Produk UMKM Surabaya Berkolaborasi dengan Uniqlo

Muchammad YaniMuchammad Yani - Senin, 24 Januari 2022
Produk UMKM Surabaya Berkolaborasi dengan Uniqlo

Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi berfoto dengan produk UMKM yang masuk Uniqlo. (Foto: ANTARA/HO-Diskominfo Surabaya)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

TINGKATKAN daya saing produk-produk Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Surabaya, Pemkot Surabaya berkolaborasi dengan Uniqlo perusahaan ritel asal Jepang.

Langkah ini diharapkan menjadi pendorong percepatan pemulihan ekonomi ditengah bergelayutnya masa pandemi yang belum usai.

"Kerja sama pemkot dan Uniqlo sudah berjalan. Jadi, mulai beberapa minggu lalu dan sekarang, di setiap Uniqlo itu pasti ada produk UMKM Kota Surabaya," tutur Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi, Minggu, (23/01).

Ia menambahkan, produk UMKM Surabaya harus bertaraf internasional. Untuk itu, pemkot terus melakukan pendampingan pada proses kurasi produk UMKM Surabaya untuk tembus pasar internasional.

Baca juga:

Karya Desainer Indonesia Menangi Kostum Nasional Terbaik di Mrs World 2022

"Ya hasilnya, alhamdulillah bisa masuk ke Uniqlo. Artinya, produk UMKM Surabaya ada di dalam Uniqlo. Jadi kita belinya lewat scan barcode, (produk) apa saja kita bisa beli di sana," jelasnya.

Menurutnya, produk UMKM Surabaya kini terbukti bersaing di pangsa pasar internasional. Eri mendorong agar masyarakat membeli produk-produk UMKM Surabaya yang kualitasnya tak kalah dengan produk asal luar negeri.

"Ayo kita beli produk UMKM Kota Surabaya. Jadi, uang untuk Surabaya, berputar di Surabaya dan kembali untuk orang Surabaya," tandasnya.

ampak produk UMKM Surabaya yang disejajarkan dengan produk ritel asal Jepang, Uniqlo. (Foto: Pemkot Surabaya)
ampak produk UMKM Surabaya yang disejajarkan dengan produk ritel asal Jepang, Uniqlo. (Foto: Pemkot Surabaya)

Untuk itu, kini pemkot berupaya untuk kolaborasi dengan toko-toko ritel nasional maupun internasional. "Ketika di Uniqlo, sudah ada jejeran produk UMKM Surabaya. Kita juga sedang proses kolaborasi dengan retail store lainnya," imbuhnya.

Saat produk UMKM Surabaya bisa tembus ke store internasional, itu pun tak hanya terkait pemasaran dalam upaya pemulihan ekonomi. Hal ini juga menjadi proses pembelajaran agar UMKM semakin kompeten memahami bagaimana proses bisnis berstandar dunia, mulai dari proses kurasi, packaging, branding, kualitas, dan lainnya.

"Ayo rek, beri semangat UMKM Surabaya. Yang bisa memajukan UMKM Surabaya, ya kalian semua warga Surabaya. Ayo bantu UMKM bisa lebih bertaraf internasional," pungkasnya. (Andika Eldon/Surabaya)

Baca juga:

Mahakarya Street Art Sneakers di Sneakertopia

#Fashion
Bagikan
Ditulis Oleh

Muchammad Yani

Lebih baik keliling Indonesia daripada keliling hati kamu

Berita Terkait

Fun
Dari Sneakers Langka hingga Vinyl Kolektibel, Cek 3 Zona Paling Hits di USS 2025
USS 2025 hadir dengan tiga area utama: Lifestyle Market, Reseller & Collector’s, serta Toys & Hobbies.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 07 November 2025
Dari Sneakers Langka hingga Vinyl Kolektibel, Cek 3 Zona Paling Hits di USS 2025
Fun
USS 2025 Resmi Dibuka: Lebih Megah, Lebih 'Kalcer', dan Penuh Kolaborasi Epik
Urban Sneaker Society 2025 digelar di JICC Senayan dengan 300 brand, puluhan kolaborasi eksklusif, dan instalasi seni Glassbox Project.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 07 November 2025
USS 2025 Resmi Dibuka: Lebih Megah, Lebih 'Kalcer', dan Penuh Kolaborasi Epik
Fashion
USS 2025 Kembali Digelar di JICC, Lebih dari 300 Brand Bakal Ikut Berpartisipasi!
USS 2025 akan kembali digelar pada 7-9 November 2025 di JICC, Jakarta Pusat. Ada lebih dari 300 brand yang bakal berpartisipasi dalam event ini.
Soffi Amira - Rabu, 05 November 2025
USS 2025 Kembali Digelar di JICC, Lebih dari 300 Brand Bakal Ikut Berpartisipasi!
Fashion
Ekspresi Duka Laut dalam Koleksi ‘Larung’ dari Sejauh Mata Memandang di Jakarta Fashion Week 2026
SMM mengajak kita semua untuk melarung kedukaan atas kerusakan laut sekaligus menumbuhkan harapan agar semakin banyak yang sadar dan berupaya memperbaikinya.
Dwi Astarini - Kamis, 30 Oktober 2025
Ekspresi Duka Laut dalam Koleksi ‘Larung’ dari Sejauh Mata Memandang di Jakarta Fashion Week 2026
Fashion
Jakarta Fashion Week 2026: Merayakan Warisan Gaya dan Regenerasi Desainer Tanah Air
JFW 2026 menampilkan lebih dari 100 desainer dan label terkemuka tanah air.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 29 Oktober 2025
Jakarta Fashion Week 2026: Merayakan Warisan Gaya dan Regenerasi Desainer Tanah Air
ShowBiz
Dari Musik ke Mode: Silampukau Hadirkan Kolaborasi Artistik dengan Kasatmata
Berkolaborasi dengan Kasatmata, Silampukau hadirkan album Stambul Arkipelagia.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 29 Oktober 2025
Dari Musik ke Mode: Silampukau Hadirkan Kolaborasi Artistik dengan Kasatmata
Fashion
Kisah Nenek Moyang Maluku dalam Kain Batik Tulis Maluku Tengah di Trade Expo Indonesia
Kain indah memesona tersebut menjadi representasi batik tulis asal Maluku Tengah nan berkarakter dan memikat.
Dwi Astarini - Minggu, 26 Oktober 2025
Kisah Nenek Moyang Maluku dalam Kain Batik Tulis Maluku Tengah di Trade Expo Indonesia
Fashion
Semangat Segar di Tahun Baru, Converse Sambut Komunitas Converse All Star Class of ’26 dan Katalis Musim ini, Harra.
Converse All Star adalah platform komunitas global yang didedikasikan untuk mendukung dan memberdayakan para kreator muda yang sedang berkembang.
Dwi Astarini - Jumat, 24 Oktober 2025
 Semangat Segar di Tahun Baru, Converse Sambut Komunitas Converse All Star Class of ’26 dan Katalis Musim ini, Harra.
Fashion
Converse Sambut Musim Liburan Akhir Tahun dengan Koleksi Terbaru, Gaya Maksimal di Segala Perayaan
Converse mengundang setiap orang untuk mendefinisikan musim liburan mereka sendiri, didukung gaya alas kaki yang serbaguna.
Dwi Astarini - Kamis, 23 Oktober 2025
Converse Sambut Musim Liburan Akhir Tahun dengan Koleksi Terbaru, Gaya Maksimal di Segala Perayaan
Fashion
Gaya Sporty Luxe ala Justin Hubner: Maskulin, Melek Mode, dan Anti Ribet
Lewat akun Instagram pribadinya @justinhubner5, Justin kerap membagikan gaya berpakaian yang memadukan nuansa sporty dan kemewahan, yang dikenal sebagai tren sporty luxe.
Wisnu Cipto - Minggu, 12 Oktober 2025
Gaya Sporty Luxe ala Justin Hubner: Maskulin, Melek Mode, dan Anti Ribet
Bagikan