Alexis Sanchez Pilih Arsenal Ketimbang Liverpool

Rendy NugrohoRendy Nugroho - Kamis, 19 Februari 2015
Alexis Sanchez Pilih Arsenal Ketimbang Liverpool

Foto: Antarafoto/REUTERS

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepakbola - Eks Pemain Barcelona, Alexis Sanchez, memang sepenuh hati ingin bergabung ke Arsenal sehingga ia rela menolak tawaran klub-klub lain seperti Liverpool.

Alexis pindah dari Udinese ke Barcelona pada tahun 2011, sebuah pengalaman yang dipercaya Wenger akan membantunya menikmati karir baru di London. (Baca: Tiga Klub Liga Inggris Disaran Bidik Robert Lewandowski)

Seperti dilansir Situs resmi Arsenal, Hal tersebut diungkapkan oleh manajer The Gunners Arsene Wenger setelah melihat performa gemilang rekrutan anyarnya itu yang sudah mengoleksi 12 gol dalam musim debutnya di Liga Primer Inggris.

Penyerang asal Cili itu direkrut dari Barcelona dengan harga £35 juta atau sekitar 500 miliar rupiah pada musim panas lalu. Sebelumnya, klub-klub top Eropa seperti Liverpool dan Juventus tertarik memboyongnya, namun pada akhirnya Alexis lebih memilih pindah ke Emirates.

“Performa apik tersebut adalah ganjaran dari apa yang ia inginkan,” Tutur Wenger.

“Alexis punya beberapa opsi untuk pindah ke klub lain. Dia lebih memilih kami karena di sinilah ia merasa ingin berkarier. Terkadang, beberapa pemain pindah ke klub yang tidak sungguh-sungguh ia inginkan. Khusus untuk Alexis, dia benar-benar ingin bergabung ke Arsenal,” Tambahnya.

#Liverpool #Arsenal #Alexis Sanchez
Bagikan
Ditulis Oleh

Rendy Nugroho

Berita Terkait

Olahraga
Arsenal Jadi Favorit Juara Liga Inggris 2025/26, Bukayo Saka: Kita tak Boleh Terbawa Omongan
Arsenal kini jadi favorit juara Liga Inggris 2025/26. Bukayo Saka pun mengatakan, bahwa Arsenal tak boleh terbawa omongan.
Soffi Amira - Kamis, 13 November 2025
Arsenal Jadi Favorit Juara Liga Inggris 2025/26, Bukayo Saka: Kita tak Boleh Terbawa Omongan
Olahraga
Manchester City dan Real Madrid Pantau Dominik Szoboszlai, Liverpool Ogah Jual Cuma-cuma
Dominik Szoboszlai diminati Manchester City dan Real Madrid. Namun, Liverpool tidak akan melepas pemain kuncinya itu.
Soffi Amira - Kamis, 13 November 2025
Manchester City dan Real Madrid Pantau Dominik Szoboszlai, Liverpool Ogah Jual Cuma-cuma
Olahraga
Liverpool Kirim 'Surat Cinta' ke PGMOL Usai Dilumat Manchester City 3 Gol Tanpa Balas
Manajer Arne Slot dikabarkan sangat kecewa terhadap keputusan tersebut
Angga Yudha Pratama - Selasa, 11 November 2025
Liverpool Kirim 'Surat Cinta' ke PGMOL Usai Dilumat Manchester City 3 Gol Tanpa Balas
Olahraga
Klasemen Liga Inggris 2025/26 Makin Ketat, Virgil Van Dijk Optimis Liverpool Bisa Ubah Nasib
Kapten Liverpool, Virgil Van Dijk, yakin bahwa timnya bisa mengubah nasib di Liga Inggris 2025/26. The Reds baru saja kalah 3-0 dari Manchester City.
Soffi Amira - Senin, 10 November 2025
Klasemen Liga Inggris 2025/26 Makin Ketat, Virgil Van Dijk Optimis Liverpool Bisa Ubah Nasib
Olahraga
Dipermalukan Manchester City hingga Gol Virgil Van Dijk Dianulir, Arne Slot: itu Keputusan yang Salah
Arne Slot mengatakan, bahwa gol Virgil Van Dijk seharusnya tidak dianulir VAR. Menurutnya, itu keputusan yang salah.
Soffi Amira - Senin, 10 November 2025
Dipermalukan Manchester City hingga Gol Virgil Van Dijk Dianulir, Arne Slot: itu Keputusan yang Salah
Olahraga
Liverpool Dominasi Bola Tapi Cuma Bikin Tembakan Akurat Sekali, City Hanya Butuh 6 Shot On Target untuk Lumat The Reds 3-0
Manchester City bantai Liverpool 3-0 di Etihad berkat gol Erling Haaland, Nico Gonzalez, dan Jeremy Doku.
Angga Yudha Pratama - Senin, 10 November 2025
Liverpool Dominasi Bola Tapi Cuma Bikin Tembakan Akurat Sekali, City Hanya Butuh 6 Shot On Target untuk Lumat The Reds 3-0
Olahraga
Link Live Streaming Manchester City vs Liverpool, 9 November 2025
Link live streaming Manchester City vs Liverpool tersaji di sini. Keduanya sama-sama berebut posisi runner-up di klasemen Premier League 2025/26.
Soffi Amira - Minggu, 09 November 2025
Link Live Streaming Manchester City vs Liverpool, 9 November 2025
Olahraga
Mbappe Sampai Vinicius 'Dikantongi' Bek Kanan Muda Liverpool Si Bocah Irlandia Utara, Bagaimana Statistiknya?
Pelatih Liverpool Arne Slot memuji penampilan Conor Bradley yang sukses 'mematikan' Vinicius Junior dalam kemenangan 1-0 atas Real Madrid di Liga Champions
Angga Yudha Pratama - Rabu, 05 November 2025
Mbappe Sampai Vinicius 'Dikantongi' Bek Kanan Muda Liverpool Si Bocah Irlandia Utara, Bagaimana Statistiknya?
Olahraga
The Reds Bangkit! Liverpool Lumat Real Madrid 1-0, Slot Ungkap Taktik Anti Mbappe-Vinicius yang Bikin Los Blancos Kehilangan Taji di Anfield
Kemenangan ini diraih berkat situasi bola mati
Angga Yudha Pratama - Rabu, 05 November 2025
The Reds Bangkit! Liverpool Lumat Real Madrid 1-0, Slot Ungkap Taktik Anti Mbappe-Vinicius yang Bikin Los Blancos Kehilangan Taji di Anfield
Olahraga
Trent Alexander-Arnold Dapat 'Sambutan Panas' di Anfield, Virgil Van Dijk Akui Belum Sempat Ngobrol
Trent Alexander-Arnold dapat sambutan panas di Anfield. Virgil van Dijk mengaku, bahwa dirinya belum sempat berbicara dengan bek Inggris tersebut.
Soffi Amira - Rabu, 05 November 2025
Trent Alexander-Arnold Dapat 'Sambutan Panas' di Anfield, Virgil Van Dijk Akui Belum Sempat Ngobrol
Bagikan