuat Pertahankan Gelar Juara Liga Italia
Hal ini seperti disampaikan pelatih Napoli, Antonio Conte.
Frengky Aruan - Selasa, 02 Desember 2025
Napoli Kalahkan AS Roma, Tampak Hasrat Kuat Pertahankan Gelar Juara Liga Italia
Olahraga
Napoli Siap 'Usir Paksa' Antonio Conte, Bakal Digantikan Xavi Hernandez
Napoli siap mendepak Antonio Conte. Lalu, Xavi Hernandez menjadi kandidat terkuat untuk menggantikan posisi Conte di Napoli.
Soffi Amira - Jumat, 21 November 2025
Napoli Siap 'Usir Paksa' Antonio Conte, Bakal Digantikan Xavi Hernandez
Olahraga
Napoli Kalah Lagi, Eks Striker Curiga Ada Upaya Pemain Sengaja Ingin Kudeta Antonio Conte dari Kursi Pelatih!
Sepanjang musim lalu, Napoli hanya mencatat total empat kekalahan di Serie A,
Angga Yudha Pratama - Selasa, 11 November 2025
Napoli Kalah Lagi, Eks Striker Curiga Ada Upaya Pemain Sengaja Ingin Kudeta Antonio Conte dari Kursi Pelatih!
Olahraga
Kevin De Bruyne Kesal Diganti saat Lawan AC Milan, Antonio Conte: Dia Berurusan dengan Orang yang Salah
Kevin De Bruyne kesal diganti saat lawan AC Milan. Antonio Conte pun angkat bicara soal sikap pemain Belgia tersebut.
Soffi Amira - Senin, 29 September 2025
Kevin De Bruyne Kesal Diganti saat Lawan AC Milan, Antonio Conte: Dia Berurusan dengan Orang yang Salah
Olahraga
Baru Juara Serie A, Antonio Conte Dilaporkan Segera Tinggalkan Napoli
Antonio Conte dilaporkan segera meninggalkan Napoli. Padahal, ia baru saja didatangkan musim panas lalu dan telah meraih Scudetto.
Soffi Amira - Senin, 26 Mei 2025
Baru Juara Serie A, Antonio Conte Dilaporkan Segera Tinggalkan Napoli
Olahraga
Napoli Vs Juventus, Antonio Conte Yakin Eks Timnya Akan Telan Kekalahan
Antonio Conte mengomentari catatan Juventus yang belum terkalahkan di Liga Italia dalam 21 pertandingan.
Frengky Aruan - Jumat, 24 Januari 2025
Napoli Vs Juventus, Antonio Conte Yakin Eks Timnya Akan Telan Kekalahan
Bagikan