Berita Terkini
Minggu, 18 Januari 2026
Kabaroto
Bolaskor
esportsID
SideID
Kamibijak
Berita
Indonesiaku
Lifestyle
Olahraga
Infografis
Foto
Video
IQRA
Merah Putih Kasih
Berita
Indonesiaku
Lifestyle
Olahraga
Infografis
Foto
Video
IQRA
Merah Putih Kasih
© Copyright 2021 - merahputih.com
Tentang Kami
Redaksi
Kode Etik
Infografis
Video
Berita Foto
Foto Essay
Kabaroto
Bolaskor
esportsID
SideID
Kamibijak
Iqra
Berita Foto
Indonesia
Berita
Jokowi Menyaksikan Latihan PPRC TNI Di Natuna
Rizki Fitrianto - Sabtu, 20 Mei 2017
Foto: Biro Pers Setpres
Presiden Joko Widodo disambut oleh Panglima TNI beserta jajarannya saat tiba di Bandar Udara Raden Sadjad, Kabupaten Natuna, Provinsi Kepulauan Riau untuk menyaksikan latihan PPRC TNI. (19/5) Foto: Biro Pers Setpres.
Panglima TNI Jenderal TNI Gatot Nurmantyo tengah menjelaskan kepada Presiden Joko Widodo terkait latihan PPRC TNI di Kabupaten Natuna, Provinsi Kepulauan Riau.
Sejumlah alutsista darat milik TNI tengah unjuk kebolehan di hadapan Presiden Joko Widodo pada latihan tempur Pasukan Pemukul Reaksi Cepat (PPRC) TNI di Kabupaten Natuna, Provinsi Kepulauan Riau.
Sebuah ledakan dari peluncur roket milik TNI ditengah perairan Natuna pada latihan tempur Pasukan Pemukul Reaksi Cepat (PPRC) TNI di Kabupaten Natuna, Provinsi Kepulauan Riau.
Sejumlah alutsista udara milik TNI melintas dihadapan Presiden Joko Widodo beserta jajaran tinggi TNI, sebanyak 2 unit Helikopter MI 17, 2 unit Helikopter MI 35, dan 10 unit Helikopter Bell 412 mengikuti latihan tempur Pasukan Pemukul Reaksi Cepat (PPRC) TNI di Kabupaten Natuna, Provinsi Kepulauan Riau.
Dengan menggunakan pesawat Hercules C-130, ratusan prajurit TNI melakukan terjun payung pada latihan tempur Pasukan Pemukul Reaksi Cepat (PPRC) TNI dan pertempuran darat Tahun 2017 di Kabupaten Natuna, Provinsi Kepulauan Riau.
Presiden Joko Widodo memberikan sambutan didepan ribuan personil TNI yang mengikuti latihan tempur Pasukan Pemukul Reaksi Cepat (PPRC) TNI dan pertempuran darat Tahun 2017 di Kabupaten Natuna, Provinsi Kepulauan Riau.
Usai menyaksikan latihan Pasukan Pemukul Reaksi Cepat (PPRC) Presiden Joko Widodo berfoto bersama Menko Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Puan Maharani, Panglima TNI Jenderal TNI Gatot Nurmantyo, dan Menteri Pertahanan Ryamizard Ryacudu serta sejumlah kepala daerah yang turut hadir dalam kegiatan tersebut.
Ditulis Oleh
Rizki Fitrianto
Less Hated, More Educated.
Bagikan