Diam-Diam Yoo Ah In Ngefans dengan AOA
(Foto: Twitter)
MerahPutih Pop Asia – Aktor tampan Korea, Yoo Ah In diam-diam ternyata merupakan fanboy dari girl grup AOA.
Dalam acara penghargaan '36th Blue Dragon Film Awards' kemarin malam (26/11), aktor yang digosipkan memiliki hubungan asmara dengan aktris cantik Song Hye Kyo ini, tertangkap kamera sedang asik menikmati penampilan dari Seolhyun cs yang membawakan lagu “Heart Attack” tadi malam.
Saat AOA tampil di atas panggung Yoo Ah In tak melepas pandangannya sedikitpun dari atas panggung, bahkan Yoo Ah In tak malu-malu untuk menganggukan kepalanya mengikuti irama lagu AOA. Tidak hanya itu, Yoo Ah In juga sempat menyanyikan sepenggal lirik lagu milik Seolhyun cs namun akhirnya ia terlihat salah tingkah saat mengetahui ada kamera yang mengambil gambarnya.
Sementara itu, pada ajang penghargaan '36th Blue Dragon Film Awards', Yoo Ah In berhasil meraih penghargaan sebagai aktor terbaik berkat aktingnya di film “Sado”. Seperti yang dilansir Soompi.
BACA JUGA:
Bagikan
Berita Terkait
Mantan Polisi Pembocor Detail Investigasi Mendiang Lee Sun-kyun Diancam Hukuman 3 Tahun Penjara
Nonton G-DRAGON di APEC, Menteri Ekonomi Meksiko Resmi Jadi Penggemar K-Pop
NMIXX Comeback lewat Album dan Single 'Blue Valentine', Simak Performance Video hingga Lirik Lagunya
Konser BLACKPINK di Jakarta 2025: Rosé Ungkap Kerinduan, Lisa Nikmati Kuliner Indonesia
Prabowo Puji K-Pop Sukses Taklukan Dunia, Presiden Korsel Tertawa Tepuk Tangan
Lagi Wamil, Cha Eun-woo Tampil Spesial Jadi Pembawa Acara Jamuan Makan Malam APEC
ADOR Tanggapi Putusan Pengadilan dalam Sengketa Kontrak dengan NewJeans, Singgung Proyek Baru untuk Artis Mereka
Direktur Mecimapro Jadi Tersangka Kasus Dugaan Penggelapan Dana Konser TWICE di Jakarta
Sutradara ‘The Murky Stream’ Ungkap Sengaja Memilih Rowoon demi Menghilangkan Ketampanannya
Bintang ‘KPop Demon Hunters’ EJae Berbagi Kisah Jadi Trainee SM Entertainment selama 12 Tahun, Benci K-Pop karena Gagal Debut