Film

Bioskop Dibuka 29 Juli, 5 Film Indonesia ini Wajib Kamu Tonton

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Kamis, 09 Juli 2020
Bioskop Dibuka 29 Juli, 5 Film Indonesia ini Wajib Kamu Tonton

Terdiri dari beberapa genre film. (Foto: YouTube/MD Pictures)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

PEMERINTAH mengumumkan bahwa akan membuka bioskop pada 29 Juli 2020. Tampaknya ini menjadi kabar baik bagi sekaligus melepas rasa kangen menikmati pengalaman menonton di bioskop.

Sebelum Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) diterapkan karena pandemi, ada banyak film yang sudah sempat tayang atau siap ditayangkan. Mengutip laman Antara, berikut lima film Indonesia yang bisa kamu tonton di bioskop kesayanganmu.

Baca juga:

Sudah Lihat Trailer Terbaru ‘The Kissing Both 2’?

1. Mariposa

Mariposa merupakan film garapan sutradara Fajar Bustomi dan diproduseri oleh Chandra Parwez dan Frederica. Film ini diangkat dari cerita di WattPad karya Luluk HF dan dibintangi oleh Angga Yunanda dan Adhizty Zara, dia aktor yang sebelumnya berpasangan di Dua Garis Biru.

Mariposa yang dalam bahasa Spanyol berarti kupu-kupu, berasal dari imajinasi sang penulis yang terinspirasi dari banyaknya orang yang mengalami cinta bertepuk sebelah tangan.

Kupu-kupu yang lari dikejar dan mendekat ketika kita sedang diam, jadi ungkapan yang tepat untuk menggambarkan sosok Iqbal bagi Acha.

Mariposa sempat ditayangkan tidak lama sebelum PSBB dilakukan. Sang produser dalam Instagram Live 21 Juni, mengatakan pihaknya akan menyiapkan penyangan ulang Mariposa setelah suasana kondusif.

2. Miracle In Cell No.7

Bisokop Dibuka 29 Juli, 5 Film Indonesia ini Wajib Kamu Tonton
Adaptasi dari film Korea. (Foto: Instagram/@falconpictures)

Miracle in Cell No.7 merupakan film produksi negeri ginseng yang sempat populer dan sukses di negeri asalnya pada 2013 silam.

Bergenre komedi-drama, film ini juga sukses membuat haru serta tawa masyarakat Indonesia. Pasalnya, film ini menggambarkan kasih sayang antara ayah dan anak yang membuat kita teringat di kehidupan.

Nah, ada kabar gembira nih, kabarnya, Miracle in Cell No.7 akan dibuat versi Indonesia. Film ini bercerita tentang seorang pria bernama Lee Gong Yu (Ryu Seung Ryong) yang mengalami keterbelakangan mental.

Ia terpaksa harus berpisah dengan anaknya, Ye Seung (Kal So Won), karena dipicu tuduhan pembunuhan dan pelecehan seksual anak seorang komisaris polisi.

Adaptasi film Korea ini dibintangi oleh Vino Bastian, Bryan Domani, Mawar De Jongh, aktris cilik Graciella Abigail, Indro Warkop, Tora Sudiro, Deni Sumargo dan Indra Jegel.

3. Bucin

Bucin adalah film perdana untuk YouTuber sekaligus sutradara Chandra Liow dan melibatkan Jovial da Lopez sebagai penulis skenario dan eksekutif produser.

Film ini awalnya rilis pada 26 Maret 2020. Namun karena pandemi COVID-19, Bucin harus ditunda hingga kondisi kondusif.

Film drama komedi yang diangkat dari kata populer 'Budak Cinta' yang ramai dipakai belakangan ini, bercerita tentang empat sahabat yang berusaha keluar dari hubungan tidak sehat karena mereka adalah budak cinta.

Mereka ingin mengikuti kelas anti Bucin agar bisa memiliki hubungan yang lebih dewasa. Tak tanggung-tanggung, sang guru pun menerapkan metode pembelajaran yang ekstrem.

Baca juga:

Donnie Yen Siap Beraksi di Film Live-Action ‘Sleeping Dogs’

4. Serigala Langit

Serigala Langit adalah sebuah film drama aksi Indonesia dan didukung oleh TNI Angkatan Udara. Digarap oleh sutradara Reka Wijaya, Serigala Langit dibintangi oleh Deva Mahendra, Bunga Jelitha, Yoshi Sudarso, Anya Geraldine, dan Dian Sidik. Film ini awalnya direncanakan rilis pada April 2020, namun terpaksa ditunda karena pandemi COVID-19.

Serigala Langit menceritakan tentang Gadhing Baskara (Deva Mahenra) pilot tempur di Skadron Serigala Langit menjadi arogan berkat kepercayaan dirinya.

Dia mendapat misi untuk mengawal sekaligus mengantarkan seorang perempuan asing bernama Helen (Christina Danilla).

Tami (Bunga Jelitha) kemudian ditugaskan untuk mengantar Helen dengan pesawat Herkuels dan misi tersebut haruslah berhasil.

5. KKN Di Desa Penari

Beralih ke genre horor, KKN Di Desa Penari siap kembalikan jiwa menantangmu. Film ini diangkat dari sebuah cerita yang dibuat oleh Simpleman yang sempat viral di 2019.

