Film

Petisi Untuk Mencari T'Challa

P Suryo RP Suryo R - Kamis, 30 Desember 2021
Petisi Untuk Mencari T'Challa

Mungkinkah T'challa akan kembali? (Foto: The Indian Express)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BLACK Panther memang fenomenal. Karakter hero dari MCU ini selain memiliki filmnya sendiri juga hadir dalam Captain America: Civil War, yang langsung disukai penikmat film.

Kepergian Chadwick Boseman seolah tidak ada aktor lain yang dapat membawakan karakter T'Challa/Black Panther.

Baca Juga:

Catwoman Muncul di Trailer Baru 'The Batman'

film
Marvel diminta untuk mencari penggaanti Chadwick Boseman. (Foto: Marvel)

Pada tahun 2019 di San Diego Comic-Con, mengumumkan secara resmi membuat Black Panther 2 dengan sutradaranya Ryan Coogler. Sayang pada 2020 Chadwick Boseman meninggal karena kanker. Sebelumnya ia pernah bermain dalam film Avengers: Infinity War dan Avengers: Endgame.

Walaupun begitu Marvel tetap melanjutkan sekuel Black Panther untuk menghormati mendiang aktor tersebut. Namun Marvel menegaskan bahwa mereka tidak akan mencari pemeran T’Challa. Ini yang membuat pecinta Black Panther seolah tak rela.

Kemudian E-Man’s Movie Review mulai mengajukan petisi melalui Change.org. Tujuannya tak lain adalah untuk mengubah keputusan Marvel Studio. Petisi ini menyerukan agar Disney tidak membunuh T’Challa. Tapi mencari aktor lainnya yang dapat menginspirasi penggemar karakter Raja Wakanda itu. Petisi The #1 way to kill a legend, is to stop telling their story ini sudah mendapatkan 50 ribu tanda tangan.

Baca Juga:

Demi Peran, Sejumlah Aktor Korea Rela Ubah Bentuk Tubuh

film
Black Panther 2 akan mulai produksi pada Juli 2021. (Foto: Cinemablend)

Tagar #RecastTChalla bukanlah panggilan untuk menggantikan Chadwick Boseman. Semua setuju bahwa aktor itu memang tak tergantikan membawakan T'challa. Ditegaskan pula tidak meminta pergantian segera. Bahkan para penggemarnya tidak keberatan bila ada karakter lain yang mampu memakai baju Black Panther. Petisi ini hanya meminta untuk melanjutkan peggambaran T’Challa di MCU. #RecastTChalla adalah bentuk penghargaan para penggemarnya Chadwick yang bekerja keras mewujudkan karakter Black Panther ke pentas dunia.

Dilansir dari LA Times, Senin (27/12) RecastTChalla dan #SaveTChalla mulai menjadi tren di Twitter. Ribuan tweet memohon kepada Marvel Studio untuk melanjutkan warisan representasi Boseman. Para penggemarnya memberikan keleluasaan pada Marvel untuk mencari pengganti yang paling tepat.

Marvel Studio tentunya tidak asing dengan perilaku mengganti aktor pada karakter tertentu. Salah satu contohnya adalah Mark Ruffalo yang menggantikan Edward Norton sebagai Hulk. Namun, ketika menyangkut seorang aktor yang meninggal mungkin ini akan terlihat tidak sopan. Saudara laki-laki Chadwick Boseman, Derrick Boseman menyatakan bahwa dia yakin Chadwick ingin Marvel menghadirkan T’Challa. (pid)

Baca Juga:

Penggemar Tuntut Marvel dan Sony untuk Garap 'The Amazing Spider-Man 3'

