Carlo Ancelotti Tepis Rumor Latih AC Milan
Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti. (Foto: Reuters / Max Rossi)
MerahPutih Sepak Bola - Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti menepis rumor yang menyebeutkan bahwa dirinya akan kembali ke Italia untuk melatih AC Milan.
"Masa depan saya jelas sedang saya pikirkan," ujar Ancelotti seperti dikutip Football Italia.
"Entah aku tinggal di Real Madrid atau cuti setahun. Tapi jangan lupa, tahun lalu kami memenangkan La Decima," tambahnya.
"Aku hanya ingin tinggal di sini. Jika klub tidak ingin aku, maka aku akan menerimanya. Meski pun saya tidak akan senang, tapi di pekerjaan saya hal ini bisa terjadi."
"Sampai hari ini, tidak ada yang datang kepada saya dan mengatakan saya tidak akan melanjutkan sebagai pelatih dari Casa Blanca. Kami akan berbicara pada hari Senin atau Selasa, tapi saya tidak bisa mengatakan apa-apa untuk saat ini.
Belakang Ancelotti memang santer dikabarkan akan menunggangi I Rossoneri musim depan, setelah beberapa media meyakini bahwa masa depan pelatih 55 tahun tersebut bersama El Real segera berakhir.
Baca Juga:
Ronaldo Beri Sinyal Carlo Ancelotti Bertahan
Pelatih Ini Bakal Gantikan Peran Carlo Ancelotti?
Bagikan
Berita Terkait
Klasemen Terbaru Liga Italia Usai Inter Hancurkan Pisa 6-2 Disusul Milan Imbang dan Napoli Tumbang
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Gilas Napoli 3-0, Sementara AS Roma Vs AC Milan Imbang 1-1
Link Live Streaming AS Roma vs AC Milan, 26 Januari 2026
AC Milan Siap Pulangkan Brahim Diaz, Real Madrid Pertimbangkan Lepas
Ruben Loftus-Cheek Siap Tinggalkan AC Milan, Bidik Gelandang Manchester United dan Tottenham
Shayne Pattynama Resmi Berseragam Persija, Targetkan Juara Bersama Macan Kemayoran
Rafael Leao Pilih Bertahan di AC Milan, Negosiasi Kontrak Baru Segera Rampung
Cedera Lutut Berkepanjangan, Pemain Muda AC Milan Putuskan Pensiun di Usia 20 Tahun
Manchester United Tolak Tawaran AC Milan untuk Harry Maguire, Belum Mau Lepas
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah AC Milan Menang 1-0 atas Lecce, Sementara AS Roma Tekuk Torino 2-0