Cuaca sedang enggak menentu sekarang ini. Kadang panas kadang hujan. Tapi mau apapun cuacanya. kamu enggak akan bisa menolak kenikmatan gelato dari Gelato Secrets yang berlokasi di Menteng. Iya benar, meskipun gelato ialah eskrim, makanan yang satu ini bisa delivery juga kok.