Film

‘Mortal Kombat’ vs ‘Demon Slayer’ Sengit di Box Office

Andreas PranataltaAndreas Pranatalta - Minggu, 25 April 2021
‘Mortal Kombat’ vs ‘Demon Slayer’ Sengit di Box Office

Keduanya digemari penonton saat ini. (Foto: Deadline)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

SETELAH Godzilla vs Kong, kini giliran Mortal Kombat dan Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba yang bertarung sengit di box office. Kedua film dengan R-rated ini sama-sama diminati para penonton bioskop sehingga meraup keuntungan fantastis di masa pandemi.

Mengutip Variety, Demon Slayer memiliki sedikit keuntungan lebih besar saat ini, yakni US$9,5 juta atau sekitar Rp137,8 miliar di 1.604 bioskop terhitung sampai Jumat (23/4).

Film garapan Funimation dan Aniplex of America ini didasarkan pada serial anime dan sudah memasuki AS setelah meraup kesuksesan finansial besar di pasar lain.

Demon Slayer adalah pembukaan terbesar yang pernah ada bagi Funimation bersama Sony, mengalahkan Dragon Ball Super: Broly dengan mendapatkan US$11,9 juta atau sekitar Rp172 miliar dalam empat hari.

Baca juga:

Joe Taslim Terlihat Keren di Trailer ‘Mortal Kombat’

‘Mortal Kombat’ vs ‘Demon Slayer’ Sengit di Box Office
Joe Taslim sebagai Sub-Zero. (Foto: Mama's Geeky)

Untuk Mortal Kombat, film dari adaptasi video game populer ini meraup pendapatan kotor sebesar US$9 juta atau sekitar Rp130 miliar pada Jumat (23/4) dan masih akan bertambah sampai akhir pekan.

Jumlah ini cukup mengesankan mengingat peringkat R yang membatasi para penontonnnya. Film ini diputar lebih dari 3.000 tempat, jauh dibandingkan Demon Slayer.

Biaya produksi Mortal Kombat sendiri menghabiskan sekitar US$55 juta atau sekitar Rp798 miliar. Film garapan sutradar Simon McQuoid dibintangi oleh Lewis Tan, Jessica McNamee, Josh Lawson, Tadanobu Asano, Mehcad Brooks, Ludi Lin, Chin Han, Hiroyuki Sanada, dan aktor asal Indonesia Joe Taslim.

Baca juga:

Penuh Kekerasan Seperti Gamenya, Intip 2 Trailer Terbaru 'Mortal Kombat'

‘Mortal Kombat’ vs ‘Demon Slayer’ Sengit di Box Office
Rekor sebelumnya dipegang Godzilla vs Kong. (Foto: Empire)

Video game Mortal Kombat yang muncul sejak 1992 memang dianggap kontroversi karena kekerasannya. Filmnnya yang pertama tayang di bioskop pada 1997 dengan judul Mortal Kombat: Annihilation.

Di sisi lain, Godzilla vs Kong garapan Warner Bros. dan Legenday berada di urutan ketiga dengan total US$83,5 juta atau sekitar Rp1,2 triliun selama satu bulan tayang.

Sedangkan film animasi Disney, Raya and the Last Dragon memperoleh total pendapatan domestiknya sebesar US$38,6 juta atau sekitar Rp560 miliar dalam delapan minggu. Film yang menceritakan ragam budaya Asia Tenggara ini bisa kamu saksikan di Disney Plus. (and)

Baca juga:

Ini Alasan Johnny Cage tidak Muncul di Film Mortal Kombat

#Box Office #Film #Mortal Kombat #Film Baru
Bagikan
Ditulis Oleh

Andreas Pranatalta

Stop rushing things and take a moment to appreciate how far you've come.

