Infografis
Nostalgia Upacara Bendera
Angkatan Zoom, Google Meet, dan Microsoft Teams, kangen upacara setiap Senin?
Mulai dari petugas yang bergiliran setiap kelas, sengaja berdiri di barisan belakang biar bisa ngobrol sama gebetan dari kelas lain, sampai disetrap karena telat datang. Meski berdiri di lapangan sambil ditemani teriknya matahari, upacara di sekolah jadi salah satu momen yang membekas.
Apa hal yang paling kamu rindukan dari upacara?
Tim Infografis MP Media - Selasa, 13 Juli 2021