Dele Alli Merumput Bersama Como di Serie A, Siap Tampil di Boxing Day?

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Selasa, 17 Desember 2024
Dele Alli Merumput Bersama Como di Serie A, Siap Tampil di Boxing Day?

Dele Alli dikabarkan bakal kembali merumput usai hiatus dari sepak bola. (Foto: instagram/Dele)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Merahputih.com - Dele Alli dikabarkan bakal kembali merumput usai hiatus dari sepak bola. Mantan pemain Timnas Inggris itu masuk klub Serie A Como dan dikabarkan siap tampil saat Boxing Day pada 26 Desember 2024.

Dele Alli merupakan pemain muda yang karirnya cukup gemilang. Ia jadi salah satu kuncian pelatih Tottenham Hotspur, Mauricio Pochettino membawa Timnas Inggris mencapai semifinal Piala Dunia 2018.

Alli pernah bermain untuk Tottenham Hotspur, Everton, dan Besiktas. Di usia mudanya ia cukup medapatkan bayaran yang cukup tinggi.

Alli lahir di Inggris, 11 April 1996. Pria berkebangsaan Inggris itu berlatih untuk menghadapi Boxing Day bersama Como. Kendati demikian, belum ada informasi pasti jika Alli akan dikontrak tetap sebagai pemain COmo.

Hanya saja, menurut pakar transfer Fabrizio Romano, status Alli bakal ditawari kontrak permanen atau tidak sepertinya bakal tergantung bagaimana performanya selama latihan berlangsung.

Baca juga:

Gerak Cepat, Wolves Bidik Pelatih Klub Arab Saudi untuk Ganti Gary O'Neil

Pria berusia 28 tahun itu memiliki rekam jejak yang cukup prestisius. Saat bergabung membela Tottenham Hotspur, Alli berusia 19 tahun pada 1 Juli 2015. Masa itu Alli diganjari kontrak hingga Rp 86.91 miliar.

Pada 2016 saat masih di Spurs. Alli dikontrak dengan biaya kisaran Rp 208.98 miliar, di tahun 2017 usia Alli menginjak 20 tahun biaya kontrak pemainnya mencapai Rp 695,27 miliar.

Bayaran paling mahal yang Alli dapatkan selama kontrak di Spurs didapatkan pada tahun 2018. Di mana saat usianya 22 tahun, ia diganjari bayaran hingga Rp 1,7 Triliun.

Seiring waktu, harga kontraknya di Spur mengalami penurunan paling terakhir di kisaran Rp 434 Miliar.

Baca juga:

Lionel Messi Puji Lamine Yamal, Langsung Teringat Masa Muda

Setelah dari Spurs, ia kemudian ke Everton. Di sana Alli dikontrak selama setahun. Mulai bergabung pada 8 Juni 2021 dengan biaya kontrak Rp 521 Miliar dan terakhir dikisaran Rp 278 Miliar di tahun 2022.

Kemudian ia ditransfer untuk bermain di Besiktas. Pertama kali bergabung pada Oktober 2022, dan berakhir hingga 2023. Biaya kontraknya Rp 243 Miliar- 139 Miliar.

Tak berselang lama, ia kembali lagi ke Everton dengan performa tidak secemerlang saat di Spurs. Ia mulai dengan Everton lagi pada 2023 hingga Mei 2024. Selama di sana ia diganjari kontrak berkisar Rp 86.9 miliar. (Tka)

#Sepak Bola #Pesepak Bola
Bagikan
Ditulis Oleh

Tika Ayu

Berita Terkait

Olahraga
Pedri Cedera Hamstring, Kemenangan Barcelona atas Slavia Praha Ternodai
Barcelona berhasil menang atas Slavia Praha di Liga Champions. Namun, kemenangan itu ternodai oleh cedera Pedri.
Soffi Amira - 25 menit lalu
Pedri Cedera Hamstring, Kemenangan Barcelona atas Slavia Praha Ternodai
Olahraga
Tunggu Kejutan Besok, Apparel Baru Jersey Timnas Indonesia Diumumkan!
Acara akan dimulai Jumat (23/1) pukul 13.30 WIB dengan dihadiri Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan pelatih timnas Indonesia John Herdman
Wisnu Cipto - Kamis, 22 Januari 2026
Tunggu Kejutan Besok, Apparel Baru Jersey Timnas Indonesia Diumumkan!
Olahraga
Link Live Streaming Marseille vs Liverpool, 22 Januari 2026
Link live streaming Marseille vs Liverpool akan tersaji di sini. Keduanya sama-sama ingin memperebutkan tiket langsung ke babak 16 besar.
Soffi Amira - Kamis, 22 Januari 2026
Link Live Streaming Marseille vs Liverpool, 22 Januari 2026
Olahraga
Link Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona, 22 Januari 2026
Link live streaming Slavia Praha vs Barcelona akan tersaji di sini. Barca masih menjaga asa agar lolos ke babak 16 besar Liga Champions musim ini.
Soffi Amira - Kamis, 22 Januari 2026
Link Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona, 22 Januari 2026
Olahraga
Barcelona Ikut Incar Alessandro Bastoni, Inter Milan Pasang Harga Fantastis
Barcelona dikabarkan mengincar Alessandro Bastoni. Namun, Inter Milan sepertinya belum siap menjual bek andalannya itu.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Barcelona Ikut Incar Alessandro Bastoni, Inter Milan Pasang Harga Fantastis
Olahraga
Skuad Barcelona Lawan Slavia Praha: Raphinha Kembali, Lamine Yamal Absen
Skuad Barcelona vs Slavia Praha sudah diumumkan. Raphinha sudah pulih dari cedera, tetapi Lamine Yamal harus absen akibat skorsing.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Skuad Barcelona Lawan Slavia Praha: Raphinha Kembali, Lamine Yamal Absen
Olahraga
Mohamed Salah Sudah Kembali ke Liverpool, Siap Main Lawan Marseille
Mohamed Salah kini sudah kembali ke Liverpool. Arne Slot mengisyaratkan, bahwa ia bisa bermain melawan Marseille di Liga Champions.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Mohamed Salah Sudah Kembali ke Liverpool, Siap Main Lawan Marseille
Olahraga
Imbas Suporter Nyalakan Flare, Persis Solo Didenda Rp 250 Juta oleh Komdis PSSI
Persis Solo dikenakan denda Rp 250 juta usai suporter menyalakan flare. Hal itu terjadi saat Persis melawan Persita, Minggu (4/1) lalu.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Imbas Suporter Nyalakan Flare, Persis Solo Didenda Rp 250 Juta oleh Komdis PSSI
Olahraga
Tampil Buruk Lawan Arsenal, Inter Milan Pertimbangkan Jual Lautaro Martinez
Inter Milan berencana menjual Lautaro Martinez, setelah tampil buruk melawan Arsenal. Ia juga diminati oleh Barcelona.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Tampil Buruk Lawan Arsenal, Inter Milan Pertimbangkan Jual Lautaro Martinez
Olahraga
Real Madrid Permalukan AS Monaco, Vinicius Junior Malah Dapat Siulan dari Fans
Real Madrid permalukan AS Monaco di Bernabeu. Namun, Vinicius Junior malah mendapat cemooh dan siulan dari para penggemar.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Real Madrid Permalukan AS Monaco, Vinicius Junior Malah Dapat Siulan dari Fans
Bagikan