#Film #Black Panther #Chadwick Boseman
Bagikan
Ditulis Oleh

P Suryo R

Stay stoned on your love

Berita Terkait

ShowBiz
Resmi nih, ‘KPop Demon Hunters’ akan Dibuatkan Sekuel, Disebut Rilis 2029
Sebelum sekuel berdurasi penuh dirilis, film pendek mungkin akan tayang lebih dulu.
Dwi Astarini - Jumat, 07 November 2025
Resmi nih, ‘KPop Demon Hunters’ akan Dibuatkan Sekuel, Disebut Rilis 2029
ShowBiz
Perdana, Ernest Prakasa dan Vino G Bastian ‘Lupa Daratan’ di Netflix, Tayang 11 Desember?
Film drama komedi ini mempertemukan sutradara dan penulis naskah ternama Ernest Prakasa dengan aktor Vino G Bastian.
Dwi Astarini - Jumat, 07 November 2025
Perdana, Ernest Prakasa dan Vino G Bastian ‘Lupa Daratan’ di Netflix, Tayang 11 Desember?
ShowBiz
Jennifer Lopez Bersinar di Film Kiss of the Spider Woman, Tayang November 2025
Jennifer Lopez tampil memukau di film musikal Kiss of the Spider Woman yang tayang 7 November 2025, bersama Diego Luna dan Tonatiuh.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Jennifer Lopez Bersinar di Film Kiss of the Spider Woman, Tayang November 2025
Lifestyle
Daftar Film Zombie November - Desember 2025: Dari Indonesia, Asia, hingga Eropa
Simak deretan film zombie terbaru rilis November–Desember 2025. Dari Abadi Nan Jaya hingga Return of The Living Dead, siap bikin akhir tahun tegang!
ImanK - Rabu, 05 November 2025
Daftar Film Zombie November - Desember 2025: Dari Indonesia, Asia, hingga Eropa
ShowBiz
Shakira Hadirkan Single 'Zoo' untuk Soundtrack Film 'Zootopia 2', Simak Lirik Lengkapnya
Shakira kembali jadi Gazelle di Zootopia 2 dan rilis lagu 'Zoo' bersama Ed Sheeran dan Blake Slatkin. Film tayang 26 November 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Shakira Hadirkan Single 'Zoo' untuk Soundtrack Film 'Zootopia 2', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Dari 'Hold Your Breath' hingga 'Control Freak', 3 Film Horor Psikologis Siap Tayang di Disney+ November 2025
Tiga film horor psikologis di Disney+ siap mengguncang emosi. Simak sinopsis Hold Your Breath, Control Freak, dan The Hand That Rocks the Cradle.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Dari 'Hold Your Breath' hingga 'Control Freak', 3 Film Horor Psikologis Siap Tayang di Disney+ November 2025
ShowBiz
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' Nadin Amizah Jadi Soundtrack 'Pangku', Film Debut Reza Rahadian
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' milik Nadin Amizah resmi jadi soundtrack film Pangku, debut penyutradaraan Reza Rahadian yang tayang 6 November.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' Nadin Amizah Jadi Soundtrack 'Pangku', Film Debut Reza Rahadian
ShowBiz
Putri Marino hingga Christine Hakim Bintangi 'Empat Musim Pertiwi', Film Baru Garapan Kamila Andini
Forka Films umumkan pemeran film 'Empat Musim Pertiwi' karya Kamila Andini. Dibintangi Putri Marino, Arya Saloka, Hana Malasan, Christine Hakim.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Putri Marino hingga Christine Hakim Bintangi 'Empat Musim Pertiwi', Film Baru Garapan Kamila Andini
ShowBiz
Willem Dafoe Tampil Misterius di Film Thriller 'The Man in My Basement', Tayang November 2025 di Disney+
Willem Dafoe kembali lewat film misteri–thriller 'The Man in My Basement', tayang di Disney+ November ini. Simak detail pemain dan jalan ceritanya.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Willem Dafoe Tampil Misterius di Film Thriller 'The Man in My Basement', Tayang November 2025 di Disney+
ShowBiz
Film Adaptasi Komik 'Labah-Labah Merah' tengah Digarap, Superhero Indonesia Bangkit Lagi
Soraya Intercine Films resmi adaptasi komik klasik 'Labah-Labah Merah' karya Kus Bram menjadi film layar lebar. Simak teaser dan detail proyeknya di sini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Film Adaptasi Komik 'Labah-Labah Merah' tengah Digarap, Superhero Indonesia Bangkit Lagi
Bagikan