Lainnya
Masih Populer, Facebook Digunakan 1.5 Miliar Orang
Siapa bilang Facebook sudah ditinggal penggunanya. Sebaliknya jejaring sosial populer tersebut justru semakin diminati. Hal itu diungkapkan oleh sang pemilik, Mark Zuckerberg, Kamis ((27/8).
Ana Amalia - Minggu, 30 Agustus 2015