K-Pop

5 Idola K-Pop Paling Top Versi Majalah Forbes Korea

Dwi AstariniDwi Astarini - Jumat, 23 Juli 2021
5 Idola K-Pop Paling Top Versi Majalah Forbes Korea

Forbes Look menampilkan idola paling top dan berpengaruh. (foto: Youtube)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MAJALAH ekonomi ternama Forbes terbitan Korea mengumumkan daftar idola K-pop paling top dan berpengaruh tahun ini. Forbes Korea melakukan jajak pendapat terhadap para penggemar pada 7 Juli hingga 13 Juli lalu.

Jajak pendapat digelar Forbes Korea via platform Youtube Forbes Korea. Para penggemar diminta berlangganan ke kanal mereka lalu menuliskan idola favorit mereka di kolom komentar. Setelah itu, para fan akan dialihkan ke laman Google Form, tempat mereka dapat memilih untuk idola pilihan mereka.

Pemilihan bertajuk 'Forbes Look' ini menjaring para idola terkenal, berpengaruh, dan sarat talenta. Idola dengan vote teratas akan diwawancarai majalah Forbes Korea sekaligus menjadi nominasi artis Forbes Look tahun ini. Berikut idola K-pop yang masuk daftar lima teratas.

BACA JUGA:

SHINee Curhat soal Hidup dan Karier

1. V BTS

V BTS
V BTS ada di posisi puncak. (foto: instagram @btstae)


V BTS merupakan pemenang dari pemilihan Forbes Look tahun ini. Di antara beberapa idol lainnya, secara keseluruhan perolehan voting yang terimanya sebesar 46,39 persen.

V BTS dinilai sebagai idol yang memiliki pesona yang cocok sebagai model di berbagai majalah. Penyanyi Permission to Dance sudah sering terpilih sebagai artis terkenal di seluruh dunia.

2. Sehun EXO

Sehun EXO
Ketampanannya menarik perhatian fan. (foto: Instagram @oohsehun)


Sehun merupakan anggota termuda di boy group EXO. Secara keseluruhan persentase voting yang diperolehnya ialah 25,02 persen. Ketampanan Sehun membuat perhatian semua orang tertuju kepadanya. Selain bernyanyi dengan EXO, ia juga debut di EXO SC, Sehun dan Chanyeol.

3. Rowoon SF9

rowoon
Ngetop lewat drama Extraordinary You. (foto: Instagram @sf9_rowoon)

Rowoon debut bersama dengan boy group SF9 pada 2016 silam. Namanya cukup dikenal ketika ia berakting dalam drama fantasi berlatar sekolah Extraordinary You. Lewat drama itu, ia juga memenangi beberapa penghargaan termasuk menjadi nominasi pasangan terbaik di drama dan sebagai aktor pendatang baru.

4. Jisoo Blackpink

jisoo
Punya visual yang menarik. (foto: Instagram @sooyaa_)


Jisoo merupakan leader girl group Blackpink, sekaligus member tertua. Pemilik nama lengkap Kim Jisoo ini memiliki visual yang menarik. Posisinya di Blackpink sebagai vokal dan visual. Ia juga menjadi brand ambassador
fashion designer terkenal DIOR.

5. Haechan NCT Dream

haechan
selalu membuat penggemar terpana. (foto: Instagram @haechan_official)

Pria kelahiran 2000 ini merupakan salah satu generasi K-Pop yang memiliki penampilan yang tak kalah
menarik. Ia tak henti-henti membuat penggemarnya terkesan dengan ketampanan yang dimilikinya ketika dilihat secara langsung. Baru-baru ini ia bersama NCT Dream merilis First Album Repackage Hello Future.(Cil)

#Musik #K-Pop
Bagikan
Ditulis Oleh

Dwi Astarini

Love to read, enjoy writing, and so in to music.

