3 Kandidat Pengganti Santiago Solari di Real Madrid

Andika PratamaAndika Pratama - Kamis, 07 Maret 2019
3 Kandidat Pengganti Santiago Solari di Real Madrid

Santiago Solari. Foto: Zimbio

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Performa buruk diperlihatkan Real Madrid pada musim 2018-19. Peluang Los Blancos untuk meraih gelar juara musim ini bisa dibilang tertutup

Teranyar, Madrid gagal mempertahankan trofi Liga Champions yang direbutnya musim lalu. Gareth Bale dan kawan-kawan ditumbangkan Ajax Amsterdam dengan skor 1-4 pada leg kedua babak 16 besar.

Sebelumnya, Madrid tersingkir di ajang Copa del Rey. Klub Ibu Kota Spanyol itu dihempaskan rival abadinya, Barcelona dengan agregat 1-4.

Madrid masih memiliki harapan untuk merebut titel LaLiga. Namun, perjuangan Madrid tidak akan mudah karena hingga kini mereka tertinggal 12 poin dari Barcelona yang kokoh di puncak klasemen.

Real Madrid v Ajax Amsterdam. Foto: @realmadrid

Hasil negatif dalam beberapa pertandingan membuat posisi Santiago Solari sebagai pelatih tengah berada di ujung tanduk. Padahal, Solari baru menjabat di Real Madrid sejak Oktober lalu, menggantikan Julen Lopetegui.

Real Madrid dikabarkan tengah mencari pelatih baru untuk menggantikan Santiago Solari. Sejumlah nama disebut sebagai kandidat pelatih anyar.

Meski begitu, menurut media-media di Spanyol, kandidat pelatih Real Madrid mengerucut ke tiga nama. Menariknya, ketiganya tidak melatih di Spanyol saat ini.

Lalu, siapa saja kandidat pengganti Santiago Solari? Berikut ini BolaSkor.com memprediksi nama calon pelatih anyar Real Madrid:

#Joachim Low #Real Madrid #Massimiliano Allegri
Bagikan
Ditulis Oleh

Andika Pratama

Berita Terkait

Olahraga
Pantang Menyerah, Arab Saudi Masih Pantau Situasi Vinicius Junior di Real Madrid
Arab Saudi kini masih memantau situasi Vinicius Junior di Real Madrid. Namun, ia mengungkapkan ingin bertahan di Bernabeu, meskipun dicemooh penggemar.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
Pantang Menyerah, Arab Saudi Masih Pantau Situasi Vinicius Junior di Real Madrid
Olahraga
Trent Alexander-Arnold Diminta Pergi dari Real Madrid, Juventus Siap Tampung?
Juventus dikabarkan siap menampung Trent Alexander-Arnold. Pemain Inggris itu diminta untuk meninggalkan Real Madrid.
Soffi Amira - Sabtu, 24 Januari 2026
Trent Alexander-Arnold Diminta Pergi dari Real Madrid, Juventus Siap Tampung?
Olahraga
Minim Kontribusi, Trent Alexander-Arnold Diminta Tinggalkan Real Madrid
Trent Alexander-Arnold diminta tinggalkan Real Madrid. Ia tak masuk rencana jangka panjang Los Blancos.
Soffi Amira - Jumat, 23 Januari 2026
Minim Kontribusi, Trent Alexander-Arnold Diminta Tinggalkan Real Madrid
Olahraga
Juventus Pantau Situasi Antonio Rudiger, Siap Bawa Kembali ke Serie A
Juventus dikabarkan tertarik mendatangkan Antonio Rudiger. Kontraknya akan segera berakhir musim ini.
Soffi Amira - Jumat, 23 Januari 2026
Juventus Pantau Situasi Antonio Rudiger, Siap Bawa Kembali ke Serie A
Olahraga
AC Milan Siap Pulangkan Brahim Diaz, Real Madrid Pertimbangkan Lepas
AC Milan siap pulangkan Brahim Diaz. Kini, posisinya mulai tersingkir di skuad Los Blancos. Ia sepertinya siap memulai petualangan baru.
Soffi Amira - Jumat, 23 Januari 2026
AC Milan Siap Pulangkan Brahim Diaz, Real Madrid Pertimbangkan Lepas
Olahraga
Jurgen Klopp Tegaskan Tolak Latih Real Madrid, Alvaro Arbeloa Masih Dipercaya
Jurgen Klopp menegaskan tidak akan melatih Real Madrid. Kini, Los Blancos percaya dengan Alvaro Arbeloa.
Soffi Amira - Jumat, 23 Januari 2026
Jurgen Klopp Tegaskan Tolak Latih Real Madrid, Alvaro Arbeloa Masih Dipercaya
Olahraga
Terlalu Fokus Urus Taktik, Gareth Bale Nilai Xabi Alonso Gagal di Real Madrid
Gareth Bale mengungkap penyebab kegagalan Xabi Alonso di Real Madrid. Ia dinilai gagal karena fokus pada taktik.
Soffi Amira - Kamis, 22 Januari 2026
Terlalu Fokus Urus Taktik, Gareth Bale Nilai Xabi Alonso Gagal di Real Madrid
Olahraga
Bukan Real Madrid Apalagi Bayern Munchen, Danny Murphy Sebut Cuma Tim Ini yang Bisa Bikin Arsenal Menangis di Liga Champions
Arsenal tidak hanya kompetitif di Premier League, tetapi juga masih perkasa di Piala Liga, Piala FA, hingga Liga Champions
Angga Yudha Pratama - Rabu, 21 Januari 2026
Bukan Real Madrid Apalagi Bayern Munchen, Danny Murphy Sebut Cuma Tim Ini yang Bisa Bikin Arsenal Menangis di Liga Champions
Olahraga
Cemerlang dengan 1 Gol dan 3 Assist saat Real Madrid Tumbangkan AS Monaco 6-1, Vinicius Junior Berupaya Buat Fans Mengerti
Vinicius Junior berupaya membuat fans mengerti, bahwa dirinya tidak selalu dalam level terbaik.
Frengky Aruan - Rabu, 21 Januari 2026
Cemerlang dengan 1 Gol dan 3 Assist saat Real Madrid Tumbangkan AS Monaco 6-1, Vinicius Junior Berupaya Buat Fans Mengerti
Olahraga
Real Madrid Permalukan AS Monaco, Vinicius Junior Malah Dapat Siulan dari Fans
Real Madrid permalukan AS Monaco di Bernabeu. Namun, Vinicius Junior malah mendapat cemooh dan siulan dari para penggemar.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Real Madrid Permalukan AS Monaco, Vinicius Junior Malah Dapat Siulan dari Fans
Bagikan