Sah! Liga 1 dan Liga 2 Kembali Dilanjutkan

Angga Yudha PratamaAngga Yudha Pratama - Jumat, 19 Juni 2020
Sah! Liga 1 dan Liga 2 Kembali Dilanjutkan

PSM Vs Barito Putera di Liga 1 2020. Foto: PT LIB

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Merahputih.com - PSSI menegaskan kompetisi Liga 1dan Liga 2 kembali dilanjutkan September atau Oktober mendatang.

“Setelah kompetisi dihentikan kami intens melakukan komunikasi dengan dengan klub Liga 1 dan Liga 2. Mereka sepakat bahwa kompetisi harus dilanjutkan. Setelah itu kami bawa ke rapat Exco, dan dengan ini PSSI memutuskan melanjutkan kompetisi,” kata Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan dalam keterangan resminya, Jumat (19/6).

Baca Juga

APPI dan PSSI Akan Bahas Revisi Kontrak Pesepak Bola jika Kompetisi Dilanjutkan

Keputusan itu diambil usai Iriawan menggelar rapat Komite Eksekutif, Rabu (17/6). Selain itu, PSSI juga melakukan koordinasi dengan Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora), Kementerian Kesehatan (Kemenkes), dan tim Gugus Tugas COVID-19 terkait lanjutan kompetisi ini.

PSSI telah membuat lima panduan protokol kesehatan untuk diberikan kepada klub dan Timnas Indonesia. Protokol yang dibuat oleh ketua tim medis PSSI, Syarif Alwi, yang berkoordinasi langsung dengan Kemenkes, Kemenpora, dan Gugus Tugas Virus Corona.

“Tentu lanjutan kompetisi nanti akan dilakukan sesuai protokol kesehatan. Pekan lalu, PT LIB juga sudah memaparkan teknis pelaksanaan lanjutan kompetisi Liga 1 dan Liga 2 2020 kepada PSSI termasuk timeline mulai dan ujung kompetisi," ujar Plt Sekjen, Yunus Nusi.

PSS
TIRA Persikabo vs Persita Tangerang. Foto: PT LIB

"Saat ini PSSI sedang menyusun semua regulasi kompetisi lanjutan nanti seperti regulasi kesehatan, permainan, media dan lain-lain,” pungkasnya.

Seperti diketahui, kompetisi Liga 1 dan 2 2020 terpaksa dihentikan PSSI pada pertengahan Maret lalu karena pandemi Virus Corona (COVID-19) yang melanda Indonesia dengan status force majeure.

Baca Juga

PSSI Akan Terapkan Protokol Kesehatan Super Ketat jika Kompetisi Kembali Bergulir

Setelah hampir empat bulan tidak ada kepastian, akhirnya beberapa waktu lalu PSSI menggelar pertemuan dengan stakeholeders sepak bola dari mulai Asosiasi Pesepakbola Profesional Indonesia (APPI) sampai dengan tim Liga 1 dan Liga 2. (*/Bolaskor.com)