Berita Terkait

ShowBiz
'Aku yang Engkau Cari', Lagu Maudy Ayunda yang Lahir dari Dunia 'Para Perasuk'
Maudy Ayunda merilis single 'Aku yang Engkau Cari' sebagai original soundtrack film Para Perasuk garapan Wregas Bhanuteja.
Ananda Dimas Prasetya - 57 menit lalu
'Aku yang Engkau Cari', Lagu Maudy Ayunda yang Lahir dari Dunia 'Para Perasuk'
ShowBiz
Asal-Usul Sound Hiwong Hiwong Tong Hiwong yang Viral di Media Sosial
Tren Hiwong Hiwong Tong Hiwong sejatinya bersumber dari lagu Vietnam rilisan 2020 berjudul Ngay Tho, karya musisi Tang Duy Tan bersama Phong Max.
Dwi Astarini - 1 jam, 42 menit lalu
Asal-Usul Sound Hiwong Hiwong Tong Hiwong yang Viral di Media Sosial
ShowBiz
Lagu Lawas 'Cinta Kita' Ramai Muncul di FYP TikTok
Lagu ini sendiri merupakan rilisan lawas dari era 1990-an.
Dwi Astarini - 1 jam, 46 menit lalu
Lagu Lawas 'Cinta Kita' Ramai Muncul di FYP TikTok
ShowBiz
'Tak Kancani', Karya Reflektif Ndarboy Genk setelah Berjumpa Sahabat Difabel
Lagu ini berangkat dari kegelisahan personal setelah berinteraksi dengan para difabel, terutama musisi tunanetra yang mengamen di Yogyakarta.
Dwi Astarini - 1 jam, 49 menit lalu
'Tak Kancani', Karya Reflektif Ndarboy Genk setelah Berjumpa Sahabat Difabel
ShowBiz
Rio Clappy Kembali dengan 'Belia', Lagu tentang Cinta Pertama dan Waktu
Rio Clappy resmi merilis single terbaru berjudul “Belia” pada 16 Januari 2026. Lagu ini bercerita tentang cinta pertama dan kenangan manis masa muda.
Ananda Dimas Prasetya - 1 jam, 57 menit lalu
Rio Clappy Kembali dengan 'Belia', Lagu tentang Cinta Pertama dan Waktu
ShowBiz
Tur Hari Kerja, Bless The Knights Tutup Perjalanan Jakarta Weekdays Tour 2026
Bless The Knights sukses menuntaskan Jakarta Weekdays Tour 2026 selama lima hari. Tur hari kerja ini melibatkan Burninside dan band lokal Jakarta.
Ananda Dimas Prasetya - 2 jam, 29 menit lalu
Tur Hari Kerja, Bless The Knights Tutup Perjalanan Jakarta Weekdays Tour 2026
ShowBiz
BTS Rencanakan Penampilan Comeback di Situs Warisan Budaya, KHS Berikan Izin Bersyarat demi Kenalkan Korea ke Dunia
BTS rencanakan penampilan di dalam dan sekitar sejumlah situs warisan budaya ikonis di Seoul, termasuk Istana Gyeongbok, Gwanghwamun, dan Sungnyemun.
Dwi Astarini - Rabu, 21 Januari 2026
BTS Rencanakan Penampilan Comeback di Situs Warisan Budaya, KHS Berikan Izin Bersyarat demi Kenalkan Korea ke Dunia
ShowBiz
Album Baru Madison Beer 'locket' Resmi Dirilis, Diprediksi Jadi Sorotan 2026
Madison Beer merilis album terbaru locket yang ditulis dan diproduseri sendiri. Album ini memuat hit 'make you mine' dan diiringi tur dunia.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Album Baru Madison Beer 'locket' Resmi Dirilis, Diprediksi Jadi Sorotan 2026
ShowBiz
Portura Akhiri Etape Empat Kota di Pos Bloc Jakarta, Merayakan Dialog Musik dan Kota
Jakarta menjadi ruang untuk menengok kembali proses tersebut sebagai sebuah gerak kolektif yang masih terus berlanjut.
Dwi Astarini - Rabu, 21 Januari 2026
Portura Akhiri Etape Empat Kota di Pos Bloc Jakarta, Merayakan Dialog Musik dan Kota
ShowBiz
Yellowcard Kolaborasi Bareng Good Charlotte di Single 'Bedroom Posters', ini Lirik Lengkapnya
Yellowcard berkolaborasi dengan Good Charlotte di single Bedroom Posters. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Yellowcard Kolaborasi Bareng Good Charlotte di Single 'Bedroom Posters', ini Lirik Lengkapnya
Bagikan