Film

Emma Stone akan Kembali Sebagai Cruella

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Senin, 16 Agustus 2021
Emma Stone akan Kembali Sebagai Cruella

Emma Stone akan kembali berperan sebagai Cruella dalam Cruella 2. (Foto: Disney+)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Emma Stone akan kembali berperan sebagai Cruella dalam Cruella 2 yang akan segera dirilis. Berita terkait sekuel dari Cruella sudah mulai ramai diperbincangkan sejak awal Juni 2021. Tepatnya setelah beberapa minggu perilisan prekuel live-action dari animasi klasik Disney 101 Dalmatians ini dirilis di bioskop.

Craig Gillespie selaku sutradara dan Tony McNamara selaku penulis naskah dalam film Cruella diminta untuk kembali bergabung dalam proyek sekuel dari film ini. Namun, Emma Stone yang memerankan tokoh utama dalam film ini belum dapat memastikan keikutsertaannya.'''

Baca juga:

4 Lagu Ikonik Jadi Soundtrack Film 'Cruella'


Kala itu, sutradara Cruella Craig Gillespie dan penulis skenario Tony McNamara keduanya diharapkan untuk kembali untuk film baru, tetapi kesepakatan belum dilakukan untuk Stone.

Emma Stone akan Kembali Sebagai Cruella
Dalam film Cruella, Emma Stone bekerja sama dengan aktor dan aktris kenamaan. (Foto: Yahoo)

Akhirnya kesepakatan dengan Emma Stone muncul setelah adanya gugatan terkait kontrak Scarlett Johansson yang melawan Disney karena keputusan perusahan untuk merilis salah satu film yang dibintanginya yakni Black Widow secara bersamaan di Disney Plus dan di bioskop.

Namun hingga saat ini, masih belum diketahui dengan jelas apakah sekuel film sekual ini akan ditayangkan secara eksklusif di bioskop atau ditayangkan bersamaan di layanan streaming Disney+. Sebab Cruella dan Black Widow merupakan dua karya Disney yang ditayangkan bersamaan di bioskop dan Disney+.

Baca juga:

Sukses, Disney akan Buat Sekuel ‘Cruella’

Emma Stone akan Kembali Sebagai Cruella
Emma Stone juga berperan sebagai eksekutif produser film Cruella. (Foto: Access)

Tak hanya berkontribusi sebagai pemeran Cruella, Emma Stone juga berperan sebagai eksekutif produser film tersebut. Rasa bangga bekerjasama dengan Emma Stone dalam penggarapan film ini, disampaikan langsung oleh Patrick Whitesell selaku Ketua Eksekutif dari Endeavour seperti yang diberitakan Variety.

“Kami bangga dapat bekerja bersama Emma dan Disney dalam film ini dan kami sangat menghargai kontribusinya,” ucap Patrick Whitesell.

Film yang dibintangi oleh aktor dan aktris kenamaan seperti John McCrea, Emma Thompson, Joel Fry, Paul Walter Hauser, Mark Strong, Emily Beecham, dan Kirby Howell-Baptiste ini mengumpulkan pendapatan sebesar USD 85 juta di Amerika atau setara dengan Rp 1 triliun dan USD 220 juta di box office global.

Sedangkan dalam penayangan di Disney+, Film ini meraup keuntungan sebesar USD 21 juta atau setara dengan Rp 301 miliar. (cit)

Baca juga:

Penampilan Eksentrik 'Cruella' Bisa Jadi Inspirasi Gaya Berpakaian

#Film #Emma Stone
Bagikan
Ditulis Oleh

Ananda Dimas Prasetya

nowhereman.. cause every second is a lesson for you to learn to be free.

