Musik

Daftar Pemenang MAMA 2021, Ada Lyodra dan Anneth

Andreas PranataltaAndreas Pranatalta - Senin, 13 Desember 2021
Daftar Pemenang MAMA 2021, Ada Lyodra dan Anneth

Lyodra Ginting. (Foto: Instagram/lyodraofficial)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MNET Asian Music Awards (MAMA) 2021 yang digelar pada Sabtu (11/12) mengumumkan daftar para pemenang. Dua nama penyanyi Indonesia, Lyodra dan Anneth, masuk ke daftar. BTS lewat Butter juga menjadi pemenang di kategori best dance performance male gorup dan best male group.

Selain itu, BTS juga menyapu bersih empat daesang atau penghargaan utama, yakni album of the year, worldwide icon of the year, song of the year, dan artist of the year. Sementara itu, solois IU membawa pulang tiga penghargaan, salah satunya untuk kategori best female artist.

Seperti dilansir Soompi, Sabtu (11/12), berikut daftar pemenang MAMA 2021.

Baca juga:

Daftar Lengkap Nominasi Mnet Asian Music Awards 2021

Daesang


Artist of the Year: BTS
Song of the Year: BTS - Butter
Album of the Year: BTS - BE
Worldwide Icon of the Year: BTS

Worldwide Fans’ Choice Top 10: Stray Kids, NCT DREAM, NCT 127, ENHYPEN, TXT, BTS, BLACKPINK’s Lisa, SEVENTEEN, TREASURE, TWICE


Best New Artist (Female): aespa
Best New Artist (Male): ENHYPEN
Best Group (Female): TWICE
Best Group (Male): BTS
Best Artist (Female): IU
Best Artist (Male): EXO’s Baekhyun
Best Vocal Performance: IU - Celebrity
Best Dance Performance (Solo): BLACKPINK’s Rosé - On the Ground
Best Dance Performance (Female Group): aespa - Next Level
Best Dance Performance (Male Group): BTS
Best Collaboration: AKMU ft. IU – NAKKA
Best Music Video: BTS

Baca juga:

Deretan Artis Kpop Boyong Penghargaan MAMA 2020

Daftar Pemenang MAMA 2021, Ada Lyodra dan Anneth
BTS menyabet empat penghargaan utama. (Foto: Soompi)

KTO (Korean Tourism Organization) Breakout Artist: Brave Girls
Best Band Performance: JANNABI - A thought on an autumn night
Best Hip Hop & Urban Music: ASH ISLAND - Melody
Best OST: Jo Jung Suk - I Like You (Hospital Playlist 2)
TikTok Favorite Moment: BTS
Choreographer of the Year: Leejung Lee
Best Engineer of the Year: Gu Jong Pil, Kwon Nam Woo
Best Video Director of the Year: Lumpens
Best Art Director of the Year: MU:E
Best Composer of the Year: Yoo Young Jin
Best Producer of the Year: Teddy
Best Executive Producer of the Year: Bang Si-hyuk
Best New Asian Artist (Vietnam): Hoang Duyen

Daftar Pemenang MAMA 2021, Ada Lyodra dan Anneth
IU di MAMA 2021. (Foto: Soompi)

Best New Asian Artist (Indonesia): Lyodra
Best New Asian Artist (Thailand): SPRITE X GUYGEEGEE
Best New Asian Artist (Mandarin): Anson Lo
Best New Asian Artist (Japan): Ado
Best Asian Artist (Vietnam): Quan A.P.
Best Asian Artist (Indonesia): Anneth
Best Asian Artist (Thailand): Tilly Birds
Best Asian Artist (Mandarin): ACCUSEFIVE
Best Asian Artist (Japan): JO1
Favorite Asian Artist: INI
Favorite International Artist: Ed Sheeran

(and)

Baca juga:

Song Joong Ki Akan Hadir Di Mnet Asian Music Awards 2017

#Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Andreas Pranatalta

Stop rushing things and take a moment to appreciate how far you've come.

Berita Terkait

ShowBiz
Film Live Action 'Tangled' Segera Hadir, Lagu 'I See the Light' Kembali Jadi Sorotan
Walt Disney Studios memastikan film live action 'Tangled' segera digarap. Lagu ikonis 'I See the Light' kembali jadi sorotan meski dirilis 16 tahun lalu.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Film Live Action 'Tangled' Segera Hadir, Lagu 'I See the Light' Kembali Jadi Sorotan
ShowBiz
Peron dan Post-Punk Kaum Kerja: Membuka Realitas Lewat EP Perdana 'SINGKAP'
Peron, band post-punk asal Semarang, merilis EP perdana SINGKAP. Musik jujur dan sinis tentang realitas kerja generasi 25-an.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Peron dan Post-Punk Kaum Kerja: Membuka Realitas Lewat EP Perdana 'SINGKAP'
ShowBiz
Bruno Mars Rilis 'I Just Might', Single Pembuka untuk Album 'The Romantic'
Bruno Mars kembali dengan single terbaru 'I Just Might' yang dirilis bersama video musik resmi. Lagu ini menjadi pembuka album The Romantic.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Bruno Mars Rilis 'I Just Might', Single Pembuka untuk Album 'The Romantic'
ShowBiz
Lewat Single 'Mengenal Lebih Jauh', Nuca Ajak Pendengar Berdamai dengan Diri Sendiri
Nuca kembali merilis lagu terbaru berjudul 'Mengenal Lebih Jauh', menghadirkan refleksi tentang proses mengenal dan memahami diri sendiri.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Lewat Single 'Mengenal Lebih Jauh', Nuca Ajak Pendengar Berdamai dengan Diri Sendiri
ShowBiz
CNBLUE Comeback dengan Album '3LOGY', Usung Lagu Utama 'Killer Joy'
CNBLUE resmi kembali ke industri musik dengan album penuh 3LOGY. Lagu utama 'Killer Joy' hadir dengan nuansa gelap, emosional, dan penuh energi.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
CNBLUE Comeback dengan Album '3LOGY', Usung Lagu Utama 'Killer Joy'
ShowBiz
Konten Kunjungan Kerja Wapres Gibran Pakai 'Lagu Melayu' Milik Pandji Pragiwaksono, Simak Lirik Lengkapnya
Wakil Presiden Gibran Rakabuming menggunakan Lagu Melayu karya Pandji Pragiwaksono dalam unggahan konten kunjungan kerja.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Konten Kunjungan Kerja Wapres Gibran Pakai 'Lagu Melayu' Milik Pandji Pragiwaksono, Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Dul Jaelani Kembali dengan Lagu Emosional 'Sebenarnya, Selamanya…', Simak Lirik Lengkapnya
Dul Jaelani merilis single terbaru 'Sebenarnya, Selamanya…', lagu emosional yang mengangkat kisah cinta dengan jujur dan penuh perasaan.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Dul Jaelani Kembali dengan Lagu Emosional 'Sebenarnya, Selamanya…', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Lirik Lengkap Birthday Sex dari Jeremih, Lagu R&B Ikonik Peraih 4x Platinum
Sejak perilisannya, “Birthday Sex” terus mencatatkan capaian impresif dengan hampir 700 juta pemutaran di Spotify
Wisnu Cipto - Sabtu, 10 Januari 2026
Lirik Lengkap Birthday Sex dari Jeremih, Lagu R&B Ikonik Peraih 4x Platinum
ShowBiz
Lagu 'Sinaran' dari Sheila Majid Kembali Viral di Media Sosial, ini Lirik Lengkapnya
Lagu Sinaran dari Sheila Majid kini kembali viral di media sosial. Berikut ini adalah lirik lengkap dari lagu yang dirilis pada 1986 silam tersebut.
Soffi Amira - Sabtu, 10 Januari 2026
Lagu 'Sinaran' dari Sheila Majid Kembali Viral di Media Sosial, ini Lirik Lengkapnya
Fun
Bruno Mars Umumkan Album Solo Terbaru Sudah Rampung, Siap-siap Comeback!
Bruno Mars mengumumkan, bahwa album solo terbarunya sudah rampung. Ia pun sedang mempersiapkan comeback untuk menyapa penggemarnya.
Soffi Amira - Sabtu, 10 Januari 2026
Bruno Mars Umumkan Album Solo Terbaru Sudah Rampung, Siap-siap Comeback!
Bagikan