Zodiak

4 Zodiak ini Cenderung Lakukan Silent Treatment pada Pasangan

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Kamis, 23 Desember 2021
4 Zodiak ini Cenderung Lakukan Silent Treatment pada Pasangan

Beberapa zodiak memilih melakukan silent treatment ketika bertengkar. (Foto: Pixabay/Engin_Akyurt)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

KAMU dan pasangan akan sering mengalami pertengkaran, baik kecil maupun besar, akibat masalah yang kian bermunculan saat menjalin hubungan asmara. Belum lagi ditambah perbedaan karakter sepasang kekasih yang berpotensi menyebabkan selisih paham. Kamu dan pasangan harus bisa menyelesaikan masalah secara baik-baik serta saling memaafkan jika salah satunya berbuat salah.

Laman yourtango melansir, tidak semua zodiak bisa diajak diskusi dengan kepala dingin ketika sedang bertengkar. Beberapa memilih menggunakan jurus silent treatment sebagai 'hukuman' terhadap pasanganya yang berbuat salah. Padahal silent treatment dapat merusak hubungan karena menyakiti kondisi psikis korban. Apakah si doi termasuk zodiak di bawah ini?

Baca juga:

Urusan Janji, 3 Zodiak ini Tidak akan Mengecewakanmu

1. Pisces (19 Februari-20 Maret)

4 Zodiak ini Cenderung Lakukan Silent Treatment pada Pasangan
Silent treatment menjadi cara Pisces meredam emosi. (Foto: Pixabay/StockSnap)

Bagi sebagian besar Pisces, memilih menjauh dan diam saat bertengkar atau silent treatment merupakan cara terbaik untuk meredam emosi. Padahal sepasang kekasih harus bisa menyelesaikan masalah sampai tuntas agar tidak ada emosi yang terpendam di dalam hati.

Sayangnya Pisces lebih memilih memberikan silent treatment kepada pasangannya dan membiarkan waktu yang menyelesaikan masalah tersebut tanpa campur tangannya sendiri.

2. Taurus (20 April-20 Mei)

4 Zodiak ini Cenderung Lakukan Silent Treatment pada Pasangan
Taurus membutuhkan waktu sendiri ketika ada masalah. (Foto: Pixabay/vdnhieu)

Taurus merupakan salah satu zodiak yang paling benci bertengkar dengan pasangan. Ketika Taurus jatuh cinta, ia akan mencurahkan seluruh hatinya kepada pasangannya sendiri. Maka tak heran pertengkaran hanya akan membuat Taurus bersedih karena patah hati. Untuk menghindari hal itu, Taurus akhirnya memilih silent treatment ketika sedang bertengkar dengan pasangannya.

Silent treatment memang sangat buruk bagi hubungan asmara. Tetapi sebaiknya kamu menghargai keputusan Taurus yang memilih untuk diam. Mereka sebenarnya sedang berusaha mendinginkan kepalanya sendiri agar emosinya tidak meledak ketika kembali berbicara dengan pasangannya.

Baca juga:

5 Zodiak ini Sulit Akui Kesalahan, Benarkah?

3. Libra (23 September-22 Oktober)

4 Zodiak ini Cenderung Lakukan Silent Treatment pada Pasangan
Libra memastikan pasangannya tahu bahwa ia sedang marah melalui silent treatment. (Foto: Pixabay/Foundry)

Libra tidak menyukai konfrontasi apalagi jika dilakukan oleh pasangannya sendiri. Libra lebih memilih melakukan silent treatment ketimbang harus beradu argumentasi dengan orang yang ia sayangi.

Memang sikap tersebut membuat Libra terlihat seperti lari dari masalah. Tetapi sebenarnya Libra hanya ingin pasangannya tahu bahwa dirinya sedang marah melalui perilaku silent treatment.

4. Aquarius (20 Januari-18 Februari)

4 Zodiak ini Cenderung Lakukan Silent Treatment pada Pasangan
Aquarius akan selalu menghindari pertengkaran. (Foto: Pixabay/ottawagraphics)

Jangan harap kamu bisa bertengkar head to head dengan seorang Aquarius. Zodiak yang terkenal paling cuek bebek ini sangat menghindari pertengkaran dengan siapapun termasuk dengan pasangannya sendiri.

Bagi Aquarius, pertengkaran atau adu argumentasi merupakan dua hal yang sangat tidak penting dan hanya menguras pikiran saja. Itu lah alasan Aquarius memilih melakukan silent treatment jika bersitegang dengan seseorang. (Mar)

Baca juga:

4 Zodiak Paling Toxic, Kamu Termasuk?

#Zodiak #Karakter Zodiak #Percintaan #Relasi #Hubungan Asmara
Bagikan
Ditulis Oleh

Maria Theresia

Your limitation -- it's only your imagination.

Berita Terkait

Lifestyle
Ramalan Zodiak 7 November 2025, Hari Penuh Kejutan di Karier dan Asmara
Simak ramalan zodiak hari ini, 7 November 2025! Fokus pada karier dan asmara. Ketahui peruntungan cinta, pekerjaan, dan saran penting tiap zodiak.
ImanK - Kamis, 06 November 2025
Ramalan Zodiak 7 November 2025, Hari Penuh Kejutan di Karier dan Asmara
Lifestyle
Ramalan Zodiak 6 November 2025: Cek Karier, Cinta, dan Keuangan Kamu
Ramalan zodiak hari ini, 6 November 2025, simak prediksi karier, asmara, keuangan, dan keberuntungan untuk 12 zodiak agar harimu lebih terarah.
ImanK - Rabu, 05 November 2025
Ramalan Zodiak 6 November 2025: Cek Karier, Cinta, dan Keuangan Kamu
Lifestyle
Ramalan Zodiak, 5 November 2025: Karier, Percintaan, dan Kendala yang Harus Diwaspadai
Simak ramalan zodiak hari ini, Rabu 5 November 2025. Prediksi lengkap karier, percintaan, serta tips menghadapi kendala yang mungkin muncul bagi setiap zodiak.
ImanK - Selasa, 04 November 2025
Ramalan Zodiak, 5 November 2025: Karier, Percintaan, dan Kendala yang Harus Diwaspadai
Lifestyle
Ramalan Zodiak, 3 November 2025: Begini Kabar Asmara dan Keuangan
Cek ramalan zodiak hari ini, 3 November 2025! Fokus pada asmara dan keuangan. Temukan tips cinta, peluang finansial, dan nasihat penting untuk tiap zodiak agar hari ini lebih beruntung.
ImanK - Minggu, 02 November 2025
Ramalan Zodiak, 3 November 2025: Begini Kabar Asmara dan Keuangan
Lifestyle
Ramalan Zodiak 1 November 2025: Asmara dan Keuangan Sedang Bergolak!
Cek ramalan zodiak 1 November 2025 lengkap untuk 12 zodiak. Fokus asmara & keuangan, temukan potensi masalah dan tips bijak agar hari Anda lebih seimbang.
ImanK - Jumat, 31 Oktober 2025
Ramalan Zodiak 1 November 2025: Asmara dan Keuangan Sedang Bergolak!
Lifestyle
Ramalan Zodiak 30 Oktober 2025: Uang Lancar, Cinta Panas Dingin!
Ramalan zodiak hari ini, 30 Oktober 2025: ketahui kondisi keuangan dan asmara 12 zodiak lengkap. Simak masalah dan solusinya agar harimu lebih terarah!
ImanK - Rabu, 29 Oktober 2025
Ramalan Zodiak 30 Oktober 2025: Uang Lancar, Cinta Panas Dingin!
Lifestyle
Ramalan Zodiak 29 Oktober 2025: Karier Buntu, Percintaan Kandas
Simak ramalan zodiak hari ini, 28 Oktober 2025. Ungkap keberuntungan cinta dan karier Anda, lengkap dengan saran harian setiap zodiak.
ImanK - Selasa, 28 Oktober 2025
Ramalan Zodiak 29 Oktober 2025: Karier Buntu, Percintaan Kandas
Lifestyle
Ramalan Zodiak, 24 Oktober 2025: Prediksi Asmara dan Keuangan, Apakah Aman?
Simak ramalan zodiak hari ini, 24 Oktober 2025, khusus fokus pada asmara dan keuangan. Dapatkan tips praktis agar hari Anda penuh keberuntungan dan cinta.
ImanK - Kamis, 23 Oktober 2025
Ramalan Zodiak, 24 Oktober 2025: Prediksi Asmara dan Keuangan, Apakah Aman?
Lifestyle
Ramalan Zodiak, 22 Oktober 2025: Keuangan Menipis, Asmara Kandas?
Ramalan harian 22 Oktober 2025 untuk 12 zodiak: fokus keuangan dan asmara. Temukan tips cerdas agar hari Anda lebih mantap dari segi cinta dan uang.
ImanK - Selasa, 21 Oktober 2025
Ramalan Zodiak, 22 Oktober 2025: Keuangan Menipis, Asmara Kandas?
Lifestyle
Ramalan Zodiak, 20 Oktober 2025: Karier Terangkat, Asmara Terguncang?
Cari tahu ramalan zodiak 20 Oktober 2025 tentang karier dan asmara. Lengkap dengan tips harian untuk semua zodiak. Baca selengkapnya di sini.
ImanK - Minggu, 19 Oktober 2025
Ramalan Zodiak, 20 Oktober 2025: Karier Terangkat, Asmara Terguncang?
Bagikan