Musik

Record Store Day Chapter Yogyakarta 2023 Siap Digelar

Febrian AdiFebrian Adi - Selasa, 28 Maret 2023
Record Store Day Chapter Yogyakarta 2023 Siap Digelar

Terdapat 30 lapak di Record Store Day Yogyakarta. (Foto: Dok/Jogja Record Store Club)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

SALAH satu gelaran wajib para pencinta koleksi fisik untuk musik siap digelar. Kali ini, Kota Yogyakarta menjadi yang pertama mengumumkan Record Store Day yang dinisiasi kolektif Jogja Record Store Club. Sejak 2015, Jogja Record Store Club sudah melibatkan para pelaku, pemerhati, dan penikmat rilisan fisik di Yogyakarta.

Baca juga:

Hammersonic Festival 2023 Bayar Lunas Penantian Selama Tiga Tahun

Pada 2023 ini, secara resmi Record Store Day internasional akan berlangsung pada 22 April 2023, akan tetapi karena di Indonesia bertepatan dengan Idul Fitri maka untuk chapter Yogyakarta akan diselenggarakan pada 8-9 April 2023.

“Pada hari tersebut dipertemukanlah record store dan record label, musisi dan fans-nya, penjual dan penggemar rilisan fisik dalam sebuah venue. Selain merupakan social gathering, kegiatan yang akan diselenggarakan antara lain bazaar rilisan fisik, merilis album spesial pada hari tersebut serta penampilan band,” tulis Humas Jogja Record Store Club Indra Menus dalam keterangan resmi yang diterima Merah Putih, Senin (27/3).

Record Store Day chapter Yogyakarta akan berlokasi di Bengkel kopi Daerah Istimewa Yogyakarta. Rencananya terdapat 30 lapak rilisan fisik dan record label dari Jogja, Semarang, Klaten, Pekalongan, Sukoharjo, Purworejo dan Solo yang mengisi bazaar kali ini, diantaranya: Media Legal, Yes No Shop, Doggyhouse Records, Fantasi Musik Indonesia, LIM, Jazz The Way You Are, JRNY Records, SUBstore 10 A, Rekamkeram, Titen Music, BRSK, Lobu Store hingga Samstrong Records.

Baca juga:

Cakrux Rilis Single Religi 'Marhaban ya Ramadhan'

Adapun beberapa record label dan band/musisi dari Yogyakarta merilis album spesial yang dijual dalam format fisik untuk pertama kalinya di acara ini. Di antaranya ada CD Anamnese EP dan kaset Binal (Altar Apokalips).

Tak hanya lapak dari rilisan musik, Record Store Day chapter Yogyakarta juga akan diisi oleh pertunjukkan musik. Bekerjasama dengan kolektif Kultura, panggung pertunjukan musik akan diisi oleh beberapa talenta asal Yogyakarta diantaranya: Marie Joe, Noire, Tirto Pawitro, Sexmod, RFRNDS, Eastern Gangster dan Port Moresby.

Walaupun digelar di tengah bulan puasa, namun antusias para pengoleksi rilisan fisik di Indonesia memang tak ada matinya. (far)

Baca juga:

Bentuk Introspektif Diri Rayi Putra dalam 'Let You Down'

#Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Raisa & Barsena Bestandhi Hadirkan Keintiman Musik lewat Versi Live ‘Bila’
Tanpa polesan berlebih, chemistry alami Raisa dan Barsena menghadirkan suasana hangat.
Dwi Astarini - Sabtu, 15 November 2025
Raisa & Barsena Bestandhi Hadirkan Keintiman Musik lewat Versi Live ‘Bila’
ShowBiz
Lirik Lengkap 'Tamu Undangan' Gambarkan Kisah Patah Hati dari LAVORA
Menggambarkan kisah patah hati yang dibalut dengan makna simbolis, yakni tentang seseorang yang merasa hanya menjadi 'tamu'.
Dwi Astarini - Sabtu, 15 November 2025
Lirik Lengkap 'Tamu Undangan' Gambarkan Kisah Patah Hati dari LAVORA
ShowBiz
Lirik Lagu 'Ikan Dalam Kolam' yang Hype Banget untuk Karaoke
Berkat melodi yang mudah diingat serta lirik yang dekat dengan pengalaman sehari-hari.
Dwi Astarini - Sabtu, 15 November 2025
Lirik Lagu 'Ikan Dalam Kolam' yang Hype Banget untuk Karaoke
ShowBiz
Meghan Trainor Bawa Pesan Self-Love di Lagu 'Still Don't Care', Simak Lirik Lengkapnya
Meghan Trainor merilis Still Don’t Care, lagu penuh energi dengan lirik dan pesan kuat tentang self-love dan ketegasan diri menghadapi kritik negatif.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 15 November 2025
Meghan Trainor Bawa Pesan Self-Love di Lagu 'Still Don't Care', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
The Jansen Hidupkan Kembali 'Banal Semakin Binal' Lewat Antologi Visual
Antologi visual The Jansen menghadirkan estetika lo-fi, nostalgia 2000-an, dan film 8 mm dalam rangkaian rilis mulai 14 November 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 15 November 2025
The Jansen Hidupkan Kembali 'Banal Semakin Binal' Lewat Antologi Visual
ShowBiz
Glenn Samuel Rilis Album Baru, Gandeng Brisia Jodie di Lagu 'Makin Aku Cinta'
Glenn Samuel merilis album GLENN berisi 13 lagu, termasuk kolaborasi emosional bersama Brisia Jodie lewat 'Makin Aku Cinta'.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 15 November 2025
Glenn Samuel Rilis Album Baru, Gandeng Brisia Jodie di Lagu 'Makin Aku Cinta'
ShowBiz
Eltasya Hadirkan Versi Baru ‘Harus Terpisah’, Tawarkan Emosi Segar dari Lagu Ikonik Cakra Khan
Eltasya sebut lagu Harus Terpisah bukan hanya kisah tentang perpisahan, melainkan refleksi jujur tentang hubungan panjang yang perlahan kehilangan arah.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 15 November 2025
Eltasya Hadirkan Versi Baru ‘Harus Terpisah’, Tawarkan Emosi Segar dari Lagu Ikonik Cakra Khan
ShowBiz
Lirik Lagu 'TUNNEL VISION' dari ITZY, Tampilannya Jadi Lebih Matang dan Berani!
Lagu TUNNEL VISION dari ITZY menjadi babak baru dalam perjalanan musiknya. Berikut adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Sabtu, 15 November 2025
Lirik Lagu 'TUNNEL VISION' dari ITZY, Tampilannya Jadi Lebih Matang dan Berani!
ShowBiz
Lirik Lagu 'Sikep' dari Ndarboy Genk, Gambarkan Pahitnya Disakiti Seseorang
Lagu Sikep dari Ndarboy Genk menggambarkan soal pahitnya disakiti dan ditinggalkan seseorang.
Soffi Amira - Sabtu, 15 November 2025
Lirik Lagu 'Sikep' dari Ndarboy Genk, Gambarkan Pahitnya Disakiti Seseorang
Fun
Yura Yunita Ajak Pendengar Renungkan Kehidupan Lewat 'Mau Jadi Apa?', ini Lirik Lengkapnya
Yura Yunita baru saja merilis single Mau Jadi Apa? Ia mengajak pendengar untuk merenungkan kehidupan.
Soffi Amira - Sabtu, 15 November 2025
Yura Yunita Ajak Pendengar Renungkan Kehidupan Lewat 'Mau Jadi Apa?', ini Lirik Lengkapnya
Bagikan