Belajar Saling Menghargai di Single ‘Feelings’ dari Majesty

Muchammad YaniMuchammad Yani - Kamis, 08 Juli 2021
Belajar Saling Menghargai di Single ‘Feelings’ dari Majesty

Majesty keluaran single bernuansa lebih fresh. (Foto: istimewa)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MELANJUTKAN perjalanan dari mini album bertajuk DELUSI yang rilis di 2020. Band pentolan kancah emo 2000-an Majesty kembali dengan single terbaru berjudul Feelings yang rilis pada 8 Juli 2021.

Memiliki lirik berbahasa Inggris, Majesty ingin memberikan warna musik berbeda, dikemas dengan relaxing mood yang santai dengan sound modern bernuansa era 2008-an.

Feelings menceritakan dua pasang kekasih yang sekian lama berpisah, mereka sudah memiliki kehidupan masing-masing, sampai akhirnya bertemu kembali dan memutar kembali semua kenangan saat mereka bersama.

Baca juga:

'Berlagak Bahagia' Sebuah Ironi Pada Manusia

“Alih-alih membangun kembali kenangan tersebut, mereka memutuskan untuk saling menghargai semua kenangan rasa kangen dan kecewa tersebut untuk menghargai kehidupan yang mereka miliki,” ucap gitaris Majesty Aduyz dalam keterangan resmi yang diterima Merah Putih pada Kamis (8/7).

Pada proses pembuatan lirik, aransemen lagu dan rekaman dilakukan selama satu bulan penuh di studio yang berada di Jakarta Pusat, yakni Quadosh Studio. Dengan mixing dan mastering yang dipercayakan pada Ben Atta.

“Proses lagu ini memang lumayan cepat, mengalir begitu saja mulai dari lirik hingga aransemen, vokal drum dan bass. Yang juga diserahkan ke masing-masing personel untuk explore apa yang mereka suka,” lanjut Aduyz

Pada departemen desain sampul untuk Feelings, Majesty menyerahkan pada Gita Paramita. Kemudian untuk distribusi secara daring bekerjasama dengan Nuct Records. “Pada single terbaru ini, kami ingin sesuatu yang beda dan fresh untuk bisa dinikmati,” pungkas vokalis Uban.

Baca juga:

Duara Kolaborasi Bareng Vira Talisa di Single ‘Morning Sun’

Sempat mengalami masa hiatus, Majesty yang kini beranggotakan Uban (vokal, gitar), Aduyz (gitar), dan Faisal (drum) menandakan kemunculannya kembali dengan mini album DELUSI yang rilis pada 23 Desember 2020.

Pada mini album tersebut, Majesty berkolaborasi dengan personel band dari Slank yaitu Ivanka dan Lavy dari band Repvblik. Diketahui, Ivanka mengisi bagian bass pada lagu ‘inilah Aku’ dan Lavy memainkan bagian bass pada lagu Delusi.

Mini album DELUSI berisikan lima lagu dengan komposisi empat lagu berbahasa Indonesia yaitu Inilah Aku, Yang Kurindukan,‘Delusi dan Kuingin Bersama yang diciptakan oleh Aduyz. Satu lagu berbahasa Inggris yaitu Sweet Intoxication diciptakan oleh Uban. (far)

Baca juga:

Voice of Baceprot akan Rilis Mini Album ‘The Other Side of Metalism’

#Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Muchammad Yani

Lebih baik keliling Indonesia daripada keliling hati kamu

Berita Terkait

ShowBiz
Lirik Lengkap 'A Sorrowful Reunion', Lagu Reality Club yang Viral di TikTok
Kepopuleran A Sorrowful Reunion di media sosial bermula dari tren pengguna TikTok yang mengunggah video pertemuan emosional dengan mantan kekasih.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 02 November 2025
Lirik Lengkap 'A Sorrowful Reunion', Lagu Reality Club yang Viral di TikTok
ShowBiz
Raisa Tuliskan Keikhlasan dalam Melepas Seseorang Lewat Lirik Lagu 'Bila'
Raisa menggambarkan kisah seseorang yang akhirnya mampu melepaskan cinta dengan ikhlas di lagu Bila.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 02 November 2025
Raisa Tuliskan Keikhlasan dalam Melepas Seseorang Lewat Lirik Lagu 'Bila'
ShowBiz
Asteriska & The Fellow Stars Merayakan Keberanian Lewat Lagu 'Keluar Dari Jakarta', Simak Lirik Lengkapnya
Keluar Dari Jakarta menjadi puncak yang penuh semangat dan kebebasan.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 02 November 2025
Asteriska & The Fellow Stars Merayakan Keberanian Lewat Lagu 'Keluar Dari Jakarta', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Lirik Lagu 'Bermimpi', Nomor Unggulan dalam Album 'Koma' Mahalini
Vokal kuat dan penuh karakter Mahalini berhasil membangun kedalaman emosi di lagu Bermimpi.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 02 November 2025
Lirik Lagu 'Bermimpi', Nomor Unggulan dalam Album 'Koma' Mahalini
ShowBiz
2 Dekade Bermusik, Holy City Rollers Kembali dengan Single ‘Where Have You Been’
Single ‘Where Have You Been’ menjadi pembuka untuk album penuh mendatang Holy City Rollers.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 02 November 2025
2 Dekade Bermusik, Holy City Rollers Kembali dengan Single ‘Where Have You Been’
ShowBiz
Lirik 'Ingat-Ingat Lagi', Salah Satu Lagu dari Album 'Koma' Mahalini
Lirik lagu Ingat-Ingat Lagi menjadi refleksi akan kuatnya rasa cinta yang tulus, yang tetap membekas meski waktu telah berjalan.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 02 November 2025
Lirik 'Ingat-Ingat Lagi', Salah Satu Lagu dari Album 'Koma' Mahalini
ShowBiz
Écoutez Kembali Hadir dengan Single 'Cerita Kita', Rayakan Persahabatan dan Reuni Setelah 12 Tahun
Band pop jazz Écoutez resmi merilis single terbaru “Cerita Kita” yang menandai kembalinya Delia setelah 12 tahun. Lagu ini mengisahkan persahabatan dan perjalanan panjang para personel.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 02 November 2025
Écoutez Kembali Hadir dengan Single 'Cerita Kita', Rayakan Persahabatan dan Reuni Setelah 12 Tahun
Fun
Lirik Lagu Pawang Ciptaan Yaqin, Lahir dari Kisah Perceraian Publik Figur
Ditulis tahun 2023, “Pawang” lahir dari refleksi Yaqin terhadap berbagai kisah perceraian, baik dari kalangan selebriti maupun orang-orang di sekitarnya.
Wisnu Cipto - Minggu, 02 November 2025
Lirik Lagu Pawang Ciptaan Yaqin, Lahir dari Kisah Perceraian Publik Figur
Lifestyle
Diciptakan Mario G Klau, “Dirimu Yang Dulu” Hadirkan Nuansa Melankolis Lewat Karakter Vokal Anggis Devaki yang Kuat, Simak Liriknya
Single milik Anggis Devaki yang berjudul “Dirimu Yang Dulu”, sejak dirilis pada 29 November 2024 di bawah naungan HITS Records, masih terus menarik perhatian publik hingga saat ini.
Frengky Aruan - Sabtu, 01 November 2025
Diciptakan Mario G Klau, “Dirimu Yang Dulu” Hadirkan Nuansa Melankolis Lewat Karakter Vokal Anggis Devaki yang Kuat, Simak Liriknya
ShowBiz
Lirik Lagu 'Biarlah' dari Killing Me Inside, Onadio Leonardo Masih Jadi Vokalis
Lirik lagu Biarlah dari Killing Me Inside menjadi salah satu single dari album REBIRTH. Versi awal lagu ini diperkenalkan pada 2013 lalu.
Soffi Amira - Sabtu, 01 November 2025
 Lirik Lagu 'Biarlah' dari Killing Me Inside, Onadio Leonardo Masih Jadi Vokalis
Bagikan