Luar Biasa, Bernadya Raih 3 Platinum Awards dari ASIRI

Soffi AmiraSoffi Amira - Rabu, 04 Desember 2024
Luar Biasa, Bernadya Raih 3 Platinum Awards dari ASIRI

Bernadya raih 3 Platinum Awards dari ASIRI. (Foto: Dok/JUNI Records)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com – Musisi Bernadya yang dinaungi oleh Juni Records, kembali menorehkan prestasi di penghujung 2024.

Pada rapat kuartal ASIRI (Aliansi Industri Rekaman Musik Indonesia Bersatu) yang diselenggarakan di Bandung, Bernadya dan Juni records meraih tiga Platinum Awards.

Penghargaan ini diberikan sebagai bentuk apresiasi atas kesuksesan luar biasa yang telah diraih oleh Bernadya di industri musik Indonesia.

“Selamat kepada Bernadya dan Juni Records atas pencapaian yang luar biasa ini di tengah persaingan yang pesat dan cepat di industri musik Indonesia” ujar Ketua Umum ASIRI, Wisnu Surjono, dalam keterangan resminya.

Baca juga:

Album 'Sialnya, Hidup Harus Tetap Berjalan' Milik Bernadya Pecahkan Dua Rekor

View this post on Instagram

A post shared by Bernadya (@bernadyaribka)

Penghargaan secara langsung diserahkan oleh CEO Juni Records, Adryanto Pratono.

“Kami sangat bangga atas pencapaian Bernadya. Tiga Platinum Awards ini merupakan bukti nyata dari kerja keras dan dedikasi yang telah ia berikan” tambah Adryanto.

Prestasi ini semakin memantapkan posisi Bernadya sebagai salah satu penyanyi muda yang siap terus berkarya di industri musik ini serta menjadi bukti bahwa kolaborasi yang baik antara musisi dan label rekaman dapat menghasilkan karya-karya berkualitas.

Baca juga:

MACAN Gala Bertema 'Chromatic Dreams' sebagai Penghargaan terhadap Seni, Budaya, Imajinasi

“Bagiku pribadi, mendapatkan penghargaan tiga platinum awards dari ASIRI ini, merupakan salah satu bentuk apresiasi tertinggi terhadap karyaku yang membuatku tentunya sangat bersyukur dan sangat senang dan sangat berterima kasih pada teman-teman semua,” kata Bernadya.

Platinum Awards sendiri merupakan bentuk apresiasi dari ASIRI terhadap karya musik yang sudah mencapai titik tertentu. Penghargaan ini diberikan atas single “Apa Mungkin”, EP “Terlintas” dan album “Sialnya, Hidup Harus Tetap Berjalan”. (far)

#Bernadya #Musisi #Penghargaan Musik #Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
T.O.P Comeback, Rilis Video Teaser untuk Album Baru ‘Top Spot – Another Dimension’
Pada 1 Januari, T.O.P mengunggah sebuah video pendek di Instagram miliknya dengan menuliskan kata-kata ‘Top Spot – Another Dimension’.
Dwi Astarini - Kamis, 01 Januari 2026
 T.O.P Comeback, Rilis Video Teaser untuk Album Baru ‘Top Spot – Another Dimension’
ShowBiz
Deretan Musisi Indonesia yang Wafat Sepanjang 2025, Dari Titiek Puspa hingga Gusti Irwan Wibowo
Industri musik Indonesia berduka. Berikut daftar musisi Tanah Air yang meninggal dunia sepanjang 2025, dari Titiek Puspa hingga Ecky Lamoh.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
Deretan Musisi Indonesia yang Wafat Sepanjang 2025, Dari Titiek Puspa hingga Gusti Irwan Wibowo
ShowBiz
Dari Garam dan Madu hingga Nina, Ini Lagu TikTok Paling Viral Sepanjang 2025
TikTok kembali melahirkan tren musik. Berikut 10 lagu TikTok viral 2025 yang diprediksi masih sering muncul di FYP hingga 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
Dari Garam dan Madu hingga Nina, Ini Lagu TikTok Paling Viral Sepanjang 2025
ShowBiz
Makna Duka di Balik Lirik Lagu 'The Fate of Ophelia' Taylor Swift, Terinspirasi dari Tragedi Hamlet
Lagu 'The Fate of Ophelia' Taylor Swift menyuguhkan narasi duka dan konflik batin terinspirasi dari tokoh Ophelia dalam Hamlet karya William Shakespeare.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
Makna Duka di Balik Lirik Lagu 'The Fate of Ophelia' Taylor Swift, Terinspirasi dari Tragedi Hamlet
ShowBiz
Beyonce Resmi Masuk Jajaran Miliarder, Sejajar dengan Taylor Swift
Bergabung dengan kelompok elite musisi dengan kekayaan bernilai 10 digit bersama Taylor Swift, Rihanna, Bruce Springsteen, serta suaminya, Jay-Z.
Dwi Astarini - Rabu, 31 Desember 2025
 Beyonce Resmi Masuk Jajaran Miliarder, Sejajar dengan Taylor Swift
ShowBiz
dia & INDAHKUS Rilis Lagu 'Malu Malu', Cerita Cinta Anak Muda yang Canggung
INDAHKUS menghadirkan lagu terbaru 'Malu Malu', kolaborasi bernuansa ringan yang menceritakan kisah cinta anak muda penuh rasa sungkan dan harapan.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 Desember 2025
dia & INDAHKUS Rilis Lagu 'Malu Malu', Cerita Cinta Anak Muda yang Canggung
ShowBiz
Single Perdana TEMPRA 'Insomnia' Angkat Frustrasi dan Malam Tanpa Tidur
TEMPRA resmi debut lewat single 'Insomnia', lagu rock emosional yang menggambarkan kegelisahan, frustrasi, dan malam panjang tanpa istirahat.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 Desember 2025
Single Perdana TEMPRA 'Insomnia' Angkat Frustrasi dan Malam Tanpa Tidur
ShowBiz
'Selamat Tahun Baru', Lagu Endank Soekamti yang Selalu Relevan di Momen Pergantian Tahun
Lagu 'Selamat Tahun Baru' dari Endank Soekamti mengajak pendengar menyambut pergantian tahun dengan sukacita dan harapan akan masa depan yang lebih baik.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 Desember 2025
'Selamat Tahun Baru', Lagu Endank Soekamti yang Selalu Relevan di Momen Pergantian Tahun
ShowBiz
Kontroversial, Lirik Lagu 'Wood' Taylor Swift Jadi Salah Satu yang Paling Banyak Diakses di 2025
Lagu 'Wood' milik Taylor Swift ramai dibicarakan sepanjang 2025. Liriknya masuk peringkat keempat paling banyak diakses versi Genius.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 Desember 2025
Kontroversial, Lirik Lagu 'Wood' Taylor Swift Jadi Salah Satu yang Paling Banyak Diakses di 2025
ShowBiz
Makna Lirik Lagu 'Bila' Raisa, tentang Penantian dan Keikhlasan Cinta
Lagu 'Bila' Raisa mengisahkan penantian dan harapan cinta yang tak kunjung pasti. Liriknya menggambarkan konflik batin, perpisahan, dan keikhlasan.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 Desember 2025
Makna Lirik Lagu 'Bila' Raisa, tentang Penantian dan Keikhlasan Cinta
Bagikan