Film

4 Fakta Menarik yang Mungkin Kamu Lewatkan dalam Trailer Film Animasi "Onward"

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Sabtu, 01 Juni 2019
4 Fakta Menarik yang Mungkin Kamu Lewatkan dalam Trailer Film Animasi

Onward akan dirilis pada 6 Maret 2020. (Foto: ComingSoon)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

SEGERA dirilis pada bulan Maret tahun 2020, Disney Pixar baru saja mengeluarkan trailer pertama dari Onward, animasi yang menceritakan dunia fantasi modern pada 30 Mei 2019 lalu lewat akun YouTube Pixar. Kurang dari satu hari, trailer ini telah meraih lebih dari satu juta viewers. Yuk lihat empat fakta menarik yang harus kamu ketahui dari film baru ini!

1. Ada unicorn

4 Fakta Menarik yang Mungkin Kamu Lewatkan dalam Trailer Film Animasi "Onward"
Unicorn lusuh di trailer Onward. (Foto: bbc.co.uk)

Unicorn merupakan mahkluk legenda yang diidentikan dengan kuda cantik bertanduk dan bisa terbang. Diidentikan dengan kefemininan, unicorn dianggap sebagai karakter cantik yang biasanya diidolakan anak perempuan.

Dalam trailer yang berdurasi 1:44 menit ini, akan terlihat unicorn cantik pada zaman dahulu pada awal video. Namun, diakhir video, ketika trailer sudah menyaksikan dunia fantasi modern, mahkluk cantik unicorns digambarkan sebagai mahkluk menjijikan yang suka mengeruk sampah. Bagaimana? Apakah kamu masih menyukai unicorns versi Onward?

2. Tom Holland dan Chris Pratt

4 Fakta Menarik yang Mungkin Kamu Lewatkan dalam Trailer Film Animasi "Onward"
Pratt dan Holland akan menyuarakan kedua pemeran utama dalam animasi Disney Onward. (Foto: bbc.co.uk)

Superhero remaja yang ramah dan suka membantu sekitarnya, siapa lagi kalau bukan Spider-Man. Mengambil peran yang cukup menghantarkan rasa haru penonton dalam film Avengers: End Game, kali ini Tom Holland akan menyuarakan karakter peri bernama Ian, yang nampaknya akan menjadi pemeran utama dalam film Onward.

Tidak sendirian, pemeran Spider-Man ini juga ditemani oleh salah seorang pemeran utama Marvel, Chris Pratt yang memerankan Peter Quill atau yang akrab dipanggil Star-Lord. Pratt akan menyuarakan saudara dari Ian, yaitu peri bernama Barney Lightfoot.

3. Menjalankan satu misi penting

(Cover) Onward akan dirilis pada 6 Maret 2020. (Foto ComingSoon)
Misi apakah yang akan diljalankan para elf ini? (Foto: Toonado.com)

Belum banyak terbongkar ceritanya, namun nampaknya perjalanan Ian dan Barney akan berisikan berbagai petualangan yang menyenangkan.

Ini dapat dibuktikan ketika Barney mengatakan bahwa mereka akan melakukan misi pencarian yang sangat agung dan mulia, dan juga tugas yang dianggap sangat cepat dan aneh menurut Ian. Menurutmu, misi apa yang akan dilakukan kakak beradik ini?

4. Dunia fantasi yang berlatarkan kehidupan perkotaan

4 Fakta Menarik yang Mungkin Kamu Lewatkan dalam Trailer Film Animasi "Onward"
Naga dijadikan sebagai hewan peliharaan. (Foto: Yahoo Finance)

Diisi dengan karakter-karakter mahkluk fantasi, tetapi dijelaskan bahwa saat ini kegiatan mahkluk fantasi telah berubah sesuai dengan kehidupan perkotaan.

Para naga dijadikan sebagai binatang peliharaan, troll bekerja sebagai penjaga pintu tol jembatan, dan gnome memiliki tugas memotong rumput. Dunia telah kehilangan keajaibannya, dan nampaknya Ian dan Barley berusaha untuk mencari apakah masih ada keseruan magis disekitarnya.

Telah sukses dalam film Cars dan Monsters University, film ini juga ditulis dan disutradarai oleh Dan Scanlon. Kabar terakhirnya, film animasi Pixar ini akan dirilis pada 6 Maret 2020 mendatang. (shn)

#Film Animasi #Film Baru #DisneyPixar #Chris Pratt #Tom Holland
Bagikan
Ditulis Oleh

Ananda Dimas Prasetya

nowhereman.. cause every second is a lesson for you to learn to be free.

