Anies Minta Masyarakat Jaga Stadion JIS dengan Baik

Zulfikar SyZulfikar Sy - Senin, 28 Desember 2020
Anies Minta Masyarakat Jaga Stadion JIS dengan Baik

Desain Stadion Persija. (Foto: Jakpro)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meminta kepada masyarakat untuk bisa bersama sama merawat Jakarta International Stadium (JIS), di kawasan Jakarta Utara.

Menutur Anies, dalam melaksanakan pembangunan, hal paling penting ialah merawatnya saat sudah beroperasi. Jangan sampai stadion klub Persija yang didanai Rp4 triliun ini hilang dari konsep bersih, manusiawi, dan wibawa (BMW).

"Ini dijaga dengan serius, ini dikerjakan bukan saja pada saat awal, tapi justru bukti ramah lingkungan itu pada saat pemanfaatannya," ujar Anies di Jakarta, Senin (28/12).

Baca Juga:

Resmikan Stadion Persija, Anies: Ini Akan Jadi Percontohan

Anies berpendapat, merawat stadion merupakan hal yang sulit dan itu merupakan ujiannya. Untuk itu, ia meminta masyarakat untuk bersama-sama menjaganya.

"Itu nanti dijaga dengan sebaik-baiknya. Jadi konsep hijau bukan saja muncul di dalam warna lapangan tapi konsep hijau muncul di dalam perawatan keseharian," ungkapnya.

Lapangan latih JIS dengan rumput hybrid kombinasi antara lima persen rumput sintetis dan 95 persen rumput natural. (ANTARA/Fauzi Lamboka)
Lapangan latih JIS dengan rumput hybrid kombinasi antara lima persen rumput sintetis dan 95 persen rumput natural. (ANTARA/Fauzi Lamboka)

Dengan hadirnya Stadion JIS ini, ucap Anies, tim Persija dapat berlatih dan tidak lagi bingung mencari lapangan untuk mengasah kemampuan dalam sepak bola.

"Lapangan latih ini nantinya benar-benar menjadi tempat untuk berlatih yang membuat para pemainnya terbiasa dengan lapangan yang berkualitas internasional," tuturnya.

Baca Juga:

Pesan Anies Baswedan di HUT ke-92 Persija Jakarta

Gubernur Anies Baswedan baru saja meresmikan stadion JIS. Dengan ini lapangan klub Persija sudah dapat digunakan oleh masyarakat.

"Senin tanggal 28 Desember 2020 lapangan latih Jakarta International Stadium secara resmi dinyatakan dibuka dan digunakan," ujar Anies di Jakarta, Senin (28/12). (Asp)

Baca Juga:

'Bepe' Hibahkan Jersey Persija ke Museum Titik Nol Pasoepati Solo

#Stadion Persija #Persija
Bagikan
Ditulis Oleh

Asropih

Berita Terkait

Olahraga
Link Live Streaming Arema FC vs Persija, 8 November 2025
Link live streaming Arema FC vs Persija akan tersaji di sini. Keduanya sama-sama punya modal bagus di laga sebelumnya.
Soffi Amira - Sabtu, 08 November 2025
Link Live Streaming Arema FC vs Persija, 8 November 2025
Olahraga
Mauricio Souza Tanggapi Duel Aroma Brasil Antara Persija dengan Arema FC
Persija dalam kepercayaan diri yang bagus setelah menang di tiga laga terakhir
Frengky Aruan - Jumat, 07 November 2025
Mauricio Souza Tanggapi Duel Aroma Brasil Antara Persija dengan Arema FC
Olahraga
Persija Terusir dari Rumah Sendiri, Mauricio Souza Bongkar Derita 'Macan Kemayoran' Main Jauh dari The Jakmania
Simak curhatan pelatih Brasil ini soal minimnya informasi lokasi laga kandang mendatang dan peran penting The Jakmania.
Angga Yudha Pratama - Kamis, 06 November 2025
Persija Terusir dari Rumah Sendiri, Mauricio Souza Bongkar Derita 'Macan Kemayoran' Main Jauh dari The Jakmania
Olahraga
Jadwal Lengkap Pekan 12 Super League 2025/2026: Arema FC Vs Persija, Penghuni Dasar Semen Padang Hadapi Pemuncak Klasemen Borneo FC
Hanya delapan pertandingan akan digulirkan sampai 9 November 2025 hal ini menyusul perubahan jadwal pertemuan Malut United dengan Persib Bandung.
Frengky Aruan - Kamis, 06 November 2025
Jadwal Lengkap Pekan 12 Super League 2025/2026: Arema FC Vs Persija, Penghuni Dasar Semen Padang Hadapi Pemuncak Klasemen Borneo FC
Olahraga
Hasil Lengkap Pekan 11 Super League 2025/2026 dan Klasemen Sementara
Laga pekan 11 Super League 2025/2026 rampung digelar hingga Rabu (5/11)
Frengky Aruan - Kamis, 06 November 2025
Hasil Lengkap Pekan 11 Super League 2025/2026 dan Klasemen Sementara
Olahraga
Top Skorer Sementara Persija Maxwell Souza Enggan Terlalu Pikirkan Selisih Poin dengan Borneo FC
Hal ini disampaikan setelah membawa Persija menang 3-1 atas PSBS Biak di pekan 11 Super League 2025/2026, di mana Maxwell hat-trick.
Frengky Aruan - Selasa, 04 November 2025
Top Skorer Sementara Persija Maxwell Souza Enggan Terlalu Pikirkan Selisih Poin dengan Borneo FC
Olahraga
Persija Menang 3-1 atas PSBS di Solo, Mauricio Souza Sebut Pemain Kerja Keras dan Total
Tiga gol Persija ke gawang PSBS Biak dicetak Maxwell Souza (17’pen, 61’, dan 90+3’).
Frengky Aruan - Sabtu, 01 November 2025
Persija Menang 3-1 atas PSBS di Solo, Mauricio Souza Sebut Pemain Kerja Keras dan Total
Olahraga
Klasemen Super League 2025/2026: Persija Kembali Tempati Posisi Kedua Setelah Sikat PSBS Biak 3-1
Maxwell Souza mencetak hat-trick dalam kemenangan 3-1 Persija atas PSBS Biak di pekan 11 Super League 2025/2026.
Frengky Aruan - Jumat, 31 Oktober 2025
Klasemen Super League 2025/2026: Persija Kembali Tempati Posisi Kedua Setelah Sikat PSBS Biak 3-1
Olahraga
Link Live Streaming Persija vs PSBS Biak, 31 Oktober 2025
Link live streaming Persija vs PSBS Biak tersaji di sini. Persija wajib menang di pertandingan kali ini.
Soffi Amira - Jumat, 31 Oktober 2025
Link Live Streaming Persija vs PSBS Biak, 31 Oktober 2025
Olahraga
Klasemen Super League 2025/2026: PSIM Yogyakarta Geser Persija dari Tempat Kedua Usai Menang 2-1 atas Persik Kediri
PSIM unggul satu poin dari Persija Jakarta, yang baru memainkan laga pekan ke-11 melawan PSBS Biak di Stadion Manahan Solo, Jumat (31/10) malam WIB.
Frengky Aruan - Jumat, 31 Oktober 2025
Klasemen Super League 2025/2026: PSIM Yogyakarta Geser Persija dari Tempat Kedua Usai Menang 2-1 atas Persik Kediri
Bagikan