Bastian Schweinsteiger Terkesan Diminati Manchester United
Pemain Bayern Munchen, Bastian Schweinsteiger. (Foto: Sky Sports)
MerahPutih Sepak Bola - Gelandang andalan Bayern Munchen, Bastian Schweinsteiger merasa terkesan karena diminati klub raksasa Liga Inggris, Manchester United yang berupaya merekrutnya pada bursa transfer musim panas ini.
Seperti diwartakan laman Sky Sports, manajer The Red Devils, Louis van Gaal memang tengah gencar melakukan perombakan dalam skuatnya demi menyambut musim 2015-2016.
Walaupun tak mau buru-buru menentukan sikap terkait masa depannya di lapangan hijau, namun, gelandang internasional Jerman itu memberi sinyal untuk hijrah ke Old Trafford.
"Saya berkomunikasi dengan Bastian Schweinsteiger lewat telepon saat liburan dan kami akan langsung bertemu saat ia kembali," jelas Schweinsteiger.
Menurunnya performa Schweinsteiger di bawah asuhan Josep 'Pep' Guardiola, membuat gelandang tangguh milik Jerman itu santer dikabarkan hengkang dari Bundesliga, Jerman.
Schweinsteiger sejauh ini telah mengoleksi 500 penampilan bersama The Bavarians -julukan Bayern-. Pemain berusia 30 tahun itu sedang menjalani sisa 12 bulan dalam kontraknya di Allianz Arena.
Baca Juga:
Robin van Persie Lakukan Tes Medis Bersama Fenerbahce
Neymar Targetkan Sextuple Musim Depan
Angel Di Maria Sepakat Gabung PSG?
Bagikan
Rendy Nugroho
Berita Terkait
Marcos Senesi Berpeluang Cabut dari Bournemouth, Barcelona dan Juventus Mulai Pasang Kuda-Kuda
Sayonara Semenyo! Andoni Iraola Beri Kode Keras Sang Bintang Segera Angkat Kaki ke Manchester City
Mikel Arteta Kode Keras! Arsenal Siap Angkut Amunisi Baru di Bursa Transfer Januari Demi Sapu Bersih Gelar
Nasib Tragis Lulusan Akademi Manchester City: Kedatangan Antoine Semenyo Bisa Bikin Oscar Bobb Terusir
Statistik Jay Idzes vs Bek AC Milan: Punya Progressive Passes Mematikan, Rossoneri Temukan Kepingan Puzzle yang Hilang?
Market Value Jay Idzes Meroket Drastis, AC Milan Mulai Kepincut Sang Kapten Timnas Indonesia
Semenyo Pilih Tetangga Berisik! MU Kalah Cepat, Man City Siap Aktifkan Klausul Sebelum 10 Januari
5 Fakta Menarik Antoine Semenyo 'Si Anak Tuhan' yang Jadi Rebutan Duo Manchester
Wonderkid Kolombia yang Lihai Menusuk Ini Bisa Jadi Obat Pahit Kegagalan AC Milan di Coppa Italia
Santiago Gimenez Tegaskan Ogah Pindah dari Milan Walau Dikepung Godaan Klub-Klub Premier League