Kisah film ini berawal dari kunjungan sekelompok mahasiswa yang berkunjung ke sebuah desa untuk melakukan KKN (Kuliah, Kerja, Nyata).

Perjalanan yang awalnya biasa-biasa saja ternyata berubah menjadi pengalaman yang menyeramkan dan membuat trauma untuk mereka. (and)

Baca juga:

Film yang Paling Mengerikan, Bisa Membunuh Penontonnya

#Film Indonesia #Rekomendasi Film #Film
Bagikan
Ditulis Oleh

Ananda Dimas Prasetya

nowhereman.. cause every second is a lesson for you to learn to be free.

Berita Terkait

Lifestyle
Daftar Film Zombie November - Desember 2025: Dari Indonesia, Asia, hingga Eropa
Simak deretan film zombie terbaru rilis November–Desember 2025. Dari Abadi Nan Jaya hingga Return of The Living Dead, siap bikin akhir tahun tegang!
ImanK - 35 menit lalu
Daftar Film Zombie November - Desember 2025: Dari Indonesia, Asia, hingga Eropa
ShowBiz
Shakira Hadirkan Single 'Zoo' untuk Soundtrack Film 'Zootopia 2', Simak Lirik Lengkapnya
Shakira kembali jadi Gazelle di Zootopia 2 dan rilis lagu 'Zoo' bersama Ed Sheeran dan Blake Slatkin. Film tayang 26 November 2025.
Ananda Dimas Prasetya - 2 jam, 52 menit lalu
Shakira Hadirkan Single 'Zoo' untuk Soundtrack Film 'Zootopia 2', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Dari 'Hold Your Breath' hingga 'Control Freak', 3 Film Horor Psikologis Siap Tayang di Disney+ November 2025
Tiga film horor psikologis di Disney+ siap mengguncang emosi. Simak sinopsis Hold Your Breath, Control Freak, dan The Hand That Rocks the Cradle.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Dari 'Hold Your Breath' hingga 'Control Freak', 3 Film Horor Psikologis Siap Tayang di Disney+ November 2025
ShowBiz
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' Nadin Amizah Jadi Soundtrack 'Pangku', Film Debut Reza Rahadian
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' milik Nadin Amizah resmi jadi soundtrack film Pangku, debut penyutradaraan Reza Rahadian yang tayang 6 November.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' Nadin Amizah Jadi Soundtrack 'Pangku', Film Debut Reza Rahadian
ShowBiz
Putri Marino hingga Christine Hakim Bintangi 'Empat Musim Pertiwi', Film Baru Garapan Kamila Andini
Forka Films umumkan pemeran film 'Empat Musim Pertiwi' karya Kamila Andini. Dibintangi Putri Marino, Arya Saloka, Hana Malasan, Christine Hakim.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Putri Marino hingga Christine Hakim Bintangi 'Empat Musim Pertiwi', Film Baru Garapan Kamila Andini
ShowBiz
Willem Dafoe Tampil Misterius di Film Thriller 'The Man in My Basement', Tayang November 2025 di Disney+
Willem Dafoe kembali lewat film misteri–thriller 'The Man in My Basement', tayang di Disney+ November ini. Simak detail pemain dan jalan ceritanya.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Willem Dafoe Tampil Misterius di Film Thriller 'The Man in My Basement', Tayang November 2025 di Disney+
ShowBiz
Film Adaptasi Komik 'Labah-Labah Merah' tengah Digarap, Superhero Indonesia Bangkit Lagi
Soraya Intercine Films resmi adaptasi komik klasik 'Labah-Labah Merah' karya Kus Bram menjadi film layar lebar. Simak teaser dan detail proyeknya di sini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Film Adaptasi Komik 'Labah-Labah Merah' tengah Digarap, Superhero Indonesia Bangkit Lagi
ShowBiz
Kamila Andini Comeback Lewat Film 'Empat Musim Pertiwi', Siap Diumumkan Awal November 2025
Forka Films umumkan film baru 'Empat Musim Pertiwi' garapan Kamila Andini. Rumor menyebut Putri Marino akan jadi pemeran utama.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 02 November 2025
Kamila Andini Comeback Lewat Film 'Empat Musim Pertiwi', Siap Diumumkan Awal November 2025
ShowBiz
Film 'Now You See Me: No You Don’t' Siap Tayang 12 November 2025, Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen
Film 'Now You See Me: No You Don’t' tayang 12 November 2025. Aksi ilusionis legendaris kembali dengan generasi baru The Four Horsemen.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 02 November 2025
Film 'Now You See Me: No You Don’t' Siap Tayang 12 November 2025, Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen
ShowBiz
Keanu Reeves Bintangi Film Fiksi Ilmiah Terbaru 'Shiver' Garapan Warner Bros.
Keanu Reeves akan membintangi film fiksi ilmiah terbaru 'Shiver' garapan Warner Bros. dan sutradara Deadpool, Tim Miller.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 02 November 2025
Keanu Reeves Bintangi Film Fiksi Ilmiah Terbaru 'Shiver' Garapan Warner Bros.
Bagikan