Berita Terkait

Lifestyle
'Baahubali: The Eternal War Part 1' Rilis 2027, Film Animasi India Terlaris Libatkan Penulis Hollywood
'Baahubali: The Eternal War – Part 1' mengisahkan perjalanan Pangeran Baahubali setelah ia terbunuh
Angga Yudha Pratama - Rabu, 12 November 2025
'Baahubali: The Eternal War Part 1' Rilis 2027, Film Animasi India Terlaris Libatkan Penulis Hollywood
ShowBiz
Netflix Hadirkan Film 'Wayward', Ketika Pusat Rehabilitasi Jadi Neraka bagi Remaja Bermasalah
Film Wayward di Netflix mengungkap rahasia kelam di balik lembaga rehabilitasi remaja. Dibintangi Toni Collette dan Brandon Jay McLaren, disutradarai Euros Lyn.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 12 November 2025
Netflix Hadirkan Film 'Wayward', Ketika Pusat Rehabilitasi Jadi Neraka bagi Remaja Bermasalah
ShowBiz
Sudah Konfirmasi Proyek Baru, Lee Junho akan Jadi Bintang Utama ’Veteran 3’
Junho dilaporkan akan bergabung dalam film ketiga dari seri Veteran sebagai salah satu tokoh protagonis utama.
Dwi Astarini - Selasa, 11 November 2025
Sudah Konfirmasi Proyek Baru, Lee Junho akan Jadi Bintang Utama ’Veteran 3’
ShowBiz
Suaranya Dirampok AI, Peraih Oscar Morgan Freeman Minta Pengacaranya Susun Gugatan
Suara Morgan Freeman kerap digunakan dalam berbagai film dan dokumenter yang menjadi sumber pendapatannnya.
Wisnu Cipto - Selasa, 11 November 2025
Suaranya Dirampok AI, Peraih Oscar Morgan Freeman Minta Pengacaranya Susun Gugatan
ShowBiz
Film 'Frankenstein' Karya Guillermo del Toro Tayang di Netflix, Simak Sinopsis hingga Fakta Menariknya
Guillermo del Toro kembali dengan karya gothic nan emosional lewat Frankenstein, adaptasi kisah klasik tentang ambisi, kesepian, dan makna kehidupan.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 11 November 2025
Film 'Frankenstein' Karya Guillermo del Toro Tayang di Netflix, Simak Sinopsis hingga Fakta Menariknya
ShowBiz
Franchise ‘The Mummy’ Resmi Direboot, Brendan Fraser dan Rachel Weisz Kembali
Universal reboot 'The Mummy' dengan Brendan Fraser dan Rachel Weisz. Disutradarai Matt Bettinelli-Olpin & Tyler Gillett.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 11 November 2025
Franchise ‘The Mummy’ Resmi Direboot, Brendan Fraser dan Rachel Weisz Kembali
ShowBiz
Jaafar Jackson Hidupkan Sosok Sang Paman di Trailer Film Biopik ‘Michael’
Trailer perdana film biopik Michael raih 116 juta penayangan dalam 24 jam. Jaafar Jackson perankan sang paman, Michael Jackson.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 11 November 2025
Jaafar Jackson Hidupkan Sosok Sang Paman di Trailer Film Biopik ‘Michael’
ShowBiz
Film Box Office 'A Minecraft Movie' Dapat Sekuel, Siap Guncang Bioskop 2027
Warner Bros resmi menggarap sekuel 'A Minecraft Movie 2' yang akan tayang 23 Juli 2027. Jared Hess kembali jadi sutradara, Legendary sebagai produser, dan Jason Momoa siap tampil lagi.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 10 November 2025
Film Box Office 'A Minecraft Movie' Dapat Sekuel, Siap Guncang Bioskop 2027
ShowBiz
Sosok Chairil Anwar Diangkat ke Layar Lebar lewat Film Biografi, Siap Tayang 2026
Falcon Pictures resmi umumkan produksi film biografi tentang Chairil Anwar. Tayang 2026 di seluruh bioskop Indonesia, warganet ramai menebak siapa pemeran utamanya.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 10 November 2025
Sosok Chairil Anwar Diangkat ke Layar Lebar lewat Film Biografi, Siap Tayang 2026
ShowBiz
Resmi nih, ‘KPop Demon Hunters’ akan Dibuatkan Sekuel, Disebut Rilis 2029
Sebelum sekuel berdurasi penuh dirilis, film pendek mungkin akan tayang lebih dulu.
Dwi Astarini - Jumat, 07 November 2025
Resmi nih, ‘KPop Demon Hunters’ akan Dibuatkan Sekuel, Disebut Rilis 2029
Bagikan