Otomotif

AC Schnitzer Bikin Gahar Toyota GR Supra

P Suryo RP Suryo R - Kamis, 28 November 2019
AC Schnitzer Bikin Gahar Toyota GR Supra

Toyota GR Supra yang memiliki platform sama dengan BMW Z4. (Foto: kabaroto/AC Schnitzer)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

PADA dunia otomotif AC Schnitzer dikenal menjadi tuner mobil keluaran pabrik lebih gahar. Mereka biasanya menggarap BMW, MINI, Jaguar dan Land Rover. Ketika mereka menggarap Toyota GR Supra kemudian mengundang pertanyaan. Jangan heran sebab kendaraan ini memiliki platform yang identik dengan BMW Z4.

Laman Kabaroto menuliskan AC Schnitzer menggarap keseluruhan mobil ini. Seperti mesin GR Supra yang berkapasitas 3.000 cc yang tadinya memiliki tenaga 340 dk kemudian dinaikan menjadi 400 dk. Mereka bahkan menjamin mesinnya dengan garansi sampai 36 bulan.

Baca Juga:

Ban Tetap Awet, Berumur Panjang

mobil
Tampilan gahar Toyota GR SUpra. (Foto: kabaroto/AC Schnitzer)

Setelah mesin kemudian mereka menggarap silencer belakang sehingga bersuara lebih garang tentunya memiliki penampilan lebih ciamik. Kemudian pada bagian belakang dipasangi GT Wing dengan material yang lebih ringan, awet dan memberikan downforce lebih baik.

Tak hanya itu, Supra juga dipercantik dengan front splitter Acrylnitril-Styrol-Acrylester yang memberikan downforce lebih baik. Sementara license plate holder dan ventilasi kap mesin karbon dimodifikasi, selain memberikan nilai estetika, dapat membantu mesin memberikan udara dingin lebih baik.

Suspensi coilover RS dipasangkan di kaki-kakinya yang membantu memberikan lower center of gravity hingga 25mm di bagian depan dan belakang. Sementara di interior dihiasi dengan pernak-pernik aluminium seperti shift paddles, pedal set, footrest, keyholder dan iDrive System Controller cover. (*)


Baca Juga:

Menjaga Mobil Tetap Kinclong di Musim Hujan

#Mobil
Bagikan
Ditulis Oleh

P Suryo R

Stay stoned on your love

Berita Terkait

Fun
Honda Ubah Logo H Legendaris, Desain Baru Debut Mulai 2027
Desain logo baru Honda itu akan memulai debutnya 2027, sekaligus merepresentasikan komitmen Honda dalam menghadapi era elektrifikasi dan teknologi cerdas
Wisnu Cipto - Rabu, 14 Januari 2026
Honda Ubah Logo H Legendaris, Desain Baru Debut Mulai 2027
Berita
Mobil Hadirkan Formula Pelumas Baru yang Mendukung Mesin Konvensional dan Hybrid
Mobil menghadirkan Mobil Super All-In-One Protection dengan spesifikasi API SQ dan GF-7A, mendukung efisiensi bahan bakar dan mesin hybrid.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 17 Desember 2025
Mobil Hadirkan Formula Pelumas Baru yang Mendukung Mesin Konvensional dan Hybrid
Indonesia
Pria ODGJ Ngamuk, 3 Mobil di Showroom Kartasura Jadi Korban
Mobil yang dirusak pelaku adalah jenis Nissan Serena, Toyota Avanza, dan Mazda 3, dengan kerusakan pada bagian kaca depan.
Wisnu Cipto - Minggu, 14 Desember 2025
Pria ODGJ Ngamuk, 3 Mobil di Showroom Kartasura Jadi Korban
Indonesia
Terungkap, Pengemudi Mobil MBG yang Tabrak Siswa SDN 01 Kalibaru Ternyata Sopir Pengganti
Pengemudi mobil MBG yang tabrak siswa SDN 01 Kalibaru ternyata merupakan sopir pengganti. Insiden ini pun cukup mengejutkan.
Soffi Amira - Kamis, 11 Desember 2025
Terungkap, Pengemudi Mobil MBG yang Tabrak Siswa SDN 01 Kalibaru Ternyata Sopir Pengganti
Indonesia
Pemprov DKI Jamin Biaya Perawatan Korban Kecelakaan Mobil SPPG di SDN 01 Kalibaru
Pemprov DKI Jakarta menjamin biaya perawatan korban kecelakaan mobil SPPG di SDN 01 Kalibaru, Jakarta Pusat.
Soffi Amira - Kamis, 11 Desember 2025
Pemprov DKI Jamin Biaya Perawatan Korban Kecelakaan Mobil SPPG di SDN 01 Kalibaru
Indonesia
21 Orang Jadi Korban Ditabrak Mobil MBG, Pramono: Peristiwa ini Tidak Terduga Sama Sekali
21 orang menjadi korban ditabrak mobil MBG. Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung menyebutkan, bahwa peristiwa ini tidak terduga sama sekali.
Soffi Amira - Kamis, 11 Desember 2025
21 Orang Jadi Korban Ditabrak Mobil MBG, Pramono: Peristiwa ini Tidak Terduga Sama Sekali
Indonesia
Mobil Tabrak Sejumlah Siswa SDN Kalibaru Cilincing, Sopir Langsung Ditangkap Polisi
Sebuah mobil menabrak sejumlah siswa SDN Kalibaru, Cilincing, Jakarta Utara. Sang sopir pun langsung ditangkap polisi.
Soffi Amira - Kamis, 11 Desember 2025
Mobil Tabrak Sejumlah Siswa SDN Kalibaru Cilincing, Sopir Langsung Ditangkap Polisi
Berita
Pengundian Akhir Program Mobil Lubricants 2025: Partisipasi Konsumen Capai Puncaknya
Mobil Lubricants tutup rangkaian undian berhadiah 2025 dengan pengumuman pemenang via Instagram.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 08 Desember 2025
Pengundian Akhir Program Mobil Lubricants 2025: Partisipasi Konsumen Capai Puncaknya
Indonesia
Pengusaha Revisi Target Penjualan Mobil, Bakal Dibicarakan Seluruh Anggota Gaikindo
Penjualan mobil wholesales baru mencapai 635.844 unit dari target 2025 sebanyak 900.000 unit.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 13 November 2025
Pengusaha Revisi Target Penjualan Mobil, Bakal Dibicarakan Seluruh Anggota Gaikindo
Lifestyle
Beli Oli Mobil Bisa Dapat Liburan Mewah dan Logam Mulia, Kesempatan Masih Terbuka!
Beli oli mobil kini bisa dapat liburan mewah hingga logam mulia. Kesempatan masih terbuka hingga 30 November 2025.
Soffi Amira - Senin, 10 November 2025
Beli Oli Mobil Bisa Dapat Liburan Mewah dan Logam Mulia, Kesempatan Masih Terbuka!
Bagikan