Gaming

Genshin Impact Hadir di GeForce Now

Dwi AstariniDwi Astarini - Senin, 20 Juni 2022
Genshin Impact Hadir di GeForce Now

Kini kamu dapat memainkan Genshin Impact di platform cloud gaming GeForce Now (Foto Nvidia)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

KAMU kini bisa memainkan Genshin Impact melalui platform cloud gaming GeForce Now. Layanan ini akan dirilis pada 23 Juni. Pemain dengan gawai kurang mumpuni bisa mengakses platform lewat Mac ataupun Chromebook via streaming.

Siliconera mengabarkan kamu bisa melihat berbagai layanan GeForce Now melalui aplikasi GeForce Experience, maupun beberapa situs agregat GeForce Now di situs resmi Nvidia. Layanan GeForce Now diprediksi seharga Rp 148 ribu per bulan untuk Priority dan Rp 296 ribu untuk versi cloud gaming dengan spesifikasi RTX 3080.

BACA JUGA:

‘Genshin Impact’ akan Hadir di PlayStation 5

Keseluruhan layanan GeForce Now sama seperti sewa cloud PC pada umumnya. Kamu dapat mengakses di platform yang mendukung GeForce Now. Seperti smart TV, Android dan iOS, maupun PC dan laptop yang memiliki spek minim tapi terkoneksi internet. Performa dapat ditentukan tergantung koneksi internet kamu, dari kualitas gambar hingga lamanya bermain.

Ini menjadi kabar baik bagi kamu yang tidak memiliki ponsel pintar ataupun PC yang dapat memainkan Genshin Impact. Kualitas permainan gim garapan Hoyoverse ini bisa kamu dorong performanya hingga maksimal di resolusi tertinggi, tergantung dari koneksi dan resolusi layar dari perangkat host.

Di update terbaru, kamu bisa melirik Wish Banner 'Descerner of Enigmas' untuk kamu yang ingin menghadirkan Yelan sebagai karakter bintang lima terbaru di dalam tim kamu. Selain itu, ada juga Wish Banner 'Invitation to Mundane Life' yang menghadirkan kembali karakter Xiao. Keseluruhan pembaruan akan berakhir pada 22 Juni .

BACA JUGA:

Genshin Impact Hadir di Epic Games Store dengan Konten Spesial

Pada perilisan Genshin Impact di GeForce Now di 23 Juni mendatang, kamu dapat mengakses update terbaru dari Genshin Impact yang sama seperti versi mobile, konsol, dan PC. Salah satu konten terkininya ialah kembalinya Wish Banner 'Oni's Royale' untuk karakter Arataki Itto, serta Kuki Shinobu yang bisa kamu dapatkan secara terbatas.

Nikmati petualangan seru di Teyvat bersama Traveler dan Paimon di dunia open-world yang luas dengan kualitas apik. Pembaruan ini tersedia di PlayStation 4, PlayStation 5, PC, Android, dan iOS. Sementara itu, versi Nintendo Switch hingga sedang dalam penggarapan.(dnz)

BACA JUGA:

Asia Tenggara Paling Banyak Habiskan Waktu dan Uang di Genshin Impact

#Game #Gaming
Bagikan
Ditulis Oleh

Aldonov Danoza

The love we take is equal to the love we make

Berita Terkait

Indonesia
Politikus DPR Dukung Pembatasan Usia Game Online, Platform Wajib Patuhi Regulasi Nasional
Selain pembatasan usia, menurut dia, harus ada juga kontrol orang tua (parental controls) yang mudah dipakai, termasuk pengaturan waktu bermain untuk pengguna di bawah umur.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 11 November 2025
Politikus DPR Dukung Pembatasan Usia Game Online, Platform Wajib Patuhi Regulasi Nasional
Fun
Lagi-Lagi Ditunda, Grand Theft Auto 6 Baru bakal Rilis November 2026
Ini merupakan yang kedua kalinya.
Dwi Astarini - Jumat, 07 November 2025
 Lagi-Lagi Ditunda, Grand Theft Auto 6 Baru bakal Rilis November 2026
Fun
Honkai: Star Rail Versi 3.7 Hadir 5 November, Tutup Bab Amphoreus dan Perkenalkan Cyrene
Menghadirkan berbagai mode dan event menarik.
Dwi Astarini - Kamis, 30 Oktober 2025
Honkai: Star Rail Versi 3.7 Hadir 5 November, Tutup Bab Amphoreus dan Perkenalkan Cyrene
Fun
Kena Gelombang PHK Massal, Netflix Tutup Studio Gim Besar Keduanya
Boss Fight Entertainment dikenal lewat proyek Netflix Stories dan Squid Game: Unleashed, dua gim yang cukup populer di platform tersebut.
Dwi Astarini - Rabu, 29 Oktober 2025
Kena Gelombang PHK Massal, Netflix Tutup Studio Gim Besar Keduanya
Fun
Antusiasme Tinggi Hari Kedua Gelaran ChuniMaiDori Festival di Carstensz Mall
Pada hari kedua ini, fokus acara beralih ke kompetisi gim MaiMai, yang terbagi menjadi empat kategori utama: Dawn, Rise, Climax, dan Finale.
Dwi Astarini - Minggu, 26 Oktober 2025
Antusiasme Tinggi Hari Kedua Gelaran ChuniMaiDori Festival di Carstensz Mall
Fun
Seru Banget nih, CPCM Rayakan Ulang Tahun Kedua dengan Chunimaidori Festival
Bagi para penggemar gim arcade, terutama MaiMai dan Chunithm, festival ini bagaikan pesta besar yang sudah lama dinantikan.
Dwi Astarini - Sabtu, 25 Oktober 2025
Seru Banget nih, CPCM Rayakan Ulang Tahun Kedua dengan Chunimaidori Festival
Fun
Bukan Cuma Kamera, ini Bukti iPhone Makin Ganas Buat Gaming di 2025!
iPhone kini makin ganas dipakai untuk gaming. Sebab, Apple telah melengkapi iPhone dengan chipset yang lebih baik.
Soffi Amira - Rabu, 15 Oktober 2025
Bukan Cuma Kamera, ini Bukti iPhone Makin Ganas Buat Gaming di 2025!
Fun
Bakal Seru Banget nih, Zenless Zone Zero Versi 2.3 akan Hadir 15 Oktober Bawa Cerita Horor Penuh Teka-Teki
Lucia, Yidhari, dan Komano Manato akan bergabung dalam pertempuran sebagai Agen baru, ditemani berbagai gameplay baru, outfit keren untuk Vivian dan Manato, serta konten event-event menarik lainnya.
Dwi Astarini - Selasa, 14 Oktober 2025
Bakal Seru Banget nih, Zenless Zone Zero Versi 2.3 akan Hadir 15 Oktober Bawa Cerita Horor Penuh Teka-Teki
Lifestyle
Sistem Pendingin di Red Magic 11 Pro: Cara Kerja dan Keunggulan
Seri 11 Pro diperkirakan mampu menjalankan game berat
Angga Yudha Pratama - Selasa, 14 Oktober 2025
Sistem Pendingin di Red Magic 11 Pro: Cara Kerja dan Keunggulan
Lifestyle
Red Magic 11 Pro: HP Gaming dengan Sistem Pendingin Cairan Berbekal Baterai Raksasa 8.000 mAh dan Kipas 24.000 RPM
Red Magic 11 Pro rilis 17 Oktober
Angga Yudha Pratama - Selasa, 14 Oktober 2025
Red Magic 11 Pro: HP Gaming dengan Sistem Pendingin Cairan Berbekal Baterai Raksasa 8.000 mAh dan Kipas 24.000 RPM
Bagikan