Rekomendasi Film Pendek yang Wajib Ditonton

Muchammad YaniMuchammad Yani - Rabu, 26 Agustus 2020
Rekomendasi Film Pendek yang Wajib Ditonton

Bu Tejo, salah satu karakter yang viral karena perannya di film pendek Tilik. (Foto: Youtube)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

SEJAK viral pada pertengahan Agustus 2020, film pendek Tilik menjadi banyak sorotan di media sosial. Film garapan Wahyu Agung Prasetyo ini rilis pertama pada 2018 dan diunggah di YouTube baru-baru ini. Karakter dan jalan ceritanya yang menarik menjadi perhatian banyak orang.

Tidak hanya Tilik, ada beragam film pendek Indonesia yang bisa menjadi rekomendasi hiburan untukmu. Selain menghibur, kamu juga bisa mendapatkan pesan-pesan di setiap filmnya.

Baca juga:

Pasti Sukses, 5 Pelajaran Bisnis dari Film The Greatest Showman

1. Natalan

Film pendek ini mengisahkan seorang ibu yang sedang menanti anaknya pulang. Natalan adalah sebuah film pendek yang digarap oleh Sidharta Tata pada 2015. Seperti judulnya, sang ibu menanti anaknya di rumah untuk merayakan hari Natal bersama. Kamu dijamin terharu dengan kisah ibu dan anaknya.

2. Anak Lanang

Anak Lanang merupakan salah satu film lain karya dari Ravacana Films (yang memproduksi film Tilik). Film pendek ini mengisahkan keempat anak lanang (anak laki-laki) yang baru saja pulang sekolah dan menaiki becak bersama. Selama di perjalanan pulang ada perbincangan Hari Ibu, PR, bahkan sampai adu mulut. Film yang rilis pada 2017 ini juga meraih penghargaan Indonesia Short Film Festival 2019.

Baca juga:

Tilik, Gambaran Jujur Tingkah Warganet Indonesia

3. Unbaedah

Bu Tejo (Siti Fauziah) yang akhir-akhir ini gempar dibicarakan netizen Indonesia ternyata pernah bermain di film pendek selain Tilik. Salah satunya Unbaedah, film pendek favorit di Anti Corruption Film Festival 2019 (ACFFEST). Mengisahkan Baedah (Siti Fauziah) yang sering mengambil lebih jatah makanan ketika di desa. Di dalam film ini Siti Fauziah juga bermain dengan salah satu selebgram, Devina Aureel.

4. Singsot

Singsot atau bersiul dalam bahasa Indonesia mengisahkan seorang anak laki-laki yang sedang menginap di rumah kakek neneknya. Film pendek ini berbeda dengan film pendek yang diproduksi oleh Ravacana Films. Kalau biasanya tentang kritik sosial, Singsot akan membawa kisah horor. Bagaimana ya kejadian-kejadian menyeramkan yang dikemas hanya dalam waktu 15 menit? (Ren)

Baca juga:

7 Film Indonesia Terbaru akan Ditayangkan di Disney+ Hotstar

#Film #Film Pendek
Bagikan
Ditulis Oleh

Muchammad Yani

Lebih baik keliling Indonesia daripada keliling hati kamu

Berita Terkait

ShowBiz
Resmi nih, ‘KPop Demon Hunters’ akan Dibuatkan Sekuel, Disebut Rilis 2029
Sebelum sekuel berdurasi penuh dirilis, film pendek mungkin akan tayang lebih dulu.
Dwi Astarini - Jumat, 07 November 2025
Resmi nih, ‘KPop Demon Hunters’ akan Dibuatkan Sekuel, Disebut Rilis 2029
ShowBiz
Perdana, Ernest Prakasa dan Vino G Bastian ‘Lupa Daratan’ di Netflix, Tayang 11 Desember?
Film drama komedi ini mempertemukan sutradara dan penulis naskah ternama Ernest Prakasa dengan aktor Vino G Bastian.
Dwi Astarini - Jumat, 07 November 2025
Perdana, Ernest Prakasa dan Vino G Bastian ‘Lupa Daratan’ di Netflix, Tayang 11 Desember?
ShowBiz
Jennifer Lopez Bersinar di Film Kiss of the Spider Woman, Tayang November 2025
Jennifer Lopez tampil memukau di film musikal Kiss of the Spider Woman yang tayang 7 November 2025, bersama Diego Luna dan Tonatiuh.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Jennifer Lopez Bersinar di Film Kiss of the Spider Woman, Tayang November 2025
Lifestyle
Daftar Film Zombie November - Desember 2025: Dari Indonesia, Asia, hingga Eropa
Simak deretan film zombie terbaru rilis November–Desember 2025. Dari Abadi Nan Jaya hingga Return of The Living Dead, siap bikin akhir tahun tegang!
ImanK - Rabu, 05 November 2025
Daftar Film Zombie November - Desember 2025: Dari Indonesia, Asia, hingga Eropa
ShowBiz
Shakira Hadirkan Single 'Zoo' untuk Soundtrack Film 'Zootopia 2', Simak Lirik Lengkapnya
Shakira kembali jadi Gazelle di Zootopia 2 dan rilis lagu 'Zoo' bersama Ed Sheeran dan Blake Slatkin. Film tayang 26 November 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Shakira Hadirkan Single 'Zoo' untuk Soundtrack Film 'Zootopia 2', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Dari 'Hold Your Breath' hingga 'Control Freak', 3 Film Horor Psikologis Siap Tayang di Disney+ November 2025
Tiga film horor psikologis di Disney+ siap mengguncang emosi. Simak sinopsis Hold Your Breath, Control Freak, dan The Hand That Rocks the Cradle.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Dari 'Hold Your Breath' hingga 'Control Freak', 3 Film Horor Psikologis Siap Tayang di Disney+ November 2025
ShowBiz
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' Nadin Amizah Jadi Soundtrack 'Pangku', Film Debut Reza Rahadian
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' milik Nadin Amizah resmi jadi soundtrack film Pangku, debut penyutradaraan Reza Rahadian yang tayang 6 November.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' Nadin Amizah Jadi Soundtrack 'Pangku', Film Debut Reza Rahadian
ShowBiz
Putri Marino hingga Christine Hakim Bintangi 'Empat Musim Pertiwi', Film Baru Garapan Kamila Andini
Forka Films umumkan pemeran film 'Empat Musim Pertiwi' karya Kamila Andini. Dibintangi Putri Marino, Arya Saloka, Hana Malasan, Christine Hakim.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Putri Marino hingga Christine Hakim Bintangi 'Empat Musim Pertiwi', Film Baru Garapan Kamila Andini
ShowBiz
Willem Dafoe Tampil Misterius di Film Thriller 'The Man in My Basement', Tayang November 2025 di Disney+
Willem Dafoe kembali lewat film misteri–thriller 'The Man in My Basement', tayang di Disney+ November ini. Simak detail pemain dan jalan ceritanya.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Willem Dafoe Tampil Misterius di Film Thriller 'The Man in My Basement', Tayang November 2025 di Disney+
ShowBiz
Film Adaptasi Komik 'Labah-Labah Merah' tengah Digarap, Superhero Indonesia Bangkit Lagi
Soraya Intercine Films resmi adaptasi komik klasik 'Labah-Labah Merah' karya Kus Bram menjadi film layar lebar. Simak teaser dan detail proyeknya di sini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Film Adaptasi Komik 'Labah-Labah Merah' tengah Digarap, Superhero Indonesia Bangkit Lagi
Bagikan