Anne-Marie Hadirkan Versi Baru Lagu 'Merry Xmas Everybody' yang Penuh Nostalgia dan Kehangatan
Anne-Marie lepas single Natal di 2025. (foto: dok/anne-marie)
MerahPutih.com - Anne-Marie merilis single spesial bertajuk Merry Xmas Everybody pada 15 November lewat A Major Toms / Asylum Records.
Lagu ini merupakan versi cover dari karya klasik milik Slade yang terkenal, namun kini hadir dengan sentuhan pop modern khas Anne-Marie.
Dengan membawakan kembali lagu ini, Anne-Marie seakan menghidupkan kembali semangat keceriaan dan kehangatan Natal.
Meskipun versi aslinya merupakan lagu rock era 70-an, interpretasi Anne-Marie menghadirkan nuansa lebih lembut dan hangat, menciptakan perpaduan antara nostalgia dan kesegaran.
Pesan yang ingin ia tekankan pun terasa jelas: Natal bukan hanya tentang salju, hadiah, atau pesta, melainkan waktu untuk berharap, berkumpul, serta menyambut masa depan dengan penuh semangat.
Baca juga:
Sentuhan Elegan Laufey Menghidupkan Kembali Lagu Natal Klasik 'Santa Claus Is Comin’ to Town'
Lirik Natal di Hatiku, Sebuah Pesan Spiritualnya Begitu Personal
Lirik Merry Xmas Everybody - Anne-Marie
Are you hanging up your stocking on the wall?
It's a time when every Santa has a ball.
Does he ride a red nosed reindeer?
Does he ton up on his sleigh?
Do the fairies keep him sober for a day?
So here it is. Merry Christmas.
Everybody's having fun.
Look to the future now.
It's only just begun.
Are you waiting for the family to arrive?
Are you sure you got the room to spare inside?
Does your granny always tell you that the old songs are the best?
Then she's up and rock and rolling with the rest.
So here it is. Merry Christmas.
Everybody's having fun.
Look for the future now. It's only just begun.
What will your daddy do when he sees your mama kissing Santa Claus?
Oh oh oh oh
Are you hanging up your stocking on the wall?
Are you hoping that the snow start to fall?
Do you ride on down the hillside in a boggy you have made?
when you land
upon your head then you've been sleighed
So here it is, Merry Christmas
Everybody’s having fun, look to the future now
It’s only just begun.
So, here it is Merry Christmas.
Everybody's having fun.
Look to the future now. It's only just begun.
(far)
Bagikan
Berita Terkait
Lirik Lagu 'Close to You/Jauh' dari Reality Club, Punya Makna Mendalam soal Rasa Gelisah
Ameena Hadirkan Lagu Baru 'Cipak Cipuk', Gandeng BaLiTa dan Tampilkan Azura
Arvian Dwi Tuangkan Kisah Cinta Tak Terbalas lewat 'Hatimu Milik Dia', Simak Lirik Lagunya
Febinda Tito Rilis Album 'Terbentur, Terbentur, Terbentur', Kisah Bertahan dari Kegagalan
Lewat Album 'taste', PYC Hadirkan Perjalanan tentang Cinta dan Ketergantungan Emosi
Single Baru no na 'work' Padukan Energi Pop Global dan Ritme Indonesia
Lirik Lengkap Lagu Wajib Nasional 'Mengheningkan Cipta', Penuh Makna Syahdu nan Khidmat
Galau Berat, Lirik Lagu 'Berlari' dari Album 'Sialnya' Bernadya.
Lirik "Big Girls Don’t Cry” dari Fergie, Lagu Kritik Sosial Dibalut Kisah Patah Hati
Primitive Monkey Noose Hadirkan Single 'Panen Raya', Suarakan Identitas Agraris dan Maritim Indonesia