Chelsea Targetkan Paul Pogba di Musim Depan

Rendy NugrohoRendy Nugroho - Rabu, 30 Desember 2015
Chelsea Targetkan Paul Pogba di Musim Depan

Pemain Juventus, Paul Pogba (Foto: Timeslive)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepak Bola - Penampilan suram Chelsea musim ini tentu saja menandakan bahwa manajemen mereka bakal melakukan perombakan secara jor-joran di musim depan.

Akan banyak pemain yang dijual, terutama penggawa gaek, dan bakal banyak pemain mahal berkualitas diboyong pada bursa musim panas esok.

Terbaru, Chelsea dilaporkan akan kembali mengejar gelandang Juventus Paul Pogba pada bursa transfer berikutnya. Pemain asal Prancis tersebut akan menjadi target utama.

Sepanjang bursa transfer musim panas kemarin, Chelsea sudah dikaitkan dengan pemain 22 tahun tersebut. Tapi sayangnya, keinginan itu belum bisa terwujud.

Sebagaimana diwartakan laman Calciomercato, Chelsea akan kembali maju untuk mengejar tanda tangan Pogba pada bursa transfer musim panas tahun depan.

Klub bermarkas di Stamford Bridge tersebut masih tertinggal di peringkat 14 hingga pekan ke-19. Armada Guus Hiddink baru saja menjalani pertandingan melawan MU, Selasa (29/12), dan hanya mendapat hasil imbang dengan skor kacamata.

BACA JUGA:

  1. Paul Scholes Akui Manchester United Membosankan
  2. Wow, Barcelona Bakal Naikan Gaji Neymar Hingga 3 Kali Lipat
  3. Chelsea Curi Poin di Markas Manchester United
  4. Guus Hiddink Tolak Tanggapi Nasib Louis Van Gaal
  5. Pekan Depan, Jose Mourinho Gantikan Posisi Louis Van Gaal
#Juventus #Paul Pogba
Bagikan
Ditulis Oleh

Rendy Nugroho

Berita Terkait

Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Menang 5-0 atas Cremonese yang Dikawal Emil Audero
Juventus naik ke posisi 3 klasemen Liga Italia Serie A setelah menang 5-0 atas Cremonese
Frengky Aruan - Selasa, 13 Januari 2026
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Menang 5-0 atas Cremonese yang Dikawal Emil Audero
Olahraga
Mohamed Salah Bisa Halangi Transfer Federico Chiesa ke Juventus, Kok Bisa?
Mohamed Salah jadi penentu transfer Federico Chiesa ke Juventus. Sebab, ia bisa saja pergi bulan ini setelah tampil di Piala Afrika.
Soffi Amira - Jumat, 09 Januari 2026
Mohamed Salah Bisa Halangi Transfer Federico Chiesa ke Juventus, Kok Bisa?
Olahraga
Federico Chiesa Setuju Balik ke Juventus, Tinggal Tunggu Keputusan Liverpool
Federico Chiesa sudah setuju pulang ke Juventus. Namun, Si Nyonya Tua masih perlu menunggu keputusan Liverpool.
Soffi Amira - Kamis, 08 Januari 2026
Federico Chiesa Setuju Balik ke Juventus, Tinggal Tunggu Keputusan Liverpool
Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Menang di Kandang Sassuolo 3-0 dan AS Roma Tekuk Lecce 2-0
Juventus kembali ke empat besar klasemen Liga Italia Serie A 2025/2026 setelah menang 3-0 atas Sassuolo
Frengky Aruan - Rabu, 07 Januari 2026
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Menang di Kandang Sassuolo 3-0 dan AS Roma Tekuk Lecce 2-0
Olahraga
Jadwal Lengkap Pekan 19 Liga Italia Serie A 2025/2026: Inter Hadapi Parma, AC Milan Vs Genoa
Liga Italia Serie A 2025/2026 memasuki pekan 19, yang akan berlangsung mulai Selasa (6/1) malam WIB
Frengky Aruan - Selasa, 06 Januari 2026
Jadwal Lengkap Pekan 19 Liga Italia Serie A 2025/2026: Inter Hadapi Parma, AC Milan Vs Genoa
Olahraga
Juventus Serius Mau Pulangkan Federico Chiesa, Liverpool Masih Pikir-pikir Dulu
Juventus serius ingin memulangkan Federico Chiesa. Namun, Liverpool masih mempertimbangkan tawaran tersebut.
Soffi Amira - Selasa, 06 Januari 2026
Juventus Serius Mau Pulangkan Federico Chiesa, Liverpool Masih Pikir-pikir Dulu
Olahraga
Federico Chiesa Makin Dekat Pulang ke Serie A, Pilih AS Roma atau Juventus?
Federico Chiesa makin dekat pulang ke Serie A. Ia kabarnya diincar oleh AS Roma dan Juventus. Lalu, Liverpool juga siap melepasnya dengan status pinjaman.
Soffi Amira - Senin, 05 Januari 2026
Federico Chiesa Makin Dekat Pulang ke Serie A, Pilih AS Roma atau Juventus?
Olahraga
Prediksi Juventus vs Lecce Versi Superkomputer Opta: 'Si Nyonya Tua' Terlalu Perkasa untuk Tamunya
Menurut Spalletti, gaya sepak bola menyerang yang diusung Di Francesco akan menciptakan pertandingan yang terbuka
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 03 Januari 2026
Prediksi Juventus vs Lecce Versi Superkomputer Opta: 'Si Nyonya Tua' Terlalu Perkasa untuk Tamunya
Olahraga
Juventus Masih Bermimpi Bisa Datangkan Sandro Tonali, Siap Pulang Kampung?
Juventus masih ingin mendatangkan Sandro Tonali. Ia sendiri dikabarkan ingin pulang kampung ke Italia, setelah kecewa dengan penampilan Newcastle.
Soffi Amira - Rabu, 24 Desember 2025
Juventus Masih Bermimpi Bisa Datangkan Sandro Tonali, Siap Pulang Kampung?
Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A: Juventus Intip Peluang Masuk 4 Besar Setelah Kalahkan AS Roma 2-1
Juventus mengintip peluang masuk empat besar klasemen Liga Italia Serie A setelah menang atas AS Roma di pekan 16.
Frengky Aruan - Senin, 22 Desember 2025
Klasemen Liga Italia Serie A: Juventus Intip Peluang Masuk 4 Besar Setelah Kalahkan AS Roma 2-1
Bagikan