Film

3 Episode Terakhir 'Moving' Tayang di Disney+ Hotstar

Andreas PranataltaAndreas Pranatalta - Kamis, 21 September 2023
3 Episode Terakhir 'Moving' Tayang di Disney+ Hotstar

Moving jadi serial Korea paling populer saat ini. (Foto: Disney+ Hotstar Indonesia)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BONGSEOK, Huisoo, dan Ganghoon harus menerima kekalahan dari lawan mereka yang lebih senior dan terlatih ketika para musuh berkekuatan super berhasil memasuki sekolah mereka, SMA Jeongwon.

Setelah Juwon dilumpuhkan, Lee Mihyun (ibu Bongseok) dan Choi Il-hwan (guru olahraga SMA Jeongwon) menjadi harapan terakhir untuk menghadapi musuh mereka, para agen Utara.

Tayang perdana pada 9 Agustus 2023, Moving berhasil meraih banyak kesuksesan hingga kini. Beberapa waktu lalu, pemain dan filmmaker yang terlibat dalam serial ini dinominasikan sebagai Best Creative, Best Writer (Kangfull), Best Lead Actor (Ryu Seungryong), Best Newcomer Actor (Lee Jungha), Best Newcomer Actress (Go Younjung), dan Best Visual Effects di ajang Asia Contents Awards & Global OTT Awards dari Busan International Film Festival.

Tiga episode terakhir dari Moving bisa kamu saksikan di Disney+ Hotstar.

Baca juga:

'Moving' jadi Serial Korea Paling Banyak Ditonton di Disney+ Hotstar

3 Episode Terakhir 'Moving' Tayang di Disney+ Hotstar
Poster resmi Moving. (Foto: Disney+ Hotstar Indonesia)


Moving juga mendapat perhatian spesial dari penonton internasional hingga menjadi serial original Korea yang paling banyak ditonton di Disney+ Hotstar dan Hulu berdasarkan jam tayang setelah tujuh hari penayangan.

Serial ini mendapat respon positif dari para penoton karena menghadirkan sentuhan segar dalam genre aksi. Selain itu, Moving juga menuai pujian dari kritikus untuk struktur narasi yang berani, deretan aksi dinamis, serta cerita yang memukau.

Meskipun kisah Moving telah memasuki babak akhir, para penggemar dapat menantikan serial Korea pilihan lainnya seperti The Worst of Evil, yang akan segera tayang secara eksklusif di Disney+ Hotstar pada 27 September mendatang.

Baca juga:

Fakta Menarik di Balik Serial Korea 'Moving'


Berlatar di Gangnam pada dekade 1990-an, The Worst of Evil merupakan serial crime thriller yang menegangkan.

Serial ini menceritakan entang perjalanan seorang petugas kepolisian bernama Park Junmo yang harus menyamar sebagai anggota geng berbahaya agar bisa menjatuhkannya dari dalam.

Dipimpin oleh Jung Gicheul, pemimpin yang cerdik dan karismatik, geng ini telah menguasai perdagangan obat terlarang di kota, memenuhi jalanan dengan obat terlarang jenis baru yang dikenal sebagai “Gangnam Crystal”.

Dengan kekuasaan geng di Gangnam yang semakin kuat, batas antara benar dan salah mulai samar, memaksa Junmo harus memilih antara misinya dan istrinya. (and)

Baca juga:

‘Sweet Home’, Rekomendasi Serial Korea Pekan ini

#K-Drama #Disney Plus
Bagikan
Ditulis Oleh

Andreas Pranatalta

Stop rushing things and take a moment to appreciate how far you've come.

Berita Terkait

ShowBiz
Dari 'Hold Your Breath' hingga 'Control Freak', 3 Film Horor Psikologis Siap Tayang di Disney+ November 2025
Tiga film horor psikologis di Disney+ siap mengguncang emosi. Simak sinopsis Hold Your Breath, Control Freak, dan The Hand That Rocks the Cradle.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Dari 'Hold Your Breath' hingga 'Control Freak', 3 Film Horor Psikologis Siap Tayang di Disney+ November 2025
ShowBiz
Willem Dafoe Tampil Misterius di Film Thriller 'The Man in My Basement', Tayang November 2025 di Disney+
Willem Dafoe kembali lewat film misteri–thriller 'The Man in My Basement', tayang di Disney+ November ini. Simak detail pemain dan jalan ceritanya.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Willem Dafoe Tampil Misterius di Film Thriller 'The Man in My Basement', Tayang November 2025 di Disney+
ShowBiz
Sutradara ‘The Murky Stream’ Ungkap Sengaja Memilih Rowoon demi Menghilangkan Ketampanannya
Dalam drama itu, Rowoon memerankan Jang Si-yul, seorang pria yang kehilangan semangat hidup di tengah kekacauan era Joseon (1392–1910).
Dwi Astarini - Rabu, 29 Oktober 2025
 Sutradara ‘The Murky Stream’ Ungkap Sengaja Memilih Rowoon demi Menghilangkan Ketampanannya
ShowBiz
Hwang Minhyun Disebut akan Kembali Bintangi Sekuel 'Study Group', Lagi Negosiasi Nih
PLEDIS Entertainment menyebut sang artis memang sedang dalam pembicaraan untuk terlibat dalam proyek yang kembali disutradarai Lee Jang-hoon.
Dwi Astarini - Rabu, 29 Oktober 2025
Hwang Minhyun Disebut akan Kembali Bintangi Sekuel 'Study Group', Lagi Negosiasi Nih
ShowBiz
Rowoon Resmi Masuk Wamil, Antusias Sambut Usia 30-an dan Janji Jadi Aktor yang Lebih Baik
Rowoon mengaku antusias menyambut babak baru dalam hidupnya.
Dwi Astarini - Selasa, 28 Oktober 2025
 Rowoon Resmi Masuk Wamil, Antusias Sambut Usia 30-an dan Janji Jadi Aktor yang Lebih Baik
ShowBiz
D.O. EXO Jadi Antagonis di Serial Baru Disney+ 'The Manipulated', Simak Sinopsis dan Daftar Pemeran Utamanya
The Manipulated menghadirkan cerita psikologis dan aksi intens, berfokus pada dinamika antara dua tokoh utama yang saling terikat oleh kebohongan dan dendam.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 28 Oktober 2025
D.O. EXO Jadi Antagonis di Serial Baru Disney+ 'The Manipulated', Simak Sinopsis dan Daftar Pemeran Utamanya
ShowBiz
Siap Bikin Ngakak Sekaligus Baper, Ini 3 Rekomendasi K-Drama Rom-Com di November 2025
November 2025 bakal dipenuhi deretan series Korea bertema romansa santai dan picisan yang siap membuat penonton tertawa geli sekaligus baper.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 24 Oktober 2025
Siap Bikin Ngakak Sekaligus Baper, Ini 3 Rekomendasi K-Drama Rom-Com di November 2025
ShowBiz
Netflix Siapkan K-Drama Epik 'Kin and Sin', Kisahkan Perebutan Kekuasaan 3 Klan di Pulau Jeju Korea
K-Drama Kin and Sin menyatukan aktor papan atas Korea Selatan.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 22 Oktober 2025
Netflix Siapkan K-Drama Epik 'Kin and Sin', Kisahkan Perebutan Kekuasaan 3 Klan di Pulau Jeju Korea
ShowBiz
‘Genie, Make a Wish’ Bertabur Cameo Bintang, Bikin Salfok Lihat Song Hye-kyo Jadi Jinniya
Sukses mencuri perhatian dan membuat penonton ingin melihat lebih banyak lagi.
Dwi Astarini - Rabu, 22 Oktober 2025
 ‘Genie, Make a Wish’ Bertabur Cameo Bintang, Bikin Salfok Lihat Song Hye-kyo Jadi Jinniya
ShowBiz
K-Drama 'Dear X' Siap Tayang November 2025, Soroti Persaingan Sengit Aktris Demi Popularitas dan Cinta
Diadaptasi dari webtoon populer, Dear X mengangkat kisah kelam dan ambisius dunia hiburan Korea.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 22 Oktober 2025
K-Drama 'Dear X' Siap Tayang November 2025, Soroti Persaingan Sengit Aktris Demi Popularitas dan Cinta
Bagikan