Musik

Album ‘Moonchild’, Pencarian Jati Diri Niki Zefanya

Dwi AstariniDwi Astarini - Jumat, 11 September 2020
Album ‘Moonchild’, Pencarian Jati Diri Niki Zefanya

Moonchild, album perdana Niki Zefanya. (Foto: Instagram @nikizefanya)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

SALAH seorang musisi kebanggaan Indonesia, Niki Zefanya, baru saja merilis album perdananya, Moonchild, Kamis (10/9). Album yang dirilis melalui 88rising itu didistribusikan 12Tone Music. Lewat album perdananya, Niki ingin menceritakan tema identitas dan pemberdayaan diri.

Melalui Instagram pribadinya, Niki mengunggah sebuah video yang menampilkan dirinya sambil mengenakan mahkota daun. Terlihat juga beberapa shot bulan yang sesuai dengan tajuk albumnya, Moonchild.

BACA JUGA:

Mawar de Jongh Hadirkan Nuansa 2000-an Lewat Lagu 'Tanya Hati'


“Album pertama saya Moonchild sudah rilis. Dengarkan dari awal sampai akhir. Ini milik kamu sekarang, saya harap kamu menikmatinya,” ujar Niki.

Para penggemar sangat antusias menunggu perilisan album perdana Niki. Terbukti, beberapa jam sebelum album dirilis, lebih dari 12 ribu ribu kicauan membicarakan album itu dengan tagar Moonchild. Moonchild dibuat selama dua tahun dan mengangkat tema universal mengenai identitas dan pemberdayaan.

niki zefanya
Menceritakan pencarian jati dirinya hingga saat ini. (Foto Instagram @nikizefanya)

“Album ini menghabiskan dua tahun, karena aku mengeluarkan ide lebih banyak daripada yang bisa dihitung. Jalur cerita yang bertautan sangat penting bagiku. Jadi setiap lagu memiliki kaitan dan memiliki fase sendiri dalam sebuah narasi utama,” ucap Niki.

Album ini juga meragkum kisah utuh dari perjalanan jati dirinya dalam 10 lagu yang berkaitan. Moonchild dapat dikategorikan sebagai alegori sonic yang menjelaskan eksplorasi kaum muda. Semuanya digambarkan dalam tiga fase.

Dimulai dari bulan sabit yang menggambarkan kepolosan, keingintahuan, dan memulai bagian dari sesuatu hal. Pada bagian itu, Niki mewakilkan lewat lagu Drive On. Kedua, ada setengah bulan atau gerhana yang menggambarkan kehilangan harapan dan kekecewaan yang diwakili dengan lagu Lose. Terakhir, bulan purnama yang menggambarkan penemuan diri atau kekuatan lewat lagu Switchblade. Moonchild meleburkan elektrik R&B, pop, urban, punk, country, dari balada piano ekstra. “Kata Moonchild datang kepada saya ketika saya melalui fase begadang pada jam-jam malam hanya untuk menulis musik,” kata Niki.

Berikut adalah daftar lagu dalam album Moonchild:

  1. Wide Open (Foreword)
  2. Switchblade
  3. Nightcrawlers
  4. Selene
  5. Tide
  6. Pandemonium
  7. Lose
  8. Plot Twist
  9. If There’s Nothing Left...
  10. Drive On.(and)

#Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Dwi Astarini

Love to read, enjoy writing, and so in to music.

Berita Terkait

ShowBiz
Ameena Hadirkan Lagu Baru 'Cipak Cipuk', Gandeng BaLiTa dan Tampilkan Azura
Ameena, putri Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah, merilis lagu anak 'Cipak Cipuk' bersama BaLiTa. Lagu ini juga menandai debut Azura.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Ameena Hadirkan Lagu Baru 'Cipak Cipuk', Gandeng BaLiTa dan Tampilkan Azura
ShowBiz
Arvian Dwi Tuangkan Kisah Cinta Tak Terbalas lewat 'Hatimu Milik Dia', Simak Lirik Lagunya
Lagu 'Hatimu Milik Dia' dari Arvian Dwi, menghadirkan kisah cinta tak terbalas dengan nuansa melankolis.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Arvian Dwi Tuangkan Kisah Cinta Tak Terbalas lewat 'Hatimu Milik Dia', Simak Lirik Lagunya
ShowBiz
Febinda Tito Rilis Album 'Terbentur, Terbentur, Terbentur', Kisah Bertahan dari Kegagalan
Febinda Tito resmi meluncurkan album terbaru Terbentur, Terbentur, Terbentur. Sebuah karya emosional tentang kegagalan, bertahan, dan berdamai.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Febinda Tito Rilis Album 'Terbentur, Terbentur, Terbentur', Kisah Bertahan dari Kegagalan
ShowBiz
Lewat Album 'taste', PYC Hadirkan Perjalanan tentang Cinta dan Ketergantungan Emosi
Musisi pendatang baru PYC resmi meluncurkan album debut taste, sebuah karya yang memaknai cinta sebagai pengalaman emosional.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Lewat Album 'taste', PYC Hadirkan Perjalanan tentang Cinta dan Ketergantungan Emosi
ShowBiz
Single Baru no na 'work' Padukan Energi Pop Global dan Ritme Indonesia
no na membuka awal tahun dengan merilis single 'work' di bawah 88rising. Lagu ini menonjolkan hentakan drum, ritme terinspirasi gamelan, dan koreografi intens.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Single Baru no na 'work' Padukan Energi Pop Global dan Ritme Indonesia
Fun
Lirik "Big Girls Don’t Cry” dari Fergie, Lagu Kritik Sosial Dibalut Kisah Patah Hati
Tak hanya berbicara tentang patah hati, lagu Big Girls Don’t Cry menyuarakan kritik terhadap stereotip gender.
Wisnu Cipto - Sabtu, 24 Januari 2026
Lirik
ShowBiz
Primitive Monkey Noose Hadirkan Single 'Panen Raya', Suarakan Identitas Agraris dan Maritim Indonesia
Primitive Monkey Noose mengawali 2026 dengan merilis single 'Panen Raya', lagu yang menyoroti kehidupan agraris dan maritim Indonesia dalam balutan punk rock.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Primitive Monkey Noose Hadirkan Single 'Panen Raya', Suarakan Identitas Agraris dan Maritim Indonesia
ShowBiz
Vadesta Rilis 'Aku Tetep Bali', Kisah Keteguhan Hati untuk Bertahan demi Cinta
Melalui lirik yang jujur serta sarat emosi, Vadesta menggambarkan sudut pandang seseorang yang memilih bertahan bukan karena tak merasakan luka.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
Vadesta Rilis 'Aku Tetep Bali', Kisah Keteguhan Hati untuk Bertahan demi Cinta
ShowBiz
Kolaborasi Bareng Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel, Silet Open Up Hadirkan Single 'Taguling Guling'
Silet Open Up kembali merilis single terbaru 'Taguling Guling' bersama Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel. Tentang pria yang terbuai pesona cinta.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Kolaborasi Bareng Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel, Silet Open Up Hadirkan Single 'Taguling Guling'
Lifestyle
Kisah di Balik Lagu Daerah 'Ampar Ampar Pisang' dari Kalimantan Selatan
Pada awalnya, lagu ini dinyanyikan sebagai iringan aktivitas masyarakat saat mengolah pisang menjadi makanan tradisional.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
Kisah di Balik Lagu Daerah 'Ampar Ampar Pisang' dari Kalimantan Selatan
Bagikan