K-Drama

Mencekamnya Pertemuan Raja dan Ratu Thriller di Drakor

P Suryo RP Suryo R - Selasa, 19 Juli 2022
Mencekamnya Pertemuan Raja dan Ratu Thriller di Drakor

'Big Mouth' yang dibintangi oleh Lim Yoo-na dan Lee Jong-suk. (soompi)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

GENRE thriller bukanlah hal baru bagi Lee Jong-suk dan Lim Yoo-na. Keduanya pernah menjajal drama thriller. Misalnya I Can Hear Your Voice yang dibintangi oleh Lee Jong-suk atau K2 yang dibintangi Lim Yoo-na. Kini keduanya dipertemukan untuk drama thriller berjudul Big Mouth.

Drama Big Mouth mengisahkan tentang kehidupan Park Chang-ho, seorang pengacara yang tidak kompeten. Dia adalah salah satu pengacara di Korea yang sangat tidak kompeten dan tidak beruntung. Ia menderita karena nasib buruk yang tak kunjung henti dengan tingkat kemenangan di pengadilan hanya 10%.

Baca Juga:

Netflix akan Hadirkan Serial Live-action 'Yu Yu Hakusho'

kdrama
Lee Jong-suk dan Lim Yoo-na dalam drama 'Big Mouth. (MBC)

Demi mengubah keadaannya, Chang-ho setuju untuk menangani sebuah kasus pembunuhan misterius. Dalam perjalanannya ia menghadapi serangkaian peristiwa tidak menyenangkan dan juga lawan yang berkuasa. Keputusan ini juga mengakibatkan dirinya dipenjara setelah dituduh sebagai salah satu penipu terkenal.

Chang-Ho dituduh sebagai penipu terkenal bernama Big Mouse setelah ditemukannya narkoba dalam jumlah banyak beserta uang, senjata, dan ponsel di kantor miliknya.

Chang-ho mendapati dirinya dipenjara bersama para pembunuh yang sedang ia selidiki. Lantas, ia terpaksa menjadi Big Mouse dengan harapan ia dapat selamat di penjara dan membuktikan dirinya tidak bersalah daripada terkenal sebagai Big Mouth.

Baca Juga:

4 Rekomendasi Drama Romantis Tiongkok dan Korea

kdrama
Lee Jong-suk berperan sebagai Park Chang-ho. (soompi)

Dalam drama tersebut, Lee Jong-Suk (While You Were Sleeping, I Hear Your Voice) berperan sebagai pengacara bernama Park Chang-Ho. Sementara Lim Yoona (Hush, The King In Love) sebagai istrinya yang gigih dan seorang perawat.

Drama Big Mouth juga turut menampilkan Kim Joo-Hun (Soundtrack #1), Ok Ja-yeon (Mine), Yang Kyung-won (Crash Landing on You), Kwak Dong-yeon (Vincenzo) dan ditulis oleh Kim Ha Ram dan disutradarai oleh Oh Choong-hwan (Start-Up, Hotel Del Luna, While You Were Sleeping). (avia)

Baca Juga:

'Drakor If You Wish Upon Me' Segera Tayang di Viu

#Film #K-Drama #Drakor
Bagikan
Ditulis Oleh

Iftinavia Pradinantia

I am the master of my fate and the captain of my soul

Berita Terkait

ShowBiz
Resmi nih, ‘KPop Demon Hunters’ akan Dibuatkan Sekuel, Disebut Rilis 2029
Sebelum sekuel berdurasi penuh dirilis, film pendek mungkin akan tayang lebih dulu.
Dwi Astarini - Jumat, 07 November 2025
Resmi nih, ‘KPop Demon Hunters’ akan Dibuatkan Sekuel, Disebut Rilis 2029
ShowBiz
Perdana, Ernest Prakasa dan Vino G Bastian ‘Lupa Daratan’ di Netflix, Tayang 11 Desember?
Film drama komedi ini mempertemukan sutradara dan penulis naskah ternama Ernest Prakasa dengan aktor Vino G Bastian.
Dwi Astarini - Jumat, 07 November 2025
Perdana, Ernest Prakasa dan Vino G Bastian ‘Lupa Daratan’ di Netflix, Tayang 11 Desember?
ShowBiz
Jennifer Lopez Bersinar di Film Kiss of the Spider Woman, Tayang November 2025
Jennifer Lopez tampil memukau di film musikal Kiss of the Spider Woman yang tayang 7 November 2025, bersama Diego Luna dan Tonatiuh.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Jennifer Lopez Bersinar di Film Kiss of the Spider Woman, Tayang November 2025
Lifestyle
Daftar Film Zombie November - Desember 2025: Dari Indonesia, Asia, hingga Eropa
Simak deretan film zombie terbaru rilis November–Desember 2025. Dari Abadi Nan Jaya hingga Return of The Living Dead, siap bikin akhir tahun tegang!
ImanK - Rabu, 05 November 2025
Daftar Film Zombie November - Desember 2025: Dari Indonesia, Asia, hingga Eropa
ShowBiz
Shakira Hadirkan Single 'Zoo' untuk Soundtrack Film 'Zootopia 2', Simak Lirik Lengkapnya
Shakira kembali jadi Gazelle di Zootopia 2 dan rilis lagu 'Zoo' bersama Ed Sheeran dan Blake Slatkin. Film tayang 26 November 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Shakira Hadirkan Single 'Zoo' untuk Soundtrack Film 'Zootopia 2', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Dari 'Hold Your Breath' hingga 'Control Freak', 3 Film Horor Psikologis Siap Tayang di Disney+ November 2025
Tiga film horor psikologis di Disney+ siap mengguncang emosi. Simak sinopsis Hold Your Breath, Control Freak, dan The Hand That Rocks the Cradle.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Dari 'Hold Your Breath' hingga 'Control Freak', 3 Film Horor Psikologis Siap Tayang di Disney+ November 2025
ShowBiz
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' Nadin Amizah Jadi Soundtrack 'Pangku', Film Debut Reza Rahadian
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' milik Nadin Amizah resmi jadi soundtrack film Pangku, debut penyutradaraan Reza Rahadian yang tayang 6 November.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' Nadin Amizah Jadi Soundtrack 'Pangku', Film Debut Reza Rahadian
ShowBiz
Putri Marino hingga Christine Hakim Bintangi 'Empat Musim Pertiwi', Film Baru Garapan Kamila Andini
Forka Films umumkan pemeran film 'Empat Musim Pertiwi' karya Kamila Andini. Dibintangi Putri Marino, Arya Saloka, Hana Malasan, Christine Hakim.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Putri Marino hingga Christine Hakim Bintangi 'Empat Musim Pertiwi', Film Baru Garapan Kamila Andini
ShowBiz
Willem Dafoe Tampil Misterius di Film Thriller 'The Man in My Basement', Tayang November 2025 di Disney+
Willem Dafoe kembali lewat film misteri–thriller 'The Man in My Basement', tayang di Disney+ November ini. Simak detail pemain dan jalan ceritanya.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Willem Dafoe Tampil Misterius di Film Thriller 'The Man in My Basement', Tayang November 2025 di Disney+
ShowBiz
Film Adaptasi Komik 'Labah-Labah Merah' tengah Digarap, Superhero Indonesia Bangkit Lagi
Soraya Intercine Films resmi adaptasi komik klasik 'Labah-Labah Merah' karya Kus Bram menjadi film layar lebar. Simak teaser dan detail proyeknya di sini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Film Adaptasi Komik 'Labah-Labah Merah' tengah Digarap, Superhero Indonesia Bangkit Lagi
Bagikan