#Liga 1 #Liga 2 #PSSI
Bagikan

Berita Terkait

Olahraga
Capaian Tim Nasional Indonesia di Piala Dunia U17, Berikut Daftarnya
PSSI akan terus merawat para pemain timnas Indonesia U17, setelah mereka selesai bertarung di Piala Dunia U17 2025.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 11 November 2025
Capaian Tim Nasional Indonesia di Piala Dunia U17, Berikut Daftarnya
Olahraga
Tiket Laga Timnas U-23 Indonesia Lawan Mali Mulai Dijual, Harganya Rp 50-75 Ribu
Laga ini merupakan bagian dari persiapan Garuda Muda menuju SEA Games 2025 di Thailand yang akan berlangsung pada 3–18 Desember.
Wisnu Cipto - Senin, 10 November 2025
Tiket Laga Timnas U-23 Indonesia Lawan Mali Mulai Dijual, Harganya Rp 50-75 Ribu
Olahraga
Garuda Muda Wajib Gacor! Begini Hitung-hitungan Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Babak 32 Besar Piala Dunia U-17 2025
Skuad Garuda Muda harus melampaui beberapa tim yang sudah mengumpulkan poin
Angga Yudha Pratama - Senin, 10 November 2025
Garuda Muda Wajib Gacor! Begini Hitung-hitungan Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Babak 32 Besar Piala Dunia U-17 2025
Olahraga
Bukan Soal Negara dan Formasi! Dirtek PSSI Bocorkan Kriteria Rahasia Pelatih Timnas Indonesia Pengganti Kluivert
Zwiers juga tidak ingin pelatih baru hanya berfokus pada misi jangka panjang
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 25 Oktober 2025
Bukan Soal Negara dan Formasi! Dirtek PSSI Bocorkan Kriteria Rahasia Pelatih Timnas Indonesia Pengganti Kluivert
Olahraga
PSSI Pastikan Jordi Cruyff dan Dirtek Tidak Ikut Rombongan Pelatih Belanda yang Cabut
Erick menegaskan ketiga nama yang bertahan merupakan sosok penting dalam struktur teknis timnas Indonesia untuk masa depan.
Wisnu Cipto - Sabtu, 25 Oktober 2025
PSSI Pastikan Jordi Cruyff dan Dirtek Tidak Ikut Rombongan Pelatih Belanda yang Cabut
Olahraga
PSSI tak Buru-buru Cari Pelatih Baru Timnas Indonesia, Fokus Masuk 100 Besar Ranking FIFA
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir mengatakan, pihaknya tak buru-buru mencari pelatih baru timnas Indonesia.
Soffi Amira - Jumat, 24 Oktober 2025
PSSI tak Buru-buru Cari Pelatih Baru Timnas Indonesia, Fokus Masuk 100 Besar Ranking FIFA
Olahraga
Minta Move On dari Patrick Kluivert dan Shin Tae-yong, Erick Thohir Pastikan Rekrut Pelatih Baru untuk Timnas Indonesia
"Jadi kita harus moving forward, mencari pelatih baru, yang kita melihat kekurangan dan kelebihan STY maupun Patrick," kata Erick Thohir.
Frengky Aruan - Jumat, 24 Oktober 2025
Minta Move On dari Patrick Kluivert dan Shin Tae-yong, Erick Thohir Pastikan Rekrut Pelatih Baru untuk Timnas Indonesia
Olahraga
Timnas Indonesia Jadi Prioritas Utama Shin Tae-yong meski Ada Tawaran Lain yang Lebih Menggiurkan
Shin Tae-yong saat ini berstatus bebas setelah dipecat Ulsan HD.
Frengky Aruan - Rabu, 22 Oktober 2025
Timnas Indonesia Jadi Prioritas Utama Shin Tae-yong meski Ada Tawaran Lain yang Lebih Menggiurkan
Olahraga
Terhindar dari Grup Neraka, Timnas U-22 Indonesia Berpeluang Pertahankan Tradisi Emas di SEA Games 2025 Thailand
Timnas Indonesia U-22 tergabung di Grup C bersama Myanmar, Filipina, dan Singapura.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 19 Oktober 2025
Terhindar dari Grup Neraka, Timnas U-22 Indonesia Berpeluang Pertahankan Tradisi Emas di SEA Games 2025 Thailand
Olahraga
Calvin Verdonk Luangkan Waktu seperti Jay Idzes Tanggapi Komentar Negatif untuk Erick Thohir
Komentar negatif muncul menyusul kegagalan Timnas Indonesia menembus Piala Dunia 2026.
Frengky Aruan - Jumat, 17 Oktober 2025
Calvin Verdonk Luangkan Waktu seperti Jay Idzes Tanggapi Komentar Negatif untuk Erick Thohir
Bagikan