Berita Terkait

Fun
Sinopsis Night Shift for Cuties, Debut Sutrada Monica Vanesa Tedja di Proyek Netflix
Film Night Shift for Cuties sendiri dijadwalkan bakal tayang di platform streaming global Netflix tahun 2026 ini.
Wisnu Cipto - 21 menit lalu
Sinopsis Night Shift for Cuties, Debut Sutrada Monica Vanesa Tedja di Proyek Netflix
Fun
Sinopsis Film Unexpected Family, Aksi Komedi Jackie Chan Berakting Emosional
Unexpected Family menampilkan sisi berbeda Jackie Chan, jauh dari citra laga penuh aksi. Dia berperan sebagai Ren Jiqing, pria tua penderita Alzheimer.
Wisnu Cipto - Minggu, 18 Januari 2026
Sinopsis Film Unexpected Family, Aksi Komedi Jackie Chan Berakting Emosional
Fun
Panic Carefully Film Baru Julia Roberts Bertema Psikologi Gelap Tayang Februari
Narasi film Panic Carefully digambarkan sebagai thriller konspirasi yang menggabungkan nuansa Mr. Robot dengan The Silence of the Lambs.
Wisnu Cipto - Sabtu, 17 Januari 2026
Panic Carefully Film Baru Julia Roberts Bertema Psikologi Gelap Tayang Februari
Fun
Nik Dodani Bintangi The Charm Offensive, Adaptasi Novel Laris TikTok Bahas Cilok di Reality Show
Nik Dodani sendiri dikenal lewat peran pendukungnya di serial Netflix Atypical, sekaligus seorang komedian, penulis, dan sutradara.
Wisnu Cipto - Sabtu, 17 Januari 2026
Nik Dodani Bintangi The Charm Offensive, Adaptasi Novel Laris TikTok Bahas Cilok di Reality Show
Fun
Aksi Laga Shah Rukh Khan di 'King' Masuk Daftar IMDb Film Paling Dinanti 2026
Film aksi laga terbaru yang dibintangi Shah Rukh Khan berjudul “King” menjadi film panjang paling dinantikan sepanjang tahun 2026.
Wisnu Cipto - Sabtu, 17 Januari 2026
Aksi Laga Shah Rukh Khan di 'King' Masuk Daftar IMDb Film Paling Dinanti 2026
Fun
Fakta di Balik Film The Mummy 4, Kembalinya Kutukan Teror Setelah Hilang 2 Dekade
Franchise film legendaris The Mummy akan kembali menghantui layar bioskop dunia lewat proyek ambisius The Mummy 4.
Wisnu Cipto - Jumat, 16 Januari 2026
Fakta di Balik Film The Mummy 4, Kembalinya Kutukan Teror Setelah Hilang 2 Dekade
ShowBiz
Sederet Film Horor Thriller 2026 Siap Meneror Penonton Bioskop, Simak Daftarnya
Bioskop 2026 dipenuhi teror. Simak daftar film thriller horor paling dinanti, dari Scream 7, 28 Years Later, hingga Ready or Not 2.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Sederet Film Horor Thriller 2026 Siap Meneror Penonton Bioskop, Simak Daftarnya
Fun
Tayang Februari, Intip Bocoran Sinopsis Humint Film Laga Korea Paling Ditunggu 2026
Film Humint yang penuh dengan intrik mata-mata ini dijadwalkan tayang di bioskop pada 11 Februari 2026
Wisnu Cipto - Sabtu, 10 Januari 2026
Tayang Februari, Intip Bocoran Sinopsis Humint Film Laga Korea Paling Ditunggu 2026
Fun
Land of Sin, Film Misteri Terbaru di Netflix Siap Acak-Acak Emosi Penonton
Awalnya kasus yang ditangani dua detektif Dani dan Malik tampak biasa, tetapi perlahan berubah menjadi pengungkapan rahasia kelam yang mengusik nurani.
Wisnu Cipto - Selasa, 06 Januari 2026
Land of Sin, Film Misteri Terbaru di Netflix Siap Acak-Acak Emosi Penonton
Fun
4 Fakta Unik Film Adaptasi Gim Legendaris Sleeping Dog, Indonesia Ikut Terseret
Sleeping Dog digadang-gadang menjadi proyek adaptasi gim paling ambisius, dengan sinematografi yang diharapkan mampu bersaing di level box office internasional.
Wisnu Cipto - Senin, 05 Januari 2026
4 Fakta Unik Film Adaptasi Gim Legendaris Sleeping Dog, Indonesia Ikut Terseret
Bagikan