Berita Terkait

ShowBiz
Jennifer Lopez Bersinar di Film Kiss of the Spider Woman, Tayang November 2025
Jennifer Lopez tampil memukau di film musikal Kiss of the Spider Woman yang tayang 7 November 2025, bersama Diego Luna dan Tonatiuh.
Ananda Dimas Prasetya - 2 jam, 34 menit lalu
Jennifer Lopez Bersinar di Film Kiss of the Spider Woman, Tayang November 2025
Lifestyle
Daftar Film Zombie November - Desember 2025: Dari Indonesia, Asia, hingga Eropa
Simak deretan film zombie terbaru rilis November–Desember 2025. Dari Abadi Nan Jaya hingga Return of The Living Dead, siap bikin akhir tahun tegang!
ImanK - Rabu, 05 November 2025
Daftar Film Zombie November - Desember 2025: Dari Indonesia, Asia, hingga Eropa
ShowBiz
Shakira Hadirkan Single 'Zoo' untuk Soundtrack Film 'Zootopia 2', Simak Lirik Lengkapnya
Shakira kembali jadi Gazelle di Zootopia 2 dan rilis lagu 'Zoo' bersama Ed Sheeran dan Blake Slatkin. Film tayang 26 November 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Shakira Hadirkan Single 'Zoo' untuk Soundtrack Film 'Zootopia 2', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Dari 'Hold Your Breath' hingga 'Control Freak', 3 Film Horor Psikologis Siap Tayang di Disney+ November 2025
Tiga film horor psikologis di Disney+ siap mengguncang emosi. Simak sinopsis Hold Your Breath, Control Freak, dan The Hand That Rocks the Cradle.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Dari 'Hold Your Breath' hingga 'Control Freak', 3 Film Horor Psikologis Siap Tayang di Disney+ November 2025
ShowBiz
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' Nadin Amizah Jadi Soundtrack 'Pangku', Film Debut Reza Rahadian
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' milik Nadin Amizah resmi jadi soundtrack film Pangku, debut penyutradaraan Reza Rahadian yang tayang 6 November.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' Nadin Amizah Jadi Soundtrack 'Pangku', Film Debut Reza Rahadian
ShowBiz
Putri Marino hingga Christine Hakim Bintangi 'Empat Musim Pertiwi', Film Baru Garapan Kamila Andini
Forka Films umumkan pemeran film 'Empat Musim Pertiwi' karya Kamila Andini. Dibintangi Putri Marino, Arya Saloka, Hana Malasan, Christine Hakim.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Putri Marino hingga Christine Hakim Bintangi 'Empat Musim Pertiwi', Film Baru Garapan Kamila Andini
ShowBiz
Willem Dafoe Tampil Misterius di Film Thriller 'The Man in My Basement', Tayang November 2025 di Disney+
Willem Dafoe kembali lewat film misteri–thriller 'The Man in My Basement', tayang di Disney+ November ini. Simak detail pemain dan jalan ceritanya.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Willem Dafoe Tampil Misterius di Film Thriller 'The Man in My Basement', Tayang November 2025 di Disney+
ShowBiz
Film Adaptasi Komik 'Labah-Labah Merah' tengah Digarap, Superhero Indonesia Bangkit Lagi
Soraya Intercine Films resmi adaptasi komik klasik 'Labah-Labah Merah' karya Kus Bram menjadi film layar lebar. Simak teaser dan detail proyeknya di sini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Film Adaptasi Komik 'Labah-Labah Merah' tengah Digarap, Superhero Indonesia Bangkit Lagi
ShowBiz
Kamila Andini Comeback Lewat Film 'Empat Musim Pertiwi', Siap Diumumkan Awal November 2025
Forka Films umumkan film baru 'Empat Musim Pertiwi' garapan Kamila Andini. Rumor menyebut Putri Marino akan jadi pemeran utama.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 02 November 2025
Kamila Andini Comeback Lewat Film 'Empat Musim Pertiwi', Siap Diumumkan Awal November 2025
ShowBiz
Film 'Now You See Me: No You Don’t' Siap Tayang 12 November 2025, Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen
Film 'Now You See Me: No You Don’t' tayang 12 November 2025. Aksi ilusionis legendaris kembali dengan generasi baru The Four Horsemen.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 02 November 2025
Film 'Now You See Me: No You Don’t' Siap Tayang 12 November 2025, Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen
Bagikan