3 Tren Kecantikan Korea yang Wajib Kamu Coba!
Gaya Newtro ala Korea. (Foto: Instagram@miyayeah)
BUKAN rahasia lagi saat ini kecantikan selebrita K-Pop menjadi acuan berdandan. Teknik atau produk baru yang mereka pakai, selalu menjadi tren.
Jika kamu membutuhkan inspirasi kecantikan untuk look yang baru dan berbeda dari biasanya, berbagai tren kecantikan Korea ini bisa kamu coba loh! Mulai dari tampilan Newtro sampai make-up no make-up look, manakah yang menjadi favoritmu?
Baca Juga:Apa itu Primer Makeup? Kenali Jenis, Kegunaan, dan Cara Menggunakannya
Newtro
Newtro merupakan singkatan dari New dan Retro. Teknik ini sedang marak di Korea. Newtro bukan sekedar riasan wajah saja, melainkan outfit kamu sehari-hari. Dengan tampilan di era tahun 90-an sampai awal 2000-an, riasan yang menonjol dari Newtro ini adalah bibir semi-matte, smokey eye, bulu mata lentik tebal dan pipi yang pink di bagian bawah mata. Untuk busana, Newtro kurang lebih mirip dengan gaya streetstyle dengan sedikit sentuhan grunge.
No make-up make-up looks
No make-up make-up looks sesungguhnya memiliki meta-meaning di baliknya. Riasan yang ingin memberikan tampilan tanpa riasan, sesungguhnya lebih sulit daripada riasan biasa. Riasan ini biasanya lebih fokus kepada base make-up ketimbang produk-produk lainnya. Dalam riasan ini menggunakan permainan warna natural, dan seolah-olah terkesan hanya menggunakan pewarna bibir saja.
Baca Juga:Biar enggak bingung, Kenali Dulu nih Istilah dalam Dunia Kecantikan
Warm tones serba pink
Dalam riasan ini menggunakan warna-warna toned down seperti peach dan pink. Ini bisa diaplikasikan dimana saja seperti di bagian mata sebagai eye shadow, bibir, dan pipi. Untuk memaksimalkan penampilan, kamu juga bisa mengecat rambutmu dengan warna serupa untuk look yang lebih nyentrik! (shn)
Baca Juga:
Bagikan
Berita Terkait
NewJeans Kembali ke Agensi, ADOR Siapkan Pertemuan dengan Setiap Member demi Pastikan Komitmen Mereka
Kembali tanpa Konsultasi dengan Agensi, Minji, Danielle, dan Hanni NewJeans Mungkin Ditolak ADOR
Ngetop karena ‘KPop Demon Hunters’, Saja Boys Siap Nyanyi di Dunia Nyata
Pihak Kim Soo-hyun Siapkan Tuntutan Hukum, Sebut Keluarga Kim Sae-ron Ajukan Bukti Baru yang Dimanipulasi
Aktor ‘Squid Game’ Oh Young-soo Bebas dari Tuduhan Pelecehan Seksual, Menang di Sidang Banding
Kembali ke Jakarta, ATEEZ Hadirkan Tur Spektakuler 'In Your Fantasy' Awal 2026
Sudah Konfirmasi Proyek Baru, Lee Junho akan Jadi Bintang Utama ’Veteran 3’
Adik Cha Eun-woo Debut Jadi Ahli AI yang Gantengnya Maksimal, Bikin Tool buat Bantu Karier sang Kakak
Netflix Siapkan Sekuel K-Pop Demon Hunters 2, Intip Bocoran Sinopsisnya
MAMA Awards 2025 Siap Digelar di Hong Kong: Jennie, Seventeen, hingga BABYMONSTER Masuk Daftar Nominasi