Demi Griezmann, Barcelona Rela Pinjam Uang Rp 548 Miliar

Zaimul Haq Elfan HabibZaimul Haq Elfan Habib - Selasa, 16 Juli 2019
Demi Griezmann, Barcelona Rela Pinjam Uang Rp 548 Miliar

Antoine Griezmann. (Zimbio)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Barcelona tampaknya benar-benar menginginkan Antoine Griezmann ada dalam skuat mereka. Buktinya, meski tidak memiliki dana, Barcelona berani menebus klausul rilis Griezmann senilai 120 juta euro.

Ya, sejumlah media Spanyol dan Inggris mengabarkan, Barcelona harus meminjam uang alias berutang untuk memenuhi uang tebusan. Barca disebut meminjam 35 juta atau sekitar Rp 548 miliar.

Baca Juga: Merasa Dicurangi, Atletico Madrid Akan Laporkan Barcelona ke FIFA

Presiden Barcelona Josep Maria Bartomeu tidak menampik kabar yang menyebut Barcelona harus mencari pinjaman uang demi membeli Griezmann.

Antoine Griezmann. (Zimbio)
Antoine Griezmann. (Zimbio)

"Klub harus mengambil pinjaman selama enam bulan sebesar 35 juta euro, dan uang sisanya 85 juta akan berasal dari pembayaran (penjualan pemain) yang belum kami terima," ujar Bartomeu seperti dilansir ESPN.

Barcelona saat ini memang masih menunggu pembayaran uang transfer, seperti dari Everton, yang membeli gelandang asal Portugal Andre Gomes dengan nilai transfer 25 juta euro.

Muncul pertanyaan, apakah Barcelona akan tetap berusaha mendatangkan Neymar dari Paris Saint-Germain. Pasalnya, PSG dikabarkan hanya ingin melepas Neymar dengan transfer minimal 200 juta euro. Jika demikian, Barca mau tidak mau harus melepas pemain lain seperti Philippe Coutinho, Malcom, dan Samuel Umtiti untuk bisa menebus Neymar. (bolaskor.com)

Baca Juga: Arsenal Pernah Tolak Kesempatan Datangkan Eden Hazard dan Thibaut Courtois

#Antoine Griezmann #Barcelona
Bagikan
Ditulis Oleh

Zaimul Haq Elfan Habib

Low Profile

Berita Terkait

Olahraga
Barcelona Menunggu Kepergian Dro Fernandez ke PSG, Berharap Bisa Lepas dengan Harga Segini
Barcelona kini menunggu kepergian Dro Fernandez ke PSG. Blaugrana bisa mendapatkan biaya sekitar Rp 158 miliar dari transfernya.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
Barcelona Menunggu Kepergian Dro Fernandez ke PSG, Berharap Bisa Lepas dengan Harga Segini
Olahraga
Isu Transfer Julian Alvarez ke Barcelona Menguat, Sang Agen Buka Suara
Julian Alvarez dikabarkan mau pindah ke Barcelona. Kini, Barca dikabarkan sudah bertemu dengan agen Julian Alvarez.
Soffi Amira - Sabtu, 24 Januari 2026
Isu Transfer Julian Alvarez ke Barcelona Menguat, Sang Agen Buka Suara
Olahraga
Barcelona Mau Datangkan Alessandro Bastoni, Inter Milan Cuma Mau Lepas dengan Harga Segini
Barcelona masih ingin mendatangkan Alessandro Bastoni. Namun, Inter Milan ingin pemainnya itu bertahan atau dijual dengan harga fantastis.
Soffi Amira - Jumat, 23 Januari 2026
Barcelona Mau Datangkan Alessandro Bastoni, Inter Milan Cuma Mau Lepas dengan Harga Segini
Olahraga
Barcelona Siap Perpanjang Kontrak Robert Lewandowski, tapi Ada Syaratnya
Barcelona mau perpanjang kontrak Robert Lewandowski, tetapi ada syaratnya. Ia bisa bertahan jika mau mengurangi gajinya di Camp Nou.
Soffi Amira - Jumat, 23 Januari 2026
Barcelona Siap Perpanjang Kontrak Robert Lewandowski, tapi Ada Syaratnya
Olahraga
Makin Tajam, Barcelona Pertimbangkan Permanenkan Marcus Rashford
Marcus Rashford berpeluang dipermanenkan Barcelona. Ia terus tampil impresif bersama Blaugrana musim ini.
Soffi Amira - Kamis, 22 Januari 2026
Makin Tajam, Barcelona Pertimbangkan Permanenkan Marcus Rashford
Olahraga
Pedri Harus Absen Sebulan, Pukulan bagi Barcelona di Momen Krusial Musim Ini
Barcelona terpukul karena harus kehilangan Pedri selama sebulan. Ia mengalami cedera otot saat melawan Slavia Praha di Liga Champions.
Soffi Amira - Kamis, 22 Januari 2026
Pedri Harus Absen Sebulan, Pukulan bagi Barcelona di Momen Krusial Musim Ini
Olahraga
Pedri Cedera Hamstring, Kemenangan Barcelona atas Slavia Praha Ternodai
Barcelona berhasil menang atas Slavia Praha di Liga Champions. Namun, kemenangan itu ternodai oleh cedera Pedri.
Soffi Amira - Kamis, 22 Januari 2026
Pedri Cedera Hamstring, Kemenangan Barcelona atas Slavia Praha Ternodai
Olahraga
Barcelona Raih Kemenangan Tidak Mudah di Kandang Slavia Praha, Hansi Flick Wanti-wanti Tim di Laga Selanjutnya
Barcelona akan melawan Copenhagen di Stadion Camp Nou, Barcelona, Rabu pekan depan waktu setempat.
Frengky Aruan - Kamis, 22 Januari 2026
Barcelona Raih Kemenangan Tidak Mudah di Kandang Slavia Praha, Hansi Flick Wanti-wanti Tim di Laga Selanjutnya
Olahraga
Hasil Lengkap Laga Matchday 7 Liga Champions Kamis Dini Hari dan Klasemen Sementara
Matchday 7 Liga Champions rampung digelar setelah sembilan laga lain digulirkan pada Kamis (22/1) dini hari WIB.
Frengky Aruan - Kamis, 22 Januari 2026
Hasil Lengkap Laga Matchday 7 Liga Champions Kamis Dini Hari dan Klasemen Sementara
Olahraga
Kebobolan Duluan, Barcelona Bangkit Tekuk Slavia Praha 4-2 Jaga Asa Lolos 16 Besar
Barca sempat kesulitan di babak pertama, bahkan sempat kecolongan gol di menit awal.
Wisnu Cipto - Kamis, 22 Januari 2026
Kebobolan Duluan, Barcelona Bangkit Tekuk Slavia Praha 4-2 Jaga Asa Lolos 16 Besar
Bagikan