4 Hal yang Wajib Anda Pertimbangkan dalam Karier

Widi HatmokoWidi Hatmoko - Jumat, 23 Oktober 2015
4 Hal yang Wajib Anda Pertimbangkan dalam Karier

Ilustrasi wanita karier. (istimewa)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Karier - Dalam berkarier, usia tidaklah berpengaruhi. Memiliki karier bagus dan sukses di usia muda, siapa yang tidak mau?

Untuk itu, ada beberapa hal pernting yang harus Anda pertimbangkan agar karier bisa mengalami peningkatan dan kesuksesan mudah diraih. Jangan sampai Anda nyaman dengan pekerjaan saat ini sehingga Anda merasa belum waktunya untuk mengembangkan karier ketingkat yang lebih baik.

Berikut empat hal yang wajib Anda pertimbangkan dalam karier, seperti yang dilansir allwomenstalk:

Efek pekerjaan. Jangan pernah takut untuk meninggalkan pekerjaan yang membuat Anda takut dan tidak membuat Anda menikmatinya saat bekerja. Jika Anda terus menerus memaksakan diri untuk mempertahan pekerjaan tersbeut, efek buruknya akan membuat mental tertekan dan itu tidak baik bagi kesehatan.

Gaji. Uang memang bukan segalanya, namun sejatinya uang memang salah satu hal yang bisa menopang kehidupan. Anda tidak perlu mempertahankan pekerjaan yang gajinya saja tidak mencukupi untuk memenuhi kebutuhan hidup diri sendiri.

Waktu kerja dan keluarga. Sepenting apappun pekerjaan Anda saat ini, jangan biarkan pekerjaan Anda merampas waktu untuk keluarga, teman dan kehidupan pribadi Anda. Sukses sebenarnya adalah mampu menyeimbangkan waktu antara pekerjaan dan keluarga.

Promosi. Mendapat promosi merupakan jalan dan langkah yang baik untuk meningkatkan karier Anda. Maka bekerjalah dengan baik agar Anda mendapatkan promosi dari atasan.

 

BACA JUGA:

  1. 3 Cara Mudah Mendapatkan Pekerjaan
  2. 5 Hal yang Bisa Bikin Anda Ditolak saat Melamar Kerja
  3. Tips Bagi Pekerja Malam Agar Tetap Produktif
  4. Wanita Karier Menginspirasi Banyak Orang, Ini Alasannya!
  5. 5 Cara Mudah Mengatasi Stres saat Bekerja
#Kunci Sukses #Karier #Sukses Berkarier
Bagikan
Ditulis Oleh

Widi Hatmoko

Menjadi “sesuatu” itu tidak pernah ditentukan dari apa yang Kita sandang saat ini, tetapi diputuskan oleh seberapa banyak Kita berbuat untuk diri Kita dan orang-orang di sekitar Kita.

Berita Terkait

Fun
Ramalan Zodiak, 20 Januari 2026: Asmara Tersendat, Karier Perlu Fokus
Ramalan zodiak hari ini, 20 Januari 2026 lengkap membahas asmara dan karier. Simak kendala yang mungkin muncul beserta saran terbaiknya.
ImanK - Senin, 19 Januari 2026
Ramalan Zodiak, 20 Januari 2026: Asmara Tersendat, Karier Perlu Fokus
Lifestyle
Ramalan Zodiak, 19 Januari 2026: Asmara Diuji, Keuangan Perlu Waspada
Ramalan zodiak hari ini, 19 Januari 2026 membahas masalah asmara dan keuangan semua zodiak lengkap dengan saran terbaik untuk menghadapi hari ini.
ImanK - Minggu, 18 Januari 2026
Ramalan Zodiak, 19 Januari 2026: Asmara Diuji, Keuangan Perlu Waspada
Lifestyle
Ramalan Zodiak, 16 Januari 2026: Masalah Cinta dan Keuangan Terungkap!
Ramalan zodiak hari ini 16 Januari 2026 lengkap. Cek masalah asmara dan keuangan semua zodiak beserta saran terbaik hari ini.
ImanK - Kamis, 15 Januari 2026
Ramalan Zodiak, 16 Januari 2026: Masalah Cinta dan Keuangan Terungkap!
Lifestyle
Ramalan Zodiak Hari Ini, 15 Januari 2026: Karier dan Asmara, Ini Masalah yang Muncul
Ramalan zodiak hari ini 15 Januari 2026 membahas karier dan asmara. Simak masalah yang muncul serta saran untuk semua zodiak hari ini.
ImanK - Rabu, 14 Januari 2026
Ramalan Zodiak Hari Ini, 15 Januari 2026: Karier dan Asmara, Ini Masalah yang Muncul
Lifestyle
Ramalan Zodiak 12 Januari 2026: Asmara Diuji, Karier Penuh Tekanan!
Ramalan zodiak hari ini 12 Januari 2026 mengulas masalah asmara dan karier yang sedang dihadapi tiap zodiak, lengkap dengan saran bijak agar tetap terkendali.
ImanK - Minggu, 11 Januari 2026
Ramalan Zodiak 12 Januari 2026: Asmara Diuji, Karier Penuh Tekanan!
Lifestyle
Ramalan Zodiak 8 Januari 2026: Asmara dan Keuangan Sedang Diuji?
Ramalan zodiak hari ini, 8 Januari 2026, fokus asmara dan keuangan. Ada masalah yang perlu diwaspadai? Simak saran untuk tiap zodiak.
ImanK - Rabu, 07 Januari 2026
Ramalan Zodiak 8 Januari 2026: Asmara dan Keuangan Sedang Diuji?
Lifestyle
Ramalan Zodiak 7 Januari 2026: Karier dan Asmara, Ada Masalah? Simak Sarannya
Ramalan zodiak hari ini 7 Januari 2026 membahas karier dan asmara lengkap dengan masalah yang mungkin muncul serta saran praktis untuk menghadapinya.
ImanK - Selasa, 06 Januari 2026
Ramalan Zodiak 7 Januari 2026: Karier dan Asmara, Ada Masalah? Simak Sarannya
Lifestyle
Ramalan Zodiak 3 Januari 2026: Ujian Karier dan Asmara di Awal Tahun
Ramalan zodiak hari ini, 3 Januari 2026, mengulas masalah karier dan asmara setiap zodiak lengkap dengan tips agar hari berjalan lebih terkendali.
ImanK - Jumat, 02 Januari 2026
Ramalan Zodiak 3 Januari 2026: Ujian Karier dan Asmara di Awal Tahun
Lifestyle
Ramalan Zodiak, 2 Januari 2026: Asmara dan Keuangan, Ini Masalah Utamanya
Ramalan zodiak 2 Januari 2026 mengulas asmara dan keuangan semua zodiak. Cek masalah yang berpotensi muncul serta tips agar hari berjalan lebih terkendali.
ImanK - Kamis, 01 Januari 2026
Ramalan Zodiak, 2 Januari 2026: Asmara dan Keuangan, Ini Masalah Utamanya
Lifestyle
Ramalan Zodiak 31 Desember 2025: Ujian Asmara dan Karier di Akhir Tahun
Ramalan zodiak hari ini, 31 Desember 2025, membahas asmara dan karier. Simak masalah yang muncul di akhir tahun serta tips mengatasinya agar siap menyambut 2026
ImanK - Selasa, 30 Desember 2025
Ramalan Zodiak 31 Desember 2025: Ujian Asmara dan Karier di Akhir Tahun
Bagikan