Daftar Aksi Demo Sopir Taksi dari Bekasi ke Jakarta Tolak Uber dan Grab

Ana AmaliaAna Amalia - Selasa, 22 Maret 2016
Daftar Aksi Demo Sopir Taksi dari Bekasi ke Jakarta Tolak Uber dan Grab

Pengemudi transportasi umum yg akan berunjuk rasa sdh mulai berdatangan di dpn Gd. DPR/MPR RI (NTMC Polri)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Megapolitan - Pagi ini, Selasa (22/3) pengemudi taksi konvensional dari berbagai perusahaan taksi di Jakarta kembali melakukan unjuk rasa. Unjuk rasa ini dilakukan untuk memprotes kehadiran Taksi Online seperti Uber dan Grab.

Dari Kota Bekasi dilaporkan terdapat 65 taksi yang beangkat menuju jakarta dari Jumlah 13 Pool Taxi. Merekaa akan melalui gerbang Tol Bekasi Timur, Bekasi Barat, Jatiasih dan Jatiwarna Pondokgede kemudian keluar cawang langsung mengarah ketitik kumpul di UKI Jakarta Timur, lanjut baru mengarah ke DPR RI, Balai kota, Kemenhub dan Istana Negara.


Berikut ini daftar taksi yang melakukan unjuk rasa dari Kota Bekasi menuju Jakarta:

1. Polsek Bantargebang :

a. Pool taxi Express Jl. Raya Siliwangi Pangkalan I B Rt. 01/08 Kel./Kec. Bantargebang, Jumlah : 5 unit, Pimpinan. Sdr. Wasman.

b. Poll taxi Express Jl. Mustikasari Kp. Babakan Et.01/04 Kel. Mustikasari Kec. Mustikajaya, Jumlah 5 unit Pimpinan Sdr. Sardiman.

2. Polsek Bekasi Timur :

a. Poll taxi Blue bird Jl. Siliwangi Km.09 Kel. Bojongmenteng Kec. Rawalumbu. Jumlah = 5 unit Pimpinan Sdr. Yuso.

b. Poll taxi Eagle Jl. KH. Agus Salim Er.01/08 Kel. Bekasi Jaya Kec. Bekasi Timur, Jumlah = 5 unit Pimpinan Sdr. Cacuk.

c. Poll taxi Express Jl. Siliwangi km.7 bj.menteng Kec. Rawalumbu Jumlah 5 taxi, Pimpinan Sdr. Dedi.

3. Polsek Pondokgede :

a. Poll taxi Express Jl. Raya Kodau kel. Jatirahayu Kec. Pondok Melati Jumlah 5 unit Pimpinan Sdr. Darmaji.

b. Poll taxi Express Jl. Raya Kranggan No.26 Kel. Jati raden Kec. Jati Sampurna Jumlah 5 unit Pimpinan Sdr. Rojito.

c. Poll taxi Express Jl. Raya Jariranggon no.77 Kec. Jati Sampurna Jumlah 5 unit Pimpinan Saiful Bakri.

4. Polsek Utara :

a. Poll taxi Blue bird Jl. Perjuangan No.10 Kel. Margamulya Kec. Bekasi Utara Jumlah 4 unit Pimpinan Sdr. Dwi Setyo.

5. Polsek Jatiasih :

a. Poll taxi Express Jl. Raya Jatimekar Kav.167 Kel. Jatimekar Kec. Jatiasih Jumlah 5 unit Pimpinan Sdr. Sadino.

b. Poll taxi Blue bird Jl. Raya Jatikramat No.4 Kel. Jatikramat Kec. Jatiasih Jumlah 5 unit Pimpinan Sdr. Ade komarudin.

c. Poll taxi Primajasa Jl. Wibawa Mukti Kel. Jatiasih Kec. Jatiasih Jumlah 5 unit Pimpinan Sdr. Wahyu Satiawan.

d. Poll taxi Lasantu Jl. Raya Jatiluhur Kel. Jatiluhur Kec. Jatiasih Jumlah 5 unit, Pimpinan Sdr. Prasetyo.

BACA JUGA:

  1. Sejajar dengan Philip Kotler, Rhenald Kasali Jadi Manajemen Guru Dunia
  2. Belum Ada Payung Hukum, Uber dan Grab Indonesia Tak Bisa Dipersalahkan
  3. 'Dosa-Dosa' Uber dan GrabCar Menurut Menteri Jonan
  4. Menkominfo: Aplikasi Online Keniscayaan, Tidak Bisa Distop
  5. Suasana Demo Persatuan Pengemudi Angkutan Darat

 

#Jakarta #Pendemo #Taksi Uber #Supir Taksi
Bagikan
Ditulis Oleh

Ana Amalia

Happy life happy me

Berita Terkait

Indonesia
Jalan Daan Mogot Macet Parah, 4 Pompa Bergerak Dikerahkan Buat Tangani Banjir
Air mulai menggenangi area tersebut sejak pukul 03.00 WIB dini hari. Keempat pompa itu pun sudah mulai bekerja sejak Subuh sekira pukul 04.00 WIB.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 29 Januari 2026
Jalan Daan Mogot Macet Parah, 4 Pompa Bergerak Dikerahkan Buat Tangani Banjir
Berita Foto
AFC FUTSAL ASIAN CUP 2026: Timnas Indonesia Kalahkan Korea Selatan dengan Skor 5-0
Selebrasi pemain Timnas Futsal Indonesia, Reza Gunawan usai mencetak gol dalam laga AFC Futsal Asian Cup 2026 di Jakarta, Selasa (27/1/2026).
Didik Setiawan - Selasa, 27 Januari 2026
AFC FUTSAL ASIAN CUP 2026: Timnas Indonesia Kalahkan Korea Selatan dengan Skor 5-0
Indonesia
Gubernur Pramono Pastikan Tidak Ada Ampun Bagi Pencuri Kabel PJU Cilincing
Kasus pencurian kable PJU di Cilincing ini viral di media sosial setelah lampu jalan mati total.
Wisnu Cipto - Senin, 26 Januari 2026
Gubernur Pramono Pastikan Tidak Ada Ampun Bagi Pencuri Kabel PJU Cilincing
Indonesia
Sungai di Jakarta Hanya Tampung Air Hujan 150 Milimeter Per Hari, Perlu Diperluas
ejumlah kejadian banjir yang terjadi di Jakarta pada pertengahan Januari lalu merupakan dampak dari hujan berintensitas tinggi yang turun dalam durasi singkat, ditambah aliran air dari daerah hulu.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 26 Januari 2026
Sungai di Jakarta Hanya Tampung Air Hujan 150 Milimeter Per Hari, Perlu Diperluas
Berita Foto
Ganda Putra Malaysia Nur Izzuddin/Goh Sze Fei Raih Juara Indonesia Masters 2026
Pebulu tangkis ganda putra Indonesia Nikolaus Joaquin dan Raymond Indra berfoto bersama Malaysia, ganda Malaysia Goh Sze Fei dan Nur Izzuddin.
Didik Setiawan - Minggu, 25 Januari 2026
Ganda Putra Malaysia Nur Izzuddin/Goh Sze Fei Raih Juara Indonesia Masters 2026
Berita Foto
Ganda Putri Malaysia Pearly Tan/Thinaah Muralitharan Juara Indonesia Masters 2026
Ganda putri Malaysia Pearly Tan (kiri) dan Thinaah Muralitharan dan pebulutangkis Jepang Arisa Igarashi (tengah) berpose usai menjuarai Indonesia Masters 2026
Didik Setiawan - Minggu, 25 Januari 2026
Ganda Putri Malaysia Pearly Tan/Thinaah Muralitharan Juara Indonesia Masters 2026
Berita Foto
Ganda Campuran Malaysia Chen Tang Jie/Toh Ee Wei Juara Indonesia Masters 2026
Pebulu tangkis ganda campuran Malaysia Chen Tang Jie dan Toh Ee Wei menjuarai Daihatsu Indonesia Masters 2026 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (25/1/2026).
Didik Setiawan - Minggu, 25 Januari 2026
Ganda Campuran Malaysia Chen Tang Jie/Toh Ee Wei Juara Indonesia Masters 2026
Berita Foto
Tunggal Putra Indonesia Farhan Alwi Raih Gelar Juara Indonesia Masters 2026
Tunggal Putra Indonesia, Farhan Alwi menunjukkan Medali dan Piala Juara Indonesia Masters 2026 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (25/1/2026).
Didik Setiawan - Minggu, 25 Januari 2026
Tunggal Putra Indonesia Farhan Alwi Raih Gelar Juara Indonesia Masters 2026
Indonesia
Koridor 3 Kalideres Masih Banjir: Rute Utama TransJakarta Dialihkan, JAK 50 Tidak Beroperasi
Bus TransJakarta tidak melayani Halte Jembatan Gantung hingga Halte Pulo Nangka di kedua arah.
Wisnu Cipto - Sabtu, 24 Januari 2026
Koridor 3 Kalideres Masih Banjir: Rute Utama TransJakarta Dialihkan, JAK 50 Tidak Beroperasi
Berita Foto
Melihat Banjir Setinggi 50 Sentimeter Rendam Jalan Daan Mogot, Cengkareng, Jakarta Barat
Kendaraan truk nekat menerobos banjir setinggi 50 sentimeter yang menggenangi jalan Daan Mogot, Jakarta Barat, Jum'at (23/1/2026).
Didik Setiawan - Jumat, 23 Januari 2026
Melihat Banjir Setinggi 50 Sentimeter Rendam Jalan Daan Mogot, Cengkareng, Jakarta Barat
Bagikan