Otomotif

Mencuci Mobil dengan Sabun Cair, Amankah?

P Suryo RP Suryo R - Rabu, 20 Mei 2020
Mencuci Mobil dengan Sabun Cair, Amankah?

Mencuci mobil dengan sabun rumah tangga sebaik dihindarkan. (Foto: Pexels/Kaboompics.com)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MENCUCI mobil adalah saat-saat yang membahagiakan bagi pemilik mobil. Ketika mobil sudah bersih dan kinclong membuat pemiliknya tersenyum puas.

Di luar pemakaian produk shampo mobil dan sejenisnya, terkadang orang menggunakan sabun cair untuk membersihkan peralatan rumah tangga pada mobilnya. Amankah?


Baca Juga:

Berapa Lama Daya Baterai Mobil Elektrik?

cuci
Mencuci mobil agar mobil tetap kinclong. (Foto: Unsplash/Norbert Buduczki)


Sabun cair pembersih untuk keperluan pencucian peralatan rumah tangga memang mampu membersihkan peralatan dapur yang berbahan logam. Hasilnya sangat baik, mampu membersihkan semua minyak yang menempel.

Berangkat dari hasil itu dan dasar teori pembersihan yang maksimal, kemudian orang menggunakannya sebagai pembersih pencucian mobil. Padahal cara ini sangat tidak disarankan.

Menurut laman express, lebih dari 40% pemilik kendaraan di Inggris mencuci mobilnya sendiri. Mereka tidak melakukannya di bengkel pencucian mobil. Dari prosentase itu ada sekitar 40%nya yang menggunakan sabun cair untuk keperluan dapur bukan produk yang memang digunakan untuk mencuci mobil.


Baca Juga:

Kiat Merawat Mobil Saat #DiRumahAja

cuci
Sebaknya selalu mencuci mobil di pencucian mobil. (Foto: Unpslash/Jan Kopriva)


Penggunaan sabun cair keperluan dapur itu sangat tidak disarankan. Karena cairan tersebut dapat mengurai wax yang melapisi cat mobil. Makanya produk pembersih itu sudah saatnya tidak boleh dipakai. Sebaiknya menggunakan shampo yang memang ditujukan untuk membersihkan mobil.

Pembersih dapur itu mengandung agen anti lemak yang segera membersihkan dari permukaan peralatan dapur. Jika ini diterapkan pada mobil, maka wax akan tersapu bersih dan menjadikan cat kusam. Begitu juga dengan sabun yang mengandung deterjen dapat merusak warna cat pada body mobil. Alih-alih mobil kinclong malahan menjadi kusam.

Laman MyGarage menyebutkan produk shampo mobil yang bagus adalah yang terasa licin ketika digunakan. Ini karena produk tersebut bebas dari deterjen. Untuk mengetahui produk shampo mobil yang bagus, coba taruh di antara jari telunjuk dan jempol, usap-usap kalau terasa licin maka produk itu bagus. (psr)


Baca Juga:

Mumpung #DiRumahAja Bersihkan Helm Kamu

#Mobil #Cuci Mobil
Bagikan
Ditulis Oleh

P Suryo R

Stay stoned on your love

Berita Terkait

Lifestyle
Beli Oli Mobil Bisa Dapat Liburan Mewah dan Logam Mulia, Kesempatan Masih Terbuka!
Beli oli mobil kini bisa dapat liburan mewah hingga logam mulia. Kesempatan masih terbuka hingga 30 November 2025.
Soffi Amira - Senin, 10 November 2025
Beli Oli Mobil Bisa Dapat Liburan Mewah dan Logam Mulia, Kesempatan Masih Terbuka!
Lifestyle
Chery J6T Resmi Meluncur dengan Menawarkan Pengalaman Off-Road yang Lebih Dewasa, Berapa Harganya?
Simak detail penyempurnaan desain, peningkatan ground clearance, dan kapan harga resminya akan diumumkan di GJAW 2025
Angga Yudha Pratama - Minggu, 09 November 2025
Chery J6T Resmi Meluncur dengan Menawarkan Pengalaman Off-Road yang Lebih Dewasa, Berapa Harganya?
Indonesia
Pelaku Pembobolan Mobil Ketua Iwakum di Menteng tak Terekam CCTV, Polisi Lakukan Olah TKP
Pelaku pembobolan mobil Ketua Iwakum tak terekam CCTV. Polisi pun masih menyelidiki kasus tersebut di TKP.
Soffi Amira - Selasa, 04 November 2025
Pelaku Pembobolan Mobil Ketua Iwakum di Menteng tak Terekam CCTV, Polisi Lakukan Olah TKP
Lifestyle
Aksi Ziko Harnadi Bikin Indonesia Diecast Expo 2025 Bergemuruh, Penonton Diajak Ngedrift Bareng!
Ziko Harnadi menampilkan aksi drifting di Indonesia Diecast Expo 2025. Ia juga mengajak penonton untuk ikut merasakan sensasi drifting.
Soffi Amira - Selasa, 28 Oktober 2025
Aksi Ziko Harnadi Bikin Indonesia Diecast Expo 2025 Bergemuruh, Penonton Diajak Ngedrift Bareng!
Indonesia
Menkeu Segera Alokasikan Dana Buat Produksi Mobil Maung Buatan Pindad
Pemerintah tahun ini telah menyiapkan anggaran untuk pengadaan kendaraan jenis jip tersebut, namun pelaksanaannya ditunda lantaran kapasitas PT Pindad sebagai produsen belum memadai.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 21 Oktober 2025
Menkeu Segera Alokasikan Dana Buat Produksi Mobil Maung Buatan Pindad
Indonesia
Mobil Mewah Para Menteri Cuma Boleh Keluar Kandang Saat Akhir Pekan, Kalau Hari Kerja Wajib Pakai Maung
Prabowo sendiri telah menggunakan Maung sejak dilantik menjadi presiden tahun lalu
Angga Yudha Pratama - Selasa, 21 Oktober 2025
Mobil Mewah Para Menteri Cuma Boleh Keluar Kandang Saat Akhir Pekan, Kalau Hari Kerja Wajib Pakai Maung
Indonesia
Prabowo Klaim Telah Memulai Langkah Awal Hadirkan Mobil Buatan Indonesia, Ditargetkan 3 Tahun Sudah Bisa Produksi
Prabowo mengungkapkan bahwa Indonesia telah berhasil memproduksi kendaraan jenis jip yang digunakan oleh para pejabat dan perwira TNI.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 20 Oktober 2025
Prabowo Klaim Telah Memulai Langkah Awal Hadirkan Mobil Buatan Indonesia, Ditargetkan 3 Tahun Sudah Bisa Produksi
Lifestyle
Rajin Ganti Oli Mobil, Pengendara Dapat Paket Liburan Rp 70 Juta hingga Logam Mulia
Mobil Lubricants kembali menghadirkan program menarik. Kali ini, 15 orang mendapat hadiah paket liburan hingga logam mulia 5 gram.
Soffi Amira - Rabu, 08 Oktober 2025
Rajin Ganti Oli Mobil, Pengendara Dapat Paket Liburan Rp 70 Juta hingga Logam Mulia
Fun
Mengenal Konsep Jinba Ittai Mazda, Filosofi Asal Jepang Buat Pengendara Menyatu dengan Mobil
Mazda tidak hanya fokus pada performa teknis, tetapi juga pada aspek emosional yang dirasakan pengemudi.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 07 Oktober 2025
Mengenal Konsep Jinba Ittai Mazda, Filosofi Asal Jepang Buat Pengendara Menyatu dengan Mobil
Indonesia
KPK Kembalikan Toyota Alphard Milik Immanuel Ebenezer, Ternyata Mobil Sewaan
KPK mengembalikan Toyota Alphard milik eks Wakil Menteri Ketenagakerjaan, Immanuel Ebenezer. Mobil tersebut ternyata disewa oleh kementerian.
Soffi Amira - Selasa, 07 Oktober 2025
KPK Kembalikan Toyota Alphard Milik Immanuel Ebenezer, Ternyata Mobil Sewaan
Bagikan