A$AP Rocky Siap Luncurkan Album 'Don't Be Dumb' Agustus 2024

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Selasa, 25 Juni 2024
A$AP Rocky Siap Luncurkan Album 'Don't Be Dumb' Agustus 2024

A$AP Rocky siapkan album baru pada Agustus 2024. (foto: dok/ A$AP Rocky)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Rapper A$AP Rocky telah mengumumkan album terbarunya bertajuk Don’t Be Dumb. Partner dari Rihanna ini membuat pengumuman tersebut dalam debutnya di runaway untuk busana AWGE di Paris Fashion week.

Selain mengumumkan nama dan tanggal perilisannya yaitu pada 30 Agustus 2024, A$AP Rocky juga menampilkan beberapa lagu dari proyek yang akan datang selama runaway berlangsung.

Baca juga:

ASAP Rocky: Rihanna Adalah ‘Love of My Life’

Meskipun daftar lagu untuk album ini belum diumumkan, NFR Podcast telah melaporkan bahwa album ini akan menampilkan kolaborasi dari Tyler, The Creator, Metro Boomin, Madlib, Pharrell Williams, Swedish House Mafia, The Alchemist, Clams Casino, Mike Dean, dan banyak lagi.

Baca juga:

Tyler the Creator, A$AP Rocky, hingga Childish Gambino Beri Dukungan untuk Palestina di Panggung Coachella 2024

Selain itu, album ini akan hadir enam tahun setelah ia merilis album Testing pada 2018. Sejak merilis album tersebut, rapper ini telah merilis beberapa single, termasuk Babushka Boi, Same Problems?, dan yang terbaru adalah Gangsta dari Free Nationals bersama Anderson .Paak.

Baca juga:

Donald Glover Umumkan Dua Album Terakhir untuk Proyek Childish Gambino

Sebelumnya, A$AP Rocky dan Anderson .Paak sempat melepas single bersama berjudul Gangsta. Lagu berirama jazz yang mengalir bebas ini menampilkan grup R&B dan funk asal California ini bereuni dengan .Paak, yang sudah sering tampil secara live sebagai band pendukung. Ini adalah pertama kalinya mereka tampil dalam rekaman bersama Rocky. (far)

#Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

Lifestyle
Oel Pluto Perkenalkan “Disco Asoy” Lewat Single Terbaru “Jeany”
Syahrul Mahua, atau yang akrab dikenal sebagai Oel Pluto, merupakan musisi asal Ambon yang siap mencuri perhatian lewat karya terbarunya berjudul “Jeany”
Frengky Aruan - 1 jam, 55 menit lalu
Oel Pluto Perkenalkan “Disco Asoy” Lewat Single Terbaru “Jeany”
ShowBiz
BoA Cabut dari SM Entertainment, Akhir Karier atau Permulaan Era Baru?
Para pengamat industri sebelumnya memperkirakan kontrak itu akan diperbarui sehingga perpisahan bersih yang mendadak ini terasa semakin mengejutkan.
Dwi Astarini - Jumat, 16 Januari 2026
 BoA Cabut dari SM Entertainment, Akhir Karier atau Permulaan Era Baru?
ShowBiz
BTS Umumkan Album Terbaru ‘ARIRANG’, akan Dirilis dalam 16 Versi
Secara harfiah, arirang berarti bentuk lagu rakyat Korea yang sangat populer.
Dwi Astarini - Jumat, 16 Januari 2026
BTS Umumkan Album Terbaru ‘ARIRANG’,  akan Dirilis dalam 16 Versi
ShowBiz
ARMY Bersiap! Jadwal BTS World Tour Jakarta 2026 dan Bocoran Harga Tiket
BTS akan menggelar konser di Jakarta pada 26-27 Desember 2026. Harga tiket belum diumumkan, simak perkiraan harga berdasarkan konser BTS di Jepang.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 15 Januari 2026
ARMY Bersiap! Jadwal BTS World Tour Jakarta 2026 dan Bocoran Harga Tiket
Fun
Lirik Lagu 'Big Girls Don’t Cry' dari ENHYPEN, Bawa Pesan Emosional soal Perempuan
Lirik lagu Big Girls Don't Cry dari ENHYPEN menjadi perbincangan di media sosial. Lagu ini menggambarkan emosi sekaligus pesan pemberdayaan perempuan.
Soffi Amira - Rabu, 14 Januari 2026
Lirik Lagu 'Big Girls Don’t Cry' dari ENHYPEN, Bawa Pesan Emosional soal Perempuan
ShowBiz
Jeff Satur Rilis 'Passion Fruit', Lagu tentang Cinta Manis yang Tak Lagi Sama
Jeff Satur merilis single terbaru berjudul 'Passion Fruit' yang mengisahkan hubungan cinta manis namun berujung luka dan perlahan meredup.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 14 Januari 2026
Jeff Satur Rilis 'Passion Fruit', Lagu tentang Cinta Manis yang Tak Lagi Sama
ShowBiz
ENHYPEN Wujudkan Konsep Vampir, Kumpulkan Darah Bersama Palang Merah Korea
Melalui kerja sama ini, ENHYPEN berencana mempromosikan berbagai kampanye donor darah di masa depan.
Dwi Astarini - Rabu, 14 Januari 2026
 ENHYPEN Wujudkan Konsep Vampir, Kumpulkan Darah Bersama Palang Merah Korea
Fun
Lirik Lagu 'Semua Aku Dirayakan' dari Nadin Amizah, Ada Makna Mendalam di Baliknya
Lirik lagu Semua Aku Dirayakan dari Nadin Amizah memiliki makna mendalam. Lagu ini menjadi ungkapan syukur dan apresiasi untuk pasangan.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
Lirik Lagu 'Semua Aku Dirayakan' dari Nadin Amizah, Ada Makna Mendalam di Baliknya
ShowBiz
Single 'Gut Punch' Isyaratkan Album Baru Nick Jonas di 2026
Nick Jonas mengawali 2026 dengan merilis single 'Gut Punch', lagu emosional yang menjadi petunjuk awal album barunya, Sunday Best.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 13 Januari 2026
Single 'Gut Punch' Isyaratkan Album Baru Nick Jonas di 2026
ShowBiz
Album 'BEFORE I FORGET' Jadi Pernyataan Paling Personal The Kid LAROI
The Kid LAROI merilis album terbaru BEFORE I FORGET, menandai fase baru kariernya dengan eksplorasi emosional dan musikal yang lebih matang.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 13 Januari 2026
Album 'BEFORE I FORGET' Jadi Pernyataan Paling Personal The Kid LAROI